1 / 30

Modul 14

Modul 14. Membuat Dan Mencetak Mail Merge. Membuat Mail Merge. . 1 . Sebelum membuat Mail Merge, kita harus membuat dokumen Induk / dokumen utama . Buatlah dokumen induk di bawah ini :.

zulema
Download Presentation

Modul 14

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Modul 14 Membuat Dan Mencetak Mail Merge

  2. Membuat Mail Merge. 1. Sebelummembuat Mail Merge, kitaharusmembuatdokumenInduk/dokumenutama. Buatlahdokumenindukdibawahini :

  3. 2. Setelahdokumenindukselesaisimpandengannama “Formulir”. Kemudianklik tab menu Mailings. 3. Padabagian ribbon kelompokStart Mail Merge klik icon menu Start Mail Merge. 4. KemudianpilihStep by Step Mail Merge Wizard.

  4. 5. Padakotak dialog yang muncul, pilihLetters padabagian Select document type. Kemudianklik Next : Starting document.

  5. 6. Pada step yang selanjutnya, pilihUse the current document, klik Next.

  6. 7. Pada Step yang ketigainikitaakanmembuatsumber data (data source) untuk mail merge. Sumber data kitaadalahsebagaiberikut :

  7. PilihType a new list kemudianklikteks Create. Kemudianklik Next : Write your letter.

  8. 8. Padakotak dialog yang muncul, juduldarikolomtidaksesuaidengandokumenindukkita. KliktombolCustomize Columns, kemudianpilih Field Name yang akandiganti, kliktombol Rename.

  9. 9. KetikkanNamapada Change field name. Setelahselesaikliktombol OK. Lakukanhal yang samauntuk field yang lain.

  10. 10. Untukmenghapus field yang tidakdigunakan, pilih field yang akandihapus, kliktombolDelete, kemudianklik Yes. Lakukanuntukmenghapus field yang lain.

  11. 11. KemudiankliktombolOK, danmulailahmengisikandatanya. Untukmenambah data yang barukliktombol New Entry.

  12. 12. Setelah semua data diinput, klik tombol OK.

  13. 13. Kemudiantentukantempatpenyimpanan, danketikkannama data sourcenyaadalah123. Kemudiankliktombol Save.

  14. 14. KemudianklikNext : Write your letter. Padakotak dialog yang muncul, letakkankursordisebelah field nama, kemudianklik More Item, Pilih field Nama, kemudianklik Insert. Lakukanuntukmemasukkan field yang lainnya.

  15. 15. KliktombolNext : Write your letter.

  16. 16. Pada step yang ke 5 iniandadapatmelihatmasing–masingisidatanyadenganmengklikPreview your letter. Kemudianklik Write your letter.

  17. Mengedit Data Source Mail Merge. 1. Klik icon menu Edit Recepient List.

  18. 2. Kemudianpadakotak dialog yang muncul, klik data sourcenya, kemudianklikEdit.

  19. 3. Kemudian klik, Heru ganti menjadi Heri.

  20. 4. KemudiankliktombolNew Entry, ketikkanlah data dibawahini :

  21. KemudianjikatelahselesaikliktombolOK, lihatperubahandatanya.

  22. 5. Kemudian klik OK kembali.

  23. Mencari Entry Data Source. 1. Klik icon menu Edit Recepient.

  24. 2. Padakotak dialog yang muncul, klikFind recipient.

  25. 3. IsikanpadaFind : Heri (untukmencarinamaHeri), Kemudiankliktombol Next. Lihatefekdariperintahini.

  26. 4. Cobaandacariuntukentri data yang lain. 5. Setelahselesaikliktombol OK

  27. Mencetak Mail Merge. 1. Pada step yang ke 6 ini, klik icon Print untukmencetak mail merge yang kitabuatatau Edit individual letters untukmelihathasil mail merge secaramendetail. Klik icon Print

  28. 2. Padakotak dialog yang muncul, pilihAll untukmencetaksemua data mail merge kita. Klik OK.

  29. 3. Kemudianatursetingan printer padakotak dialog Print.( Lihatmaterimencetakdokumen). Kliktombol OK.

  30. TugasModul 14. • BuatlahsuratdibawahinidenganmenggunakanMail Merge dengan source data yang telahada. Setelahselesaisimpandengannama “TugasModul 14”.

More Related