230 likes | 376 Views
TIPS MEREVIEW KEBARUAN, KE(SUMBER)PRIMERAN, & DAFTAR PUSTAKA. Harun Joko Prayitno h arun.prayitno@ums.ac.id Universitas Muhammadiyah Surakarta Penlok Review Penelitian bagi Ketua LP/M & Dosen PTS Salatiga , 17-19 Juni 2014. KEBARUAN = KE(SUMBER)PRIMERAN. KE(SUMBER)PRIMERAN =
E N D
TIPS MEREVIEW KEBARUAN, KE(SUMBER)PRIMERAN, & DAFTAR PUSTAKA Harun Joko Prayitno harun.prayitno@ums.ac.id Universitas Muhammadiyah Surakarta Penlok Review PenelitianbagiKetua LP/M & DosenPTS Salatiga, 17-19 Juni2014
KEBARUAN = KE(SUMBER)PRIMERAN
KE(SUMBER)PRIMERAN = TBI/JURNAL
TBI/JURNAL = PUBLIKASI BEREPUTASI
PUBLIKASI BEREPUTASI = TINJAUAN PUSTAKA
HASIL TINJAUAN PUSTAKA = DAFTAR PUSTAKA
SUBSTANSI TINJAUAN PUSTAKA ≠ DAFTAR PUSTAKA
TINJAUAN PUSTAKA DENGAN KEPUSTAKAAN?
TINJAUAN PUSTAKA DENGAN TELAAH PUSTAKA?
Reviewterhadapdokumentasi hasil-hasil (:Kepelbagain) yang dipublikasikan dari sumber primer sesuai dengan topik penelitian
MASALAHNYA Tinjauan pustaka merupakan bagian yang tidak penting sehingga ditulis “asal ada” saja atau hanya untuk sekedar membuktikan bahwa penelitian (yang diusulkan) belum pernah dilakukan sebelumnya.
CAKUPUN TINJAUAN PUSTAKA • Uraian yang menunjukkan landasan teori dan konsep-konsep yang relevan dengan masalah yang dikaji. • Uraian mengenai pendapat yang berkaitan dengan masalah yang dikaji. • Uraian mengenai metode yang pernah dilakukan • Uraian mengenai pemecahan masalah yang pernah dilakukan. • Uraian mengenai hasil yang sudah dicapai • Uraian mengenai posisi yang akan diteliti
KEGUNAAN TINJAUAN PUSTAKA • mengkaji sejarah permasalahan; • membantu pemilihan prosedur penelitian; • mendalami landasan teori yang berkaitan dengan permasalahan; • mengkaji kelebihan dan kekurangan hasil penelitian terdahulu; • menghindari duplikasi penelitian; • menunjang perumusan permasalahan.
PERTANYAAN DASAR MENGAPA TINJAUAN PUSTAKA DALAM SEBUAH USUL PENELITIAN ITU PENTING?
PENGALAMAN EMPIRIK • Perhatian reviewer pada tinjauan masalah • Tinjauan pustaka yang didasarkan pada sumber primer • Sumber masalah dan peta serta tinjauan penelitian yang bersumber primer (:pada TBI) • Metode penelitian • Luaran penelitian • Kewajaran RAB
Pelajaran Terpetik • 1. Perumusan masalah lemah, kurang mengarah, tujuan penelitian tidak jelas • 2. Manfaat hasil penelitian: Luaran (output) penelitian kurang bermanfaat bagi pengembangan ipteks, pembangunan dan pengembangan institusi atau orientasinya tidak sesuai dengan yang diminta skim penel • 3. Tinjauan Pustaka: kurang menunjang, tidak relevan, kurang mutakhir, bukan dari jurnal ilmiah • 4. Metode penelitian: kurang sesuai untuk mencapai tujuan penelitian • 5. Kelayakan Penelitian: personalia, jadwal, perkiraan biaya dan sarana penunjang lainnya kurang memadai • 6 Lain-lain: tidak ada pengesahan, CV tidak ditandatangani
BOBOT PENILAIAN TINJAUAN PUSTAKA HB
BOBOT PENILAIAN TINJAUAN PUSTAKA PF
BOBOT PENILAIAN TINJAUAN PUSTAKA PUPT
PENILAIAN DETAIL TINJAUAN PUSTAKA Periksa kegayutan judul & rumusan masalah dengan rujukan Periksa kegayutan rujukan dengan paparan tinjauanpustaka Periksa paparan peta jalan penelitian Periksa peta jalan dalam kaitannya dengan urgensi penelitiannya
PENULISAN DAFTAR PUSTAKA • Daftar Pustaka [Harvard Style]