E N D
Tanaman AGLAONEMA Aglaonema yang jugadikenaldengannamasrirejekimerupakananggota family Araceae, satukelompokdengantanamankeladi. Tanamanhiasdauninimemiliki 40 jenis, tigadiantaranya yang menjadifavoritpecintatanamanhiasadalahAglaonemacostatum, Aglaonemamodestum, danAglaonemacrispum. Aglaonemaditemukantumbuhalamidinegara-negaratropissepertidikawasan Asia Tenggara, India, danCina.
Habitat alaminyaadalahrawa-rawadanhutanhujan. Sri rejekitermasukdalamkelompoktanamanherba yang dapattumbuhdenganketinggian 20-150 cm. Daunnyatersusunberselang-selingpadabatang, berbentukbulat-lonjong, danmemilikivariasiwarnadarimerahhinggaputih-hijau. GetahdaribeberapajenisAglaonemaada yang mengandungracun. Racuntersebutdapatmenyebabkaniritasikulitdanperadanganpadabibir, lidah, tenggorokanjikaterminum. Aglaonemasangatterkenalsebagaitanamanhiaskarenatanamaninimemilikitoleransi yang cukuptinggiterhadapberbagaivariasilingkungandanmudahditumbuhkan.
Racuntersebutdapatmenyebabkaniritasikulitdanperadanganpadabibir, lidah, tenggorokanjikaterminum. Aglaonemasangatterkenalsebagaitanamanhiaskarenatanamaninimemilikitoleransi yang cukuptinggiterhadapberbagaivariasilingkungandanmudahditumbuhkan.
Tanamaninidapatmenyesuaikandiridenganberbagaiintensitascahaya, tidakmembutuhkanperhatianekstrakerasdalamperawatannya, danrelatifmemilikidayatahantinggiterhadaphama. Sebagianorang Asia (termasukCina, Thailand, dan Indonesia) percayabahwaAglaonemadapatmendatangkankeberuntungandanrejeki.
Aglaonemamemilikibeberapavarian yang cukupmenarikseperti snow white, legacy, cochine, lipstick, danwiduri. Snow white adalahvariansrirejeki yang memilikiciri-ciridaunberwarnaputihdengancorak-corakhijau yang tersebar rata dipermukaannya.
Legacy memilikidaunberwarnahijaudengandominasicorakberwarnamerah yang mengikutialurtulangdaun. Sementara, lipstick memilikipolawarnamerahmengelilingitepidaunnya (jadisepertibibir yang memakai lipstick). Cochinemerupakansrirejekiberdaunmerahatauwarnatembaga.
Cara MenanamAglaonema • Sri rejekimemilikipreferensiterhadapjenistanah yang lembabtapitidakbecek. Aglaonemaumumnyaditanamdalam pot dengan media tanahsekambakar. Namun, Andajugabolehmencoba media tanam yang lazimdipakaiparapecintasrirejekidi Thailand, yaitutanahsekamdicampursedikitkomposdaundantambahanchoco chips.
Umumnya media yang digunakanterdiridarikomposisisekam, tanahlempung, danpasirmalangdenganrasioperbandingan 2:2:1. JikabibitAglaonema yang Andamilikimasihsangatmuda, makatanamlahbibittersebutdalam media tanahcampuransekambakar, pasirmalang, cocopeat, dan dolomite (rasioperbandingan 70:12,5:12,5:5). Dolomite yang merupakanbatuanpasirberfungsisebagaipenetralisirpH.Untuksiramanpertama, cobalahcampuran air denganhormon, bakterisid, danfungisid. Untuksiramanselanjutnya, silahkangunakan air biasa.
Aglaonemadapattumbuh optimal padadaerah yang teduh. Merekamemilikikecenderunganuntuktumbuhdibawahbayangan yang tidakterkenalangsungsinarmatahari. Aglaonemadapattetapberbungameskisedikitmendapatcahayamatahari. Sri rejekisangattidaktahanterhadapsuhurendah (<10 oC), suhu optimal merekaberadapadakisaran 20-30 oC.Merekajugasangatsukaudara yang lembab.
Alat yang Andabutuhkandalammenanamsrirejekiadalah; sarungtangankaret, guntingtanaman, pot, media tanah, danpupuk. Sarungtangankaretdapatdigantidenganplastik. PenggunaansarungtangancukuppentingkarenagetahAglaonemadapatsajamenyebabkaniritasipadakulitsensitif. Langkahpertama yang harusdilakukansebelummenanamAglaonematentusajamemilihbibit yang baik. Bibitsrirejeki yang baikberupa tunas yang memilikibeberapahelaidaunmuda yang barutumbuh. Pastikanwarna tunas dauntersebuthijaumudasegar, bukanhijaumuda yang layu. JanganlupajugaperiksakondisiperakaranbibitmudaAnda.
Jikaakarbibitterlaluberantakan, tidakapauntukmemotong / merapikannyadenganguntingtanaman. Langkahselanjutnyaadalahmembelahbibitmenjadiempatbagian agar AndamemilikibanyakAglaonema. Langkahiniopsional, tidakwajib, tapijikaAndainginmelakukannyamakabuatpotonganmembujurdaribagianbatangkearahakar, membagiduabibitAnda. Kemudian, belahlagitiappotongansebelumnyasehinggaAndamendapatkan 4 belahanbibit.
Setiapbelahanharusmemilikibagianbatangdanbonggol yang seimbang. Isi pot yang telahAndasediakandengan media danpupukdenganrasio 3:1, campur rata. BenamkanbibitAndahinggahanyasedikitpucuk yang terlihatmencuatdipermukaantanah. Sirambibitdengan air, hingga air mengalirdarilubang-lubagdibawah pot Anda. Padaminggu-minggupertama, letakkan pot-pot tersebutdidalamrumahpadatempat yang teduh, misalnyapadaambangjendela.
Cara MerawatBungaAglaonema • Sri rejekimerupakantanamanhias yang relatifmudahdirawat. Pupuk yang sebaiknyadiberikanuntuktanamanAglaonemaadalahpupukkandang, pupuk humus, kompos, unsurharamikro, pupukanorganik, danpupukhormon. 2 jenispupuk yang disebutkanterakhirumumnyamerupakanpupuklambaturai. SebaiknyaAndamemberikanjenispupuktersebutsetiap 1 x dalam 3 atau 6 bulan. Sementarauntukunsurharamikro, sebaiknyadisemprotkansebanyak 1 x setiapbulan.
Untukkesuburanakar, jikaAndaingin, bolehdiberikan vitamin B1 sebanyak 1 x seminggu. Pemberianpupukperdanadilakukanpadausiapertumbuhanbibit 2 bulan. Selamamusimkering, siramlahsrirejekisecarateraturdanberilahpupuksecararutinsetiapminggu. Sedangkanpadamusimpenghujan, kurangilahfrekuensipenyiramanhingga 2 atau 3 minggusekali. Gantilah media tanamAglaonema minimal 1 x dalamsetahun. KetikamengeluarkanAglaonemadari pot untukdigantimedianya, peganglahbatangAglaonemapadabagianpangkalnyadenganmantaplalumiringkan pot agar Aglaonematercabutdarimedianya.
BersihkanakardanbonggolAglaonemadarisisa media yang menempeldengancaramerendamnyadalam air selamamaksimal 30 menit. Cara penggantian media yang baikadalahdenganmenyiapkan pot yang dilapisistyrofoamataupecahangentingataubatamerahdidasarnya. Kemudian, masukan media baruhinggasatu per tigatinggi pot. Letakansrirejekipada media baru, tepatditengah-tengah pot lalutimbundengan media hingga pot terisipenuh. Untukmemadatkan media dalam pot, pukul-pukullahsisi pot sehingga media turundengansendirinya.
Hindarimenekan-nekanpermukaan media dengantangankarenahalinidapatmerusakakarAglaonema. Setelahcukuppadat, berilahpupuklambaturaidansiramhinggacukupkuyup. Aglaonemamerupakantanaman yang cukuptahanterhadaphama, jadiAndatidakperluterlalukhawatirtanamanhiaskesayanganterkenainfeksijamur. Aglaonemahanyabutuhwaktu 4-5 bulanuntuktumbuhbesardan optimal. Padausiatersebut, AndasudahdapatdengansegeramemperbanyaksrirejekiAnda.
BudidayaBungaAglaonema • AndadapatmembudidayakanAglaonemadenganmenanambonggolnya. Dari satubonggolAndabisamendapatkan 2-3 anakanbaru. Setelah 6 bulan, Andadapatmemisahkananakanbarutersebutdariinduknya. Tips untukmengembangbiakanAglaonemadenganlebihcepatadalahdenganpemotonganpucuk.
Teknikinimerangsangtanamanindukuntukmengeluarkan tunas baru. Dari satupotonganpucuk, Andabisamendapatkan 2-3 anakanbarulagi. Anakandaripotonganpucukinidapatdijadikanbibitsetelahiamemiliki 5-7 helaidaun. JikaAndamenggunakanduametodeinisekaligus, makadarisatutanamansajaAndabisamendapatkan 5-6 anakansrirejekibaru.
JikaAndainginhasilpemotonganpucuk yang maksimal, makapilihlahAglaonemadewasa yang memiliki 8-10 helaidaun. Kondisitanamanindukharussehatdengankriteriadaundewasasegardankokoh, sedangkandaunmudatidakmengecil. Akarnyajugaharuskuatdengankriteriaberwarnaputih, gemuk, dantidakbusuk. Sebelummelakukanpemotonganpucuk, sebaiknyaAndabenamkanbagianbatanglebihdalamketanahhingga 8-10 cm.
Frekuensipemberianpupuk pun bolehditingkatkan 2-3 minggusebelumpemotonganpucuk. JikabiasanyaAndamemberipupuk 1 x seminggu, makasebelumpemotongandigandakanmenjadi 2 x seminggu.Cara melakukanpemotonganpucukadalahsebagaiberikut:• Siapkanpisaudanalatpengorek• Korek media untukmelihatkondisi akar(ingatkriteriaakar yang kuat!)• PotongbatangAglaonemadan sisakansatudaunpadabonggol tanamaninduk, yang dimaksudkan agar tanamaninduktetapdapat berfotosintesismenghasilkan makanan, sehingga tunas baru yang munculnantiakanbesar-besar
• Padabagian yang dipotong, baikpadabonggol yang tersisajugapadapotonganpucuk, olesiantiseptik (betadineataucampuranpinang+sirih) untukmenutupluka• Tanampotonganpucuk dalammedia berupa campurantanahsekam, pasirmalang, humus andam, danpakis (rasio berturut-turut1:5:2:2)• Siramsecarateratur, dan letakkanditempat yang teduh• Tunas baruakanmunculdalam waktu1 bulan
Anakan yang akanAndadapatkandarihasilpemotonganpucukbelumtentumemilikiakar. KetikaAndamemindahkananakanAglaonema yang belummemilikiakar yang kuatmakagunakanmetodebungkusplastik. Tanamanakanbarutersebutdalam pot, kemudianmembuatsungkupdariplastikbening.
Dengandemikian, kelembapandalamsungkuptinggi (mencapai 80 %), suhutetapstabil. Hal tersebutmemungkinkanterjadinyapeningkatanlajumetabolismesehinggaakarlebihcepattumbuh. Akarakanmunculsetelah 3 minggudisungkupdansiapdipindahkankeluar. Sungkupplastikbeningdapatjugadigantidengantabungtransparandaribahanplastikjikamemungkinkan. Tabungplastiklebihawetdaripadaplastikbeningbiasakarenatidakakansobek.