120 likes | 287 Views
Wesel & Diskon Tunai Pengertian Wesel Penerapan Matematika dalam P enghitungan W esel Pengertian Diskon T unai Pembayaran Dengan Diskon Tunai. Oleh : Syahirul Alim. Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang 2012. WESEL ( PROMISE NOTES )
E N D
Wesel & DiskonTunai • Pengertian Wesel • PenerapanMatematikadalamPenghitunganWesel • PengertianDiskonTunai • Pembayaran Dengan DiskonTunai Oleh: SyahirulAlim Universitas Islam Negeri (UIN) MaulanaMalik Ibrahim Malang 2012
WESEL (PROMISE NOTES) • Janjitertulisseorangdebitur, disebutpembuatweseluntukmembayarkepada, atauatasperintahdarikreditorataupenerimaweselsejumlahuang, denganbungaatautanpabunga, padatanggaltertentu • Promissory Notesseringdisebutjuga pro-notes atau P-notes. Promissory Notes yang mengandungbungadisebutweselberbunga (interet-bearing notes) sedangkan yang yangtidakberbungadisebutweseltidakberbunga (non-interest bearing notes). • Dalamakuntansi, promissory notesjugadisebutweseltagih (notes receivable) untuk yang menerimadanweselbayar (notes payable) untuk yang membuat.
ContohSoal: • Wesel yang ditandatanganiMarpho’ahdengan nominal Rp. 200.000.000,- tanggalpenerbitanweseltanggal 1 Agustus 2012 danjatuh tempo dalamwaktu 60 hariatautanggal 30 September 2012. Denganbunga 12%. Makanilaiweselpadasaatjatuh tempo adalah: • S = P ( 1 + dt) • = Rp. 200.000.000 1 + 0,12 (60/365) • = Rp. 200.000.000 1 + 0,12 (0,164) • = Rp. 200.000.000 (1,019) • = RP. 203.945.205,- Rp. 200.000.000 (duaratusjuta rupiah) Malang, 1 Agustus2012 Enampuluhhariterhitungdarihariini, sayaberjanjiuntukmembayarkepadaPharel DuaratusJuta Rupiah Besertabunga 12% p.a TandaTangan, Marpho’ah
Jikawesel yang ditandatanganiMarpho’ahpadatanggal 1 Agustus 2012 dijualolehPharelkepada Bank Central Asia (BCA) denganmenggunakantingkatdiskon 15%, hitunglah: • Berapa yang akanditerimaPharel? • Berapatingkatbunga yang akanditerima Bank atasinvestasinyadalamweseldiatasjikaweseltersebutdipeganghinggatanggaljatuh tempo? • Berapatingkatbunga yang didapatPharelketikaiamenjualnyadi Bank Central Asia (BCA) padatanggal 1 September 2012? • Jawab: • Pertamakitaperlumembuat diagram waktudannilaisebagaiberikut: 60 hari r = 12% 1 Agustus 2012 1 September 2012 30 September 2012 Rp. 203.945.205,5 29 hari d = 15%
) Nilaijatuh tempo weseladalah: S = P ( 1 + dt) = Rp. 200.000.000 1 + 0,12 = Rp. 200.000.000 1 + 0,12 (0,164) = Rp. 200.000.000 (1,019) = RP. 203.945.205,- Nilai yang diterimapenjualpadatanggal 1 September 2012: P = S ( 1 - dt) = Rp. 203.945.205, 5 1 - 0,15 = Rp. 203.945.205, 5 1 + 0,15 (0,079) = Rp. 203.945.205, 5 (0,988) = RP. 201.514.625,7
b. Bank akanmemperoleh: • = Rp. 203.945.205, 5 - RP. 201.514.625,7 • = Rp. 2.430.579,8 • UntukInvestasisebesarRp. 201.514.625,7 selama 29 hari, bunga yang ditetapkan Bank: • P = Rp. 201.514.625,7 • SI = Rp. 2.430.579,8 • t = 29 hari∞ = 0,079 Maka; r = ∞ = = 0,1518 atau 15,18% Cara lain adalahmenghitungryang ekuivalendengand= 15% r = ∞ ∞ ∞ = 0,089 ∞ 8,9%
IngatRumus SI = P.r.t SI = Simple Interest (BungaSederhana) P = Principal (Pokok) r = Interest Rate (Tingkat BungaPertahun) t = Time (waktu) D = Diskon d = tingkatdiskon S = Sum – Jumlah nominal akhir • r = SI • P.t • r = d • 1-d.t • D = r • 1 + r.t • D = S.d.t • D = S – P • P = S • (1 + r.t)
ContohSoal II. Tanggal 18 April 2012 LatifamenandatanganiweselbernilaiRp. 150.000.000. Wesel tersebutakanjatuh tempo selama 3 bulandengantingkatbunga 13%. Padatanggal 10 Juni 2012 Latifamenjualnyake Bank Mandiri yang mengharapkantingkatbungasebesar 14%. Berapakah yang diterimaLatifa? Jawab: Pertamakitaperlumembuat diagram waktudannilaisebagaiberikut: 91hari r = 13% 18 April 2012 10 Juni 2012 18 Juli 2012 Rp. 203.945.205,5 38hari d = 14%
Nilaijatuh tempo weseladalah: S = P ( 1 + dt) = Rp. 150.000.000 1 + 0,13 = Rp. 150.000.000 1 + 0,13 (0,258) = Rp. 150.000.000 (1,033) = RP. 155.037.500,- Nilai yang diterimaLatifapadatanggal 10 Juni 2012: P = S ( 1 - dt) = Rp. 155.037.500 1 - 0,15 = Rp. 155.037.500 1 - 0,15 (0,1041) = Rp. 155.037.500 (0,984) = RP. 152.617.364,6
DISKON TUNAI • Untukmendorongpembayaran yang lebihcepat, banyakprodusendanpedagangrosirmenawarkanpotongantunaiuntukpembayaranjauhsebelumjatuh tempo. • Besarnyapotongandansyaratnyabiasanyadinyatakandalamtermin (credit term), seperti : ; yang artinyapotongantunaiataudiskontunai • (cash discount) sebesar 2% akandiberikanjikapembayarandilakukandalamwaktu 10 hari. Jikatidak, jumlahkeseluruhanharusdilunasidalamwaktu 30 hari. • Pembeli yang akanmemanfaatkanpotongantunai, padapraktiknyaakanmenerimapotonganataubungadimukadalambentukdiskontunai. Tingkat bungaefektif yang didapatkandengancarainibiasanyasangattinggi. , ;
ContohSoal: • MbokSrintilmembeli furniture sehargaRp. 100.000.000,- denganterminkredit, ; Berapakahbungaefektif yang ditawarkankepadaMbokSrintiltadi? • ( catatan: jikaMbokSrintiltadiinginmendapatkanpotonganmakaiaakanmembayarnyapadahari ke-30 danjikatidak, iaharusmembayarpadahari ke-100 atauadawaktuperbedaan 70 hari) • Jawab: • Perbedaanjumlah yang dibayarkanataudiskonadalah 4% atausebesar Rp.100.000.000 X 4% = Rp. 4.000.000,- • P = Rp.100.000.000 - Rp. 4.000.000 • = Rp. 96.000.000 • SI= Rp. 4.000.000 • t = = 0,191 Cara 1: r = ≈ ≈ ≈ r = 0,2172 atau 21,72%
Cara 2: r= x r = 5,214 X 0,0416 = 0,2172 = 21, 72%