490 likes | 1.18k Views
pendahuluan. Ciri makhluk hidup = Berkembangbiak ( Reproduksi )Cara Reproduksi = Aseksual dan SeksualTujuan Reproduksi =1. Melestarikan jenisnya dari Kepunahan2. Meningkatkan Kualitas hidup ( SDM )Kepunahan terjadi, karena =Faktor Usia ( Ketuaan )Faktor Kesehatan ( Sakit )Faktor Alam ( B
E N D
2. pendahuluan Ciri makhluk hidup = Berkembangbiak ( Reproduksi )
Cara Reproduksi = Aseksual dan Seksual
Tujuan Reproduksi =
1. Melestarikan jenisnya dari Kepunahan
2. Meningkatkan Kualitas hidup ( SDM )
Kepunahan terjadi, karena =
Faktor Usia ( Ketuaan )
Faktor Kesehatan ( Sakit )
Faktor Alam ( Bencana Alam )
3. Reproduksi manusia Ciri Kelamin Primer
Kemampuan menghasilkan gamet(sel kelamin)
Laki-laki = Testis ( Sperma )
Perempuan = Ovarium ( Ovum )
Ciri Kelamin Sekunder
Ciri yang tampak dari luar(khas)
Laki-laki = Berjakun,Suara besar,Tumbuh rambut
(kumis,pubis),Pinggul ramping, dada bidang.
Perempuan = Kelenjar susu tumbuh, suara nyaring, pinggul melebar.
8. Penis ( zakar ) Alat Kopulasi ( Perkawinan )
Alat untuk memasukkan/menyalurkan sperma
kedalam rahim.
Penyusun =
Jaringan Otot Jaringan Spons
Jaringan Syaraf Pembuluh darah
Kulit Penyelubung penis ( ujung longgar )
Sunat (Khitan) = memotong kulit pada ujung penis.
Tujuan : Memenuhi syariat/perintah agama dan
Menjaga kebersihan alat kelamin.
11. SIRKUMSISI
12. Skrotum ( buah zakar ) Berupa kantung zakar/pelir,
didalamnya berisi sepasang testis.
Berfungsi = pelindung dan pengatur suhu testis
( suhu panas,skrotum mengembang, suhu dingin
Skrotum mengkerut )
TESTIS
Kelenjar kelamin(gonad) berfungsi untuk menghasilkan
sperma dan hormon kelamin.
Panjang 4 – 5 cm, jumlah 2 buah, letak dalam skrotum.
Kedua testis tergantung pada tangkai fibrovaskuler
( Funikulus Spermatikus ),testis kiri lebih bawah dari
testis kanan.
13.
Saat embrio,testis berkembang dalam perut.
Pada umur janin 7 bulan,