E N D
ContohAplikasi : Kasus 1. ManajersebuahRestoran yang cukupsukses, akhir-akhirinimerasaprihatindenganpanjangnyaantrian. Beberapapelanggannyatelahmengadutentangwaktumenunggu yang berlebihan, olehkarenaitumanajerkhawatirsuatusaatakankehilanganpelanggannya. Analisisdenganteoriantriandiketahui, tingkatkedatangan rata-rata langgananselamaperiodepuncakadalah 50 orang per jam (mengikutidistribusi Poisson). Sistempelayanansatu per satudenganwaktu rata-rata 1 orang 1 menit.
Pertanyaan : Tingkat kegunaanbagianpelayananrestoran (p) ?A. Jumlah rata-rata dalamantrian (nq) ? B. Jumlahrata-rata dalamsistem (nt) ?C. Waktumenunggu rata-rata dalamantrian (tq) ?D. Waktumenunggu rata-rata dalamsistem (tt) ?
PenyelesaianKasusAntrian 1 dg Manual : Diketahui: µ (miyu) = 60 orang/jam ג (Lamda) = 50 orang/jam a. Tingkat kegunaanbagianpelayananrestoran (p) ? p = ג / µ = 50 / 60 = 0,8333 = 83,33% b. Jumlah rata-rata dalamantrian (nq) ? ג2 50 2 n q = ----------------- = -------------------- = 4,1667 orang µ (µ -ג ) 60 (60-50) c. Jumlah rata-rata dalamsistem (nt) ? n t = ג / (µ -ג ) = 50 / (60-50) = 5 orang
d. Waktumenunggu rata-rata dalamantrian (tq) ? ג 50 t q = ----------------- = -------------------- = 0,0833 jam (µ -ג ) 60 (60-50) = 5 menit e. Waktumenunggu rata-rata dalamsistem (tt) ? t t = 1 / (µ -ג ) = 1 / ( 60 – 50) = 0,1 jam = 6 menit
Contohsoal Dari suatuprosesantriandiketahuikedatanganberdistribusieksponensialdengan rata-rata waktukedatangan 60 detik. Dengancarasimulasibilanganacak yang sesuaididapatuntuk 10 kedatangan, dalamtabelwaktuantarkedatangan: Waktupelayananberdistribusieksponensialdengan rata-rata waktupelayanan 40 detik. Dengancarasimulasibilanganacak yang sesuaididapatuntuk 10 pelayananpelanggan yang datang, dalamtabel:
Pertanyaan: LengkapiTabelberikut : Rata-rata waktutunggudilayani = detik Rata-rata waktuprosespelayananpelanggan = detik Rata-rata banyakpelanggandalamantrian = pelanggan Rata-rata banyaknyapelanggandlmsistem = pelanggan Rasiowaktumenunggupelanggan( RIT) =
Take Home Test UASMata Kuliah : Model danSimulasi BuatlahkasusAntrianpadakehidupansehari-hari Tentukandurasi data yang diambil. Tentukanwaktuantarkedatangandalamdurasiwaktutersebut (minimal 20 pelanggan). BuatlahTabelwaktuantarkedatangan, waktukedatangan, waktupelayananselesaidilayani, waktutunggudilayani, waktumenunggupelanggan, waktuproses
Tentukan Rata-rata waktutunggudilayani (detik) Rata-rata waktuprosespelayananpelanggan ? Rata-rata banyakpelanggandalamantrian ? Rata-rata banyaknyapelanggandlmsistem? Rasiowaktumenunggupelanggan? BerikananalisadarihasilperhitunganAnda
Ketentuanmengerjakan Tugasbersifatperorangan Tugasdikerjakanmenggunakan Ms Excell. Dikumpulkanpadasaatjadwal UAS model simulasi