340 likes | 1.65k Views
KELANGKAAN SUMBER DAYA DAN SKALA PRIORITAS dalam MEMENUHI KEBUTUHAN. STANDAR KOMPETENSI. MEMAHAMI KEGIATAN PELAKU EKONOMI DI MASYARAKAT KOMPETENSI DASAR Mendiskripsikan hubungan antara kelangkaan sumber daya dengan kebutuhan manusia yang tidak terbatas. A. KELANGKAAN SUMBER DAYA EKONOMI.
E N D
KELANGKAAN SUMBER DAYA DAN SKALA PRIORITAS dalam MEMENUHI KEBUTUHAN
STANDAR KOMPETENSI MEMAHAMI KEGIATAN PELAKU EKONOMI DI MASYARAKAT KOMPETENSI DASAR Mendiskripsikanhubunganantarakelangkaansumberdayadengankebutuhanmanusia yang tidakterbatas
B. KEBUTUHANKEINGINAN MANUSIA TERHADAP BENDA ATAU JASA YANG DAPAT MEMBERIKAN KEPUASAN KEPADA MANUSIA BAIK JASMANI MAUPUN ROHANI
ALAT PEMENUHAN KEBUTUHAN/ BENDA • 1. MENURUT WUJUDNYA : a. Barangygberwujud/ konkret contoh : buku, alattulis, tasdll b. Barangygtdkberwujud/ abstrak contoh : jasadokter, guru, hakim dll • 2. MENURUT KETERSEDIAANYA : a. Barangekonomis/ terbatas contoh : sepatu, tas, seragamdll b. Barang non ekonomis/ bebas contoh : udara, sinarmatahari c. Barangillith/ berlebihan contoh : apipadasaatkebakaran
3. MENURUT HUBUNGAN DG BARANG LAIN • BENDA SUBSTITUSI/PENGGANTI MISAL : PENSIL DIGANTI BOLPOIN TEH DIGANTI KOPI • BENDA KOMPLEMENTER/ PELENGKAP MISAL : MOTOR DENGAN BENSIN BUKU DENGAN BENSIN
4. MENURUT TUJUAN PENGGUNAANNYA • BARANG KONSUMSI/ BARANG JADI / BARANG FINAL CONTOH : BAJU, MEJA KURSI, MOBIL DLL • BARANG PRODUKSI/ BARANG MODAL CONTOH : MESIN, GETAH KARET, KAYU JATI 5. MENURUT PROSES PEMBUATAN • BAHAN MENTAH/ BAKU CONTOH : GETAH KARET, KAPAS, GANDUM DLL • BARANG SETENGAH JADI CONTOH : BENANG, TEKSTIL, TEPUNG TERIGU • BARANG JADI CONTOH : BAJU, SEPATU, ROTI
MENURUT KEGUNAANNYA • KEGUNAAN DASAR, misal : kapas sbg bhn dasar benang, gandum bhn dsr tepung gandum • KEGUNAAN BENTUK, misal : kayu jadi kursi • KEGUNAAN TEMPAT, misal : pasir di sungai lebih berguna jika dipindahkan ke kota • KEGUNAAN WAKTU, misal : payung lebih berguna saat musim hujan, obat pada saat sakit • KEGUNAAN MILIK, misal : buku di toko lebih berguna jika kita beli • KEGUNAAN UNSUR, misal : sirup, air, kelapa muda dicampur akan lebih enak • KEGUNAAN PELAYANAN, misal : pelayanan yg baik akan lebih memuaskan bagi pelanggannya
Latihansoal Jawablahpertanyaanberikutdenganbenar ! • Sebutkan 4 faktorketidakterbatasankebutuhanmanusia ! • Sebutkan 3 sebabkebutuhantersiersuatusaatdapatberubahmenjadikebutuhansekunder / tambahanbiasa! • Sebutkan 4 faktor yang menyebabkankebutuhanmanusiaberanekaragam ! • Apa yang dimaksuddenganskalaprioritas? Buatlahskalaprioritasdarikebutuhansekolahmu! • Apakah yang dimaksuddenganbarangekonomi? Dan berikan 3 contoh!