130 likes | 889 Views
ORDO PSOCOPTERA. ( Kutu Buku ) Biologi-Universitas Andalas 03 Mei 2012. Karakteristik Umum. Asal kata Psoco ( mengunyah sedikit ), ptera ( sayap merujuk pada kebiasaan mengunyah dari serangga ini ). Dikenal dengan psocid yaitu serangga kecil , tubuh lunak , panjang < 6 mm.
E N D
ORDO PSOCOPTERA (KutuBuku) Biologi-UniversitasAndalas 03 Mei 2012
KarakteristikUmum • Asal kata Psoco (mengunyahsedikit), ptera (sayapmerujukpadakebiasaanmengunyahdariseranggaini). Dikenaldenganpsocidyaituseranggakecil, tubuhlunak, panjang < 6 mm. • Ada/tidakadasayap, beberapaindividupunyasayappanjangdanpendek. • Punya 4 sayap tipis (jarang 2, sayapbelakangmenyusut), sayapdepanlebihbesardarisayapbelakang, terlihatsepertiatapdiatas abdomen. • Sungutsangatpanjang, tarsi 2-3 ruastidakterdapatsersi. • Bagianmulutmandibulat, klipeusnyabesardanagakmengembung. • Metamorfosissederhana.
‘lanjutan • Sebagianbesarmengenaldengansebutankutubukukarenahidupdiantarabuku., dikenaljugasebagaikutukulitkayukarenahidupdibawahkulitkayu, batudandaunmati. • Sifat non-parasitik, adabeberapamenumpangpadaunggasdanmamalia. • Telur-telurdiletakkantunggal/mengelompokdankadangtertutupsuteraataukotoran. • Kebanyakanjenismengalami 6 instar nimfa. • Serangga jantan memproduksi spermatofor, perilaku serangga ini akan melibatkan tariansebelum melakukan kopulasi. • Beberapa jenis berkelompok hidup dibawah sarang seperti sarang laba-laba yang terdiri dari sutera yang tipis, yang dihasilkan oleh kelenjar sutera pada labium.
Psocopterabersayappendek; (a) Lepolepisoccidentalis (Lepidopsodecidae), (b) Trogiumpulsatorium(Troglidae), (c) Ryopsocusbentonae (Psoquillidae), (d) Nepiomorphaperpsocdides(Elipsocidae)
A-C (Caeciliusmanteri/Caecillidae); B-E (Anomopsocusamabilis/Lacesfilidae); D (Liposcelissp/Liposcelidae); F (Psyllipsocusramburit/Psyllipsocidae); G (Psocathropussp/Psyllipsocidae); H (Archipsocusnomas/Archipsocidae).
Family • Lepidopsocidae; terdapatpadapohon, semak, danbatu-batu di tanah. Sayap ramping-meruncingbagianujung. Sayapdantubuhditutupisisik. • Trogiidae; betinadarisejumlahtrogiidmenghasilkanbunyidenganmengetukkan abdomen padasubstrat. Terdapatgedung, kandang, lumbung, semak, pohon. Sayapmenyusut. • Psoquillidae; bersayapsempurna/mengalamipenyusutan. Terdapatpadadaun yang mati yang menggantungpadatumbuhan. • Psyllipsocidae; berwarnapucat, terdapatpadaruanggelapbawahtanah, gua-gua, disekitarlubang tong tenganggurdancuka.
‘lanjutan • Liposcelidae; terdapatdibawahkulitkayu, dalamsarangunggasdanmamalia, gedung-gedung yang berdebu. Sayapsempurnaterletakdatardiataspunggungsaatistirahatatautidakbersayap. Panjangkira-kira 1 mm. • Caecillidae; seranggapsocidpenghunidaunkoniferadanpohonberdaunlebar. 28 jenisdikenal di AmerikaSerikat. • Lachesillidae; family besardanmerupakanpenghunitetappadadaunmatidariberbagaitumbuhan. • Ectopsocidae; family inisimpulkubitusnyatidaksamadengansayapdepan. Hidupbaikpadatempatpertanian. 10 jenisterdapat di AmerikaSerikat.
Sumber: Borror, D J., Triplehorn, C A., dan Johnson, N F. 1999. PengenalanPelajaranSerangga, edisikeenam. UGM Press. Jogyakarta TERIMAKASIH TERIMAKASIH