1 / 22

Konsep Dasar Kewirausahaan

Konsep Dasar Kewirausahaan. Drs. Andriono E. Yuniarto , MBA ( Akademi Akuntansi YKPN, Jogjakarta) andri.hot@gmail.com http://www.facebook.com/andriono.e.yuniarto. Topik-topik. Pengertian wirausaha Pengusaha , wirausahawan , dan penemu Wirausahawan dan manajer

colby
Download Presentation

Konsep Dasar Kewirausahaan

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. KonsepDasarKewirausahaan Drs. Andriono E. Yuniarto, MBA (AkademiAkuntansi YKPN, Jogjakarta) andri.hot@gmail.com http://www.facebook.com/andriono.e.yuniarto

  2. Topik-topik • Pengertianwirausaha • Pengusaha, wirausahawan, danpenemu • Wirausahawandanmanajer • Kualitasdankarakteristikwirausahawan yang sukses • Wirausahawandilahirkan, dicetak, ataulingkungan? • Manfaatmempelajarikewirausahaan

  3. TujuanPembelajaran • Memahamipengertiankewirausahawan • Membedakan, pengusaha, wirausahawan, danpenemu, sertacontohnya • Membedakanwirausahawan dan manajer, sertacontohnya • Menjelaskankualitasdankarakteristikwirausahawan • Menjelaskanwirausahawandilahirkan, dicetak, ataulingkungan • Menjelaskan manfaat mempelajari kewirausahaan

  4. PengertianWirausaha • EntrepreneurshipatauKewiraswastaanatauKewirausahaan • EntrepreneurberasaldaribahasaPerancisyaituentreprendreyang artinyamemulaiataumelaksanakan • Wiraswasta/wirausahaberasaldarikata: • Wira: utama, gagah berani, luhur; swa: sendiri; sta: berdiri; usaha: kegiatanproduktif

  5. PengertianWirausaha • Di Indonesia • Wiraswastaseringdiartikansebagaiorang-orang yang tidakbekerjapadasektorpemerintahyaitu; parapedagang, pengusaha, dll. • Pekerjaswasta: orang-orangyang bekerjadiperusahaanswasta, • Wirausahawanadalahorang-orangyang mempunyaiusahasendiri. Wirausahawanadalahorang yang beranimembukakegiatanproduktif yang mandiri.

  6. PengertianWirausaha • Hisrich, Peters, danSheperd (2008:h 10): • “Kewirausahaanadalahprosesmenciptaansesuatu yang barupadanilaimenggunakanwaktudanupaya yang diperlukan, • menanggungrisikokeuangan, fisik, sertarisikososial yang mengiringi, • menerimaimbalanmoneteryang dihasilkan, serta kepuasan dan kebebasan pribadi”.

  7. PengertianWirausaha • Wirausahamerupakan pengambilan risiko untuk menjalankan usaha sendiri dengan memanfaatkanpeluang-peluanguntukmenciptakanusahabaruataudenganpendekatan yang inovatifsehinggausaha yang dikelolaberkembangmenjadibesardanmandiridalammenghadapitantangantantanganpersaingan(Nasrullah Yusuf, 2006

  8. PengertianWirausaha Kata kunci dari kewirausahaan adalah; • Pengambilanresiko • Menjalankanusahasendiri • Memanfaatkanpeluang-peluang • Menciptakanusahabaru • Pendekatanyang inovatif • Mandiri(misal; tidakbergatungpadabantuanpemerintah)

  9. Pengusaha, wirausaha, danpenemu • Tidaksemuapengusahaadalahwirausahawan. Tahun 1990, Andrimendirikanusahabatako. Bisnisnyaberkembangdarihanyamenggunakanteknik manual sampaimekanik (4 mesinsekarang). Tahun 2008, beliaumengundurkandiridandigantianaknyaEko. Bisnisnya pun berkembang (7 mesin). Ekomasihmempertahankanbisnisbatakonya. Siapakah yang entrepreneur?

  10. Pengusaha, wirausaha, danpenemu • Wirausahaberbedadenganpenemu (inventor) yaituorangyang menemukansesuatu yang bergunabagikehidupanmanusia, misalnyaThomas Alpha Edison menemukan listrik.

  11. Pengusaha, wirausaha, danpenemu • Thomas Alpha Edison tidakdapatdisebutwirausahawanjikapenemuannyatidakditransformasikan(diubah) olehnyasendirikedalamduniausaha. • Wirausahawanadalahorang yang yangmemanfaatkanpenemuantersebutkedalamduniausaha.

  12. WirausahawandanManajer • Wirausahawanberbedadenganmanajer. • Meskipundemikiantugasdanperannyadapatsalingmelengkapi. • Seorangwirausahawanyang membuka suatu perusahaan harus menggunakan keahlian manajerial (manajerial skills) untukmengimplementasikanvisinya. • Di lain pihakseorangmanajerharusmenggunakankeahliandariwirausahawan (entrepreneurial skill) untukmengelolaperubahandaninovasi.

  13. WirausahawandanManajer • Wirausahawanmenghadapirisikoatasfinansialnyasendiriataufinansialorang lain yang dipercayakankepadanyadalammemulaibisnis. Iajugaberisikoatasketeledorandankegagalanusahanya.

  14. WirausahawandanManajer • Sebaliknyamanajerlebihtermotivasiolehtujuan yang dibebankandankompensasi (gajidan benefit lainnya) yang akanditerimanya. • Seorangmanajertidaktoleranterhadapsesuatu yang tidakpastidanmembingungkandankurangberorientasiterhadapresikodibandingkandenganwirausahawan. • Manajerlebihmemilihgajidanposisiyang relatifamandalambekerja.

  15. WirausahawandanManajer • Wirausahawanlebihmemilikikeahlianintuisidalammempertimbangkansuatukemungkinanataukelayakandanperasaandalammengajukansesuatukepadaorang lain. • Dilainpihak, manajermemilikikeahlianyang rational danorientasiyagterperinci (rational and detailed-oriented skills).

  16. Wirausahawandilahirkan, dicetak, ataulingkungan • Apakahwirausahawanitudilahirkan (is borned) yang menyebabkanseseoarngmempunyaibakatlahiriahuntukmenjadiwirausahawanatausebaliknya • wirausahawanitudibentukataudicetak (is made).

  17. Akulahirpada 9 September 1890. Bikin KFC pada 1939 (padausia 49 tahun).

  18. Wirausahawandilahirkan, dicetak, ataulingkungan • Seseorang yang meskipunberbakattetapitidakdibentukdalamsuatupendidikan/pelatihantidaklahakanmudahuntukberwirausahapadamasa kini. • Hal ini disebabkan dunia usaha pada era ini menghadapi permasalahan-permasalahanyang lebihkompleksdibandingkandengan era sebelumnya.

  19. ManfaatmempelajariKewirausahaan • Manfaat tersebut akan memberikan kita pilihan karir untukberperanmenjadi: • Wirausahawan(entrepreneurs): orang yang menjalankanusahanyasendiri • Wiramanajer(intrapreneurs): orang yang memilikikemampuansebagaiwirausahawan tetapi tidak menjalankan usaha sendiri • Wirakaryawan(innopreneurs): parakaryawan yang memilikikemampuansebagaiwirausahawantetapikarenasebab-sebabtertentumerekamemilihuntukbekerjadisuatuperusahaan/organisasi.

  20. ManfaatmempelajariKewirausahaan • Ultramanajer(ultrapreneur): orang-orang yang memilikikemampuanuntukmembukabidangusahabarudiberbagaitempatdenganpendekatan yang inovatip. • Pendidik/Pemikir:

More Related