160 likes | 334 Views
HOMOMORFISMA GRUP. Dalam mempelajari sistem , perlu juga mempelajari tentang suatu fungsi yang mengawetkan operasi aljabar .
E N D
Dalammempelajarisistem, perlujugamempelajaritentangsuatufungsi yang mengawetkanoperasialjabar. • Sebagaicontoh, dalamaljabar linier dipelajaritentangalihragam linier ( linier transformation ). FungsiiniT : V W mengawetkanpenjumlahandanpergandaanskalar. Definisi VII.1 • Diketahuipemetaan/fungsif : AB. Fungsi f dikatakansurjektifjikadanhanyajikauntuksetiapyBterdapatxAsehinggay = f(x).
Contoh VII.1 : • Diketahuifungsif : R R denganf(x) = x. Fungsifmerupakanfungsi yang surjektif. Sedangkanfungsif : RRdenganf(x) = x2bukanfungsisurjektifkarena -2 R tetapitidakadax R sehinggaf(x) = x2 = -2. Definisi VII.1 • Diketahuipemetaan/fungsif : AB. • Fungsifdikatakaninjektifjikadanhanyajikauntuksetiapx, yAdenganf(x) = f(y) berlakux = y.
Contoh VII.2 : • Diketahuifungsif : R R denganf(x) = x3. Fungsifmerupakanfungsi yang injektifkarenauntuksetiapx, yR denganf(x) = f(y) makax3 = y3sehinggaberlakux = y. • Sedangkanfungsif : R R denganf(x) = x2bukanfungsiinjektifkarenaada -2 , 2 R dan -2 ≠ 2 tetapif(-2) = (-2)2 = 4 = 22 = f(2). Definisi VII.1 • Diketahuipemetaan/fungsif : AB. Fungsifdikatakanbijektifjikafinjektifdanfsurjektif.
Contoh VII.3 : • 1. Fungsif : R R denganf(x) = xmerupakanfungsibijektif. • 2. Fungsif : R R denganf(x) = x2merupakanbukanfungsibijektifkarenaftidakinjektif. • 3. Fungsif : R R denganf(x) = 2 x + 3 merupakanfungsibijektif. • 4. Fungsif : R R denganf(x) = x3merupakanfungsibijektif. • 5. Fungsif : R R+denganf(x) = exmerupakanfungsibijektif. Definisi VII.1 • Misalkan < G, * > dan < H, .> grup. • Pemetaanf : GHdinamakanhomomorfismagrupjikafmengawetkanoperasiyaituasalkanbahwaf(x * y) = f(x) . f(y) untuksemuax, yG.
Contoh VII.4 • Misalkan < G, . > suatugrupabeliandannbilanganbulattertentu. • Akanditunjukkanbahwaaturanf(x) = xnmendefinisikansuatuhomomorfisma f : GG. • Karenaf(xy) = (xy)n = xnyn = f(x) f(y) makafmengawetkanoperasi. • Khususnya, : Z10* Z10* dengan (x) = x2. Hal ituberarti(1) = 1, (3) = 9, (7) = 9, dan(9) = 1. Contoh VII.5 • Determinansebenarnyamerupakanhomomorfismadari M2x2* keR* karenadeterminanmempunyaisifatdet(AB) = det(A) . det(B) yang berartifungsideterminanmengawetkanoperasi. Dalamhalinideterminanjugamerupakanfungsi yang surjektif.
Suatuhomomorfismagrup yang bijektif (surjektifdaninjektif) dinamakanisomorfismagrup, sedangkanisomorfismadarigrupGkedirinyasendiridinamakanautomorfisma. • DalamteorigrupautomorfismadapatdigunakanuntukmenghubungkangrupbagiandarisuatugrupGdengangrupbagian yang lain dalamupayamenganalisisstrukturdarigrupG. Salahsatubentukautomorfisma yang pentingadalahsebagaiberikut: untuksetiapbdalamGterdapatsuatuautomorfismafbyang membawaxkekonjugatnyayaitub-1xb. PetadarisebaranggrupbagianSdibawahautomorfismafbadalahb-1Sb = { b-1s b | sdalamS }. • DalamhalinimerupakangrupbagiandariG yang isomorfisdenganS. Berbagaigrupbagianb-1SbdinamakankonjugatdariS.
Manfaatutamadarihomomorfismaf : GHyaitudenganmelihatsifat-sifatdaripetanya (image) dapatdisimpulkansifat-sifatdarigrupG. Definisi VII.3 • PetaIm(f) atauf(G) darihomomorfismagrup f : GHdidefinisikansebagai Im(f) = f(G) = { f(g) | gG }. • PetadarihomomorfismafsamadenganHjikafsurjektifataufpada (onto) H.
Teorema VII.1 • Jikaf : GHhomomorfismagrupmakaIm(f) grupbagiandariH. Bukti Akandibuktikanbahwa f(G) tertutup. • Ambilsebarangf(a), f(b) dalamf(G). Karenafhomomorfismamakaf(ab) = f(a) f(b). • Tetapia, bdalamGsehinggaabdalamG (sebabGgrup). • Jadif(a) f(b) = f(ab) dalamGdenganabdalamGatauf(G)tertutup. Akandibuktikanbahwa edalam f(G) • Anggotaeadalahidentitasdalam H untukmembedakandenganedalam G. • Misalkanf(b) sebaranganggotadalamIm(f). • Karenaf(b) dalamIm(f) makaf(e) f(b) = f(eb) = f(b) = ef(b). • Denganmenggunakanhukumkanselasikanandidapatf(e) = e.
Akandibuktikan f(G) mengandunginversdarianggota f(G). • Misalkanf(x) dalamf(G). • Anggotaf(x-1) merupakaninversdarif(x) karena f(x) f(x-1) = f(xx-1) = f(e) = e. • Dengancara yang sama, didapat f(x-1) f(x) = edanf(x-1) invers (yang tunggal) darif(x) denganf(x-1) dalamf(G).
Latihan • Tentukanfungsiinihomomorfismaataubukan. • f : ZR* denganf(k) = 2 . • f : RRdenganf(x) = x . • f : ZZdenganf(k. 1) = k. 1. • Jikapadasoalnomor 1 diatashomomorfismamakatentukanpeta. • JikaGdanHsebaranggrupdanf : GHdenganf(x) = euntuksemuaxdalamGbuktikanbahwafhomomorfisma.
DiketahuiZ3* = { 1, 2 } danf : Z3* Z3* denganf(x) = x2. Apakahfhomomorfismabijektif ?