360 likes | 739 Views
MEMBAGI TUGAS TEKNISI DAN LABORAN LAB TIK SEKOLAH DAN MENGEVALUASI KINERJA TEKNISI DAN LABORAN SERTA KEGIATAN LAB TIK. Riza Arifudin. Riza Arifudin. PENDAHULUAN.
E N D
MEMBAGI TUGAS TEKNISI DAN LABORAN LAB TIK SEKOLAH DAN MENGEVALUASI KINERJA TEKNISI DAN LABORAN SERTA KEGIATAN LAB TIK Riza Arifudin Riza Arifudin
PENDAHULUAN • Mata pelajaranTIK diberikanuntukmempersiapkanpesertadidik agar mampumengantisipasipesatnyaperkembangandalambidangteknologi yang begitupesatkhususnyakomputasi dan komunikasi. • TIK perludiperkenalkan, dipraktikkan dan dikuasaipesertadidiksedinimungkinagarmerekamemilikibekaluntukmenyesuaikandiridalamkehidupan global.
PENDAHULUAN • Mata pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) bertujuan agar peserta didik memiliki kemampuan: • Memahami teknologi informasi dan komunikasi,\ • Mengembangkan keterampilan untuk memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi, • Mengembangkan sikap kritis, kreatif, apresiatif dan mandiri dalam penggunaan teknologi informasi dan komunikasi, dan • Menghargai karya cipta di bidang teknologi informasi dan komunikasi.
PENDAHULUAN • Ruanglingkup mata pelajaranTeknologiInformasi dan Komunikasimeliputiaspek-aspek: • Perangkatkeras dan perangkatlunak yang digunakanuntukmengumpulkan, menyimpan, memanipulasi, dan menyajikaninformasi, dan • Penggunaanalat bantu untukmemproses dan memindah data dari satuperangkatkeperangkatlainnya.
Laboratorium TIK harusdikelolaoleh orang yang memilikikompetensisebagai KepalaLaboratorium TIK Permendiknas No.26 Th.2008
KOMPETENSI MANAJERIAL merencanakankegiatandanpengembanganlaboratoriumsekolah/madrasah, mengelolakegiatanlaboratoriumsekolah/madrasah, membagitugasteknisidanlaboranlaboratoriumsekolah/ madrasahdan memantausaranadanprasaranalaboratoriumsekolah/madrasah
merumuskanrinciantugasteknisidanlaboran, menentukanjadwalkerjateknisidanlaboran, mensupervisiteknisidanlaboran, dan membuatlaporansecaraperiodik 4 kompetensiKepalaLaboratortium TIK dalammembagitugaskepadateknisidanlaboran
Hasilsurvei yang dilakukanolehDit. Tendik (2003) mengungkapkanbahwa: • Belumsemuasekolahmemilikisaranalaboratorium • Tidaksemualaboratoriumsekolahmemilikitenagalaboratorium.
Hal inimenunjukkanbahwa: • Kualifikasitenagalaboratorium yang adasaatiniberagammulaidari yang berlatarpendidikan SMA/SMK, D3 sampaisarjana, • padaumumnya guru merangkaptugasnyasebagaitenagalaboratoriumkarenakelangkaantenagalaboratoriumsekolah, dan • adakesulitandalamrekruitmentenagalaboratoriumsekolah yang disebabkanolehtidakadanyaformasidanketidakjelasandalamkualifikasi.
PerlunyaStandarTenagaLaboratoriumSekolah • Tenagalaboratoriumsekolahmerupakansalahsatutenagakependidikan yang sangatdiperlukanuntukmendukungpeningkatankualitasprosespembelajarandisekolahmelaluikegiatanlaboratorium. • Tenagalaboratoriumsekolahmerupakantenagafungsional. Olehkarenaitudiperlukanadanyakualifikasi, standarkompetensi, dansertifikasi.
Membagitugasteknisidanlaboranlaboratoriumsekolah/ madrasah • Merumuskanrinciantugasteknisidanlaboran • Menentukanjadwalkerjateknisidanlaboran • Mensupervisiteknisidanlaboran • Mengevaluasikinerjateknisidanlaboran • Membuatlaporansecaraperiodik
Handout 5.0. Rangkuman Hasil Diskusi Tentang Teknisi dan LaboranLaboratorium TIK
AREA KERJA • Tenagalaboratoriumsekolahadalahtenagakependidikan yang mengabdikandiridandiangkatuntukmenunjangkegiatanprosespendidikandilaboratoriumsekolah, meliputilaborandanteknisi. • Laboran: tenagalaboratoriumdenganketerampilantertentu yang bertugasmembantupendidikdanpesertadidikdalamkegiatanpembelajarandilaboratoriumsekolah. • Teknisi: tenagalaboratoriumdenganjenjangketerampilandankeahliantertentu yang lebihtinggidarilaboran, yang bertugasmembantupendidikdanpesertadidikdalamkegiatanpembelajarandilaboratoriumsekolah.
AREA KERJA ASISTEN LABORAN TEKNISI KALAB
AREA KERJA • KALAB (biasanya guru) bekerjasebelumdansesudah yang lain bekerja • TEKNISI bekerjasebelumdansesudah LABORAN bekerja • LABORAN bekerjasebelumdansesudah ASISTEN bekerja • ASISTEN hanyamembantukelancarantugas TEKNISI dan LABORAN • Umumnya, TEKNISI merangkap LABORAN atau LABORAN memilikikemampuansebagai TEKNISI • ASISTEN hanyamembantukelancarantugas TEKNISI dan LABORAN • KALAB PALING BERTANGGUNG JAWAB ATAS SEMUA KEADAAN, KEJADIAN, PROSES DAN HASIL KERJA DI LABORATORIUM
Kualifikasi Minimal lulusan program diploma dua (D2) yang relevan dengan peralatan laboratorium, yang diselenggarakan oleh perguruan tinggi yang ditetapkan oleh pemerintah; Memiliki sertifikat teknisi laboratorium sekolah/madrasah dari perguruan tinggi atau lembaga lain yang ditetapkan oleh pemerintah. Teknisi
Kualifikasi Minimal lulusan program diploma satu (D1) yang relevan dengan jenis laboratorium, yang diselenggarakan oleh perguruan tinggi yang ditetapkan oleh pemerintah; Memiliki sertifikat laboran sekolah/madrasah dari perguruan tinggi yang ditetapkan oleh pemerintah. Laboran
Handout 5.1. Tugas Teknisi dan Laboran Laboratorium TIK Tulis rincian tugas tenaga laboratorium (teknisi dan laboran), kemudian diskusikan dengan teman Bapak/Ibu di kelas!
AREA KERJA- Teknisi • Fungsionalisasidanmaintenance'alatlaboratorium • Mengecekkesiapan hardware dan software padamasing-masing computer. • Mengecek Software /program pada computer server agar tetaplancar • Mengecek hardware / peralatan • Menggantialat-alat yang rusak. • Menyediakancadanganalat-alat • Memastikanketersediaansemuainfrastrukturpendukunglaboratoriumberfungsidenganbaik. • Merawatalat-alat TIK baik software maupun hardware. • Perlengkapanalat. • Membantu LABORAN untukkelancaranpraktikum
AREA KERJA - Laboran • Menyiapkandanmencatatalat, bahan, petunjukpraktikumdaninstrumenpendukunglainnyauntukpraktikum TIK. • Menyiapkanbukupeminjamanalat/bahan/petunjukpraktikum TIK. • Mencatatkegiatan lab kedalambukuinduk. • Menyiapkan software padamasing-masing computer sesuaidenganmateripedomanpraktik. • Memberikanidentitas computer danindentitaspesertadidik agar kinerjapesertadidikterpantausatupersatudanterdokumen
AREA KERJA – Laboran (Lanj.) • Membantu guru dalammengawasijalannyapraktikum TIK. • Membantusiswamelaksanakanpraktikum TIK. • Memeriksa computer dalamkeadaan off setelahpraktikumselesai. • Mengemasibahan, alatdaninstrumenpendukung lain setelahpraktikumselesai. • Memeriksaadakesalahanatauketidaksesuaianantaradaftar, jenismaupunjumlahalatsesuaiberkaspeminjamanalat.
Handout 5.2. AMenentukan Jadwal Kerja Teknisi dan Laboran Laboratorium TIK Rancanglah bentuk tabel jadwal kerja (Rutin dan Non Rutin) teknisi dan laboran yang paling sesuai menurut Bapak/Ibu, kemudian diskusikan dengan teman Bapak/Ibu di kelas. Berikan alasan.
Handout 5.2. BMenentukan Jadwal Kerja Teknisi dan Laboran Laboratorium TIK Susunlah jadwal kerja (Rutin dan Non Rutin) teknisi dan laboran sesuai dengan rincian tugas teknisi dan laboran kedalam tabel jadwal kerja, kemudian diskusikan dengan teman Bapak/Ibu di kelas. Berikan alasan.
Handout 5.3.Mensupervisi Teknisi dan Laboran Laboratorium TIK Rancanglah jadwal supervisi kepala lab TIK, kemudian diskusikan dengan teman Bapak/Ibu di kelas!
Handout 5.4.Menilai Kinerja Teknisi dan Laboran Laboratorium TIK Rancanglah model penilaian kinerja teknisi dan laboran pada laboratorium TIK, kemudian diskusikan dengan teman Bapak/Ibu di kelas.
Handout 5.5.Menilai Hasil Kerja Teknisi dan Laboran Laboratorium TIK Rancanglah model penilaian hasil kinerja teknisi dan laboran pada laboratorium TIK, kemudian diskusikan dengan teman Bapak/Ibu di kelas.
Handout 5.6.Menilai Kegiatan Laboratorium TIK Apa saja yang dinilai oleh kepala laboratorium untuk kegiatan laboratorium? Rancanglah model penilaian untuk kegiatan laboratorium TIK, kemudian diskusikan dengan teman Bapak/Ibu di kelas.
Handout 5.7.Mengevaluasi Program Laboratorium Untuk Perbaikan Selanjutnya Rancanglah model evaluasi untuk mengevaluasi program laboratorium TIK, kemudian diskusikan dengan teman Bapak/Ibu di kelas
RAPAT AWAL EVALUASI KINERJA KOORDINASI PERSIAPAN LAB PRAKTIKUM EVALUASI PRAKTEK EVALUASI KINERJA LAPORAN PERIODE EVALUASI KINERJA 1.Setiap selesai pekerjaan (praktikum, pendataan, pengadaan, perbaikan) 2.Awal dan akhir semester 3.Insidental untuk problem yang membutuhkan penanganan cepat
Strategi Pengembangan Untuk menjadi teknisi dan laboran komputer yang terampil dan handal tidaklah harus menempuh pendidikan formal yang tinggi. Belajar secara otodidak lewat membaca buku, membaca artikel-artikel komputer yang ada di koran, majalah atau dapat lewat internet yang banyak membahas persoalan komputer. Bahkan melalui internet, kita bisa belajar online menjadi teknisi komputer layaknya mengikuti sebuah kursus keterampilan komputer.