E N D
PENGUKURAN PENGERITIAN BESARAN SISTEM ITERNASIONAL ALAT UKUR
PENGUKURAN Membandingkan sesuatu yang diukur dengan menggunakan alat ukur
POKOK BESARAN Segala sesuatu yang dapat diukur Besaran yang satuannya telah ditetapkanterlebih dahulu untuk menetapkan satuan besaran-besaran yang lain Besaran yang satuannya diturunkan atau dijabarkan dari satuan besaran pokok. TURUNAN
SISTEM INTERNASIONAL Sifat satuan SI; Berifat tetap, tidak berubah karena pengaruh apapuh Bersifat Internasional, dapat dipakai di mana-mana Mudah ditiru setiap orang yang memerlukannnya SATUAN SATUAN BAKU Satuan yang diakui secara internasional atau dapat digunakan di seluruh negara. Contoh; meter, kilogram, dan sekon SATUAN TIDAK BAKU Satuan yang tidak diakui secara internasional atau hanya digunakan di daerah atau negara tertentu. Contoh: jengkal, depa, hasta, kaki dan tombak.