1 / 25

PROGRAM S1 KEPENDIDIKAN DENGAN KEWENANGAN TAMBAHAN (S1 KKT)

PROGRAM S1 KEPENDIDIKAN DENGAN KEWENANGAN TAMBAHAN (S1 KKT). KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL. Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi. Direktorat Pendidik dan Tenaga Kependidikan. Kesenjangan keberhasilan pembangunan Perbaikan bidang pendidikan. Pendahuluan. a)Mismatch b)Kualifikasi rendah

jevonte
Download Presentation

PROGRAM S1 KEPENDIDIKAN DENGAN KEWENANGAN TAMBAHAN (S1 KKT)

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PROGRAM S1 KEPENDIDIKAN DENGAN KEWENANGAN TAMBAHAN(S1 KKT) KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL DirektoratJenderalPendidikanTinggi DirektoratPendidikdanTenagaKependidikan

  2. Kesenjangan keberhasilan pembangunan • Perbaikan bidang pendidikan Pendahuluan a)Mismatch b)Kualifikasi rendah c) Disparitas kompetensi d) distribusi a. Latar belakang Mutu Pendidikan Guru

  3. Percepatan Peningkatan Kualifikasi Akademik Guru ke S1/D4, Sertifikasi, dan Rintisan Pendidikan Profesi Guru ...Seluruh guru harusBerkualifikasi S1/D4 dantersertifikasiselambat-lambatnyatahun 2015 Sesuaiamanat UU Guru danDosen... TREND % GURU TERSERTIFIKASI TREND % GURU BERKUALIFIKASI S1/D4 <S1/D4 Belum Tersertifikasi > S1/D4 Tersertifikasi Sertifikasikepada 325 ribu guru/Tahundanpenyediaantunjanganprofesi guru sebesar 1 kali gajipokok PeningkatanKualifikasimenjadi S1/D4 kepada 223 ribu guru/Tahun

  4. Dasar Hukum • UU No. 20 Tahun 2003, tentang Sistem Pendidikan Nasional. • UU No. 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen. • PP No. 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan. • PP No. 74 Tahun 2008 tentang Guru. • Permendiknas No. 16 Tahun 2007 tentang Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetensi Guru. • Permendiknas No. 8 Tahun 2009 tentang Program Pendidikan Profesi Guru Pra Jabatan. • Permendiknas No 11/P Tahun 2011 tentang Sertifikasi Guru dalam Jabatan.

  5. Tujuan Tujuan Umum: Tujuan Penyusunan Pedoman: Memberi acuan bagi LPTK dalam menyelenggarakan Program S1 KKT; Memberi arah penyelenggara Program S1 KKTagar sesuai dgn prosedur dan persyaratan minimal yang harus dipenuhi; Menjadi acuan minimal dlm penjaminan mutu penyelenggaraan Program S1 KKT. menghasilkan guru atau calon guru yang memilikikeunggulandalamkompetensisebagai guru profesionaldengankewenangantambahan mengajar mata pelajaran di luar kewenangan utama

  6. Profil Lulusan Profil Umum: Profil Khusus: kewenangan tambahan vertikal (mengajar mata pelajaran sama pada jenjang yang berbeda) Memiliki kewenangan tambahan horisontal (mengajar mata pelajaran berbeda sesuai kewenangan tambahannya pada jenjang yang sama) Kewenangan tambahan bidang khusus • religius dan berkarakterkuat, • unggul dalam kompetensi pedagogik dan profesional, • kuat dalam kompetensi kepribadian dan sosial, • efektifdalamberkomunikasi, • Jujurdanberwibawa, • berpenampilan menyenangkan, • Memiliki etos kerja dan komitmen tinggi,

  7. Persyaratan Peserta Kelompok C: • Guru S1 bersertifikat pendidik tetapi mismatch atau tidak dapat memenuhi kewajiban mengajar min 24 jam Kelompok A: Mahasiswa S1 Kependidikan yang telah menyelesaikan seluruh mata kuliah kewenangan utama selain skripsi dan sedang menulis skripsi Kelompok B: Lulusan S1 Kependidikan yang belum menjadi guru (belum memiliki NUPTK)

  8. Program S1 KKT • Mhstinggalskripsi • Lulusan S1 Dik 4000 1 atau 2 Semester

  9. Pengumumandanpelaporanhasilseleksisecaraonline DitjenDikti, BPSDMP & PMPmenetapkan Kuota Ditjen Dikti, BPSDMP & PMP melakukansosialisasi LPTK, Disdik Prov/Kab/Kotasosialisasidanpendaftarancalonmahasiswa Verifikasidokumendan seleksi akademik oleh LPTK Pesertamengisi format danmelengkapi dokumenserta mengirimkan ke LPTK atau DisdikProv/Kab/Kota Seleksi administrasi oleh LPTK atau Disdik Prov/Kab/Kota SistemRekrutmenPeserta ALUR MEKANISME PEREKRUTAN 9

  10. Lembaga Penyelenggara • Universitas Negeri Medan • Universitas Negeri Padang • Universitas Negeri Jakarta • Universitas Pendidikan Indonesia • Universitas Negeri Yogyakarta • Universitas Negeri Semarang • Universitas Negeri Surabaya • Universitas Negeri Malang • Universitas Negeri Makassar • Universitas Negeri Manado • Universitas Negeri Gorontalo • Universitas Pendidikan Ganesha

  11. StrukturKurikulum Stukturkurikulum Program S1 KKT dikembangkan sebagai berikut Kurikulum Program S1 KKT untukmahasiswakelompok A dan B, difokuskanpadapengembangankompetensiakademikbidangstudikewenangantambahan. Kurikulum Program S1 KKT untukmahasiswakelompok C bertujuanuntukmengembangkankompetensiakademikbidangstudidankependidikankewenangantambahan 11

  12. Semester I KompetensiAkademikBidangStudi KewenanganTambahan 24 SKS (100%) Gambar 2. Pelaksanaan Kurikulum Program S1 KKT Kelompok A dan B

  13. Semester I KompetensiAkademikBidangStudi KewenanganTambahan 24 SKS (50%) Semester II KompetensiAkademik BidangStudi KewenanganTambahan 12 SKS (25%) KompetensiAkademik BidangKependidikan KewenanganTambahan 12 SKS (25%) Gambar 3. Pelaksanaan Kurikulum Program S1 KKT Kelompok C

  14. SistemPembelajaran Prinsip-Prinsip: • a. Keaktifan Peserta Didik • b. Berfikir Tingkat Tinggi • c.BerbasisKarakter • d. Pemanfaatan Teknologi Informasi • e. Kontekstual • f. Belajar dengan Berbuat 14

  15. StrategiImplementasi • 1. Obyektifitas, transparansi, akuntabilitas, A. AsasPenyelenggaraan • 2. Orientasimutu, • 3. Berbasiskebutuhan, dan • 4. Kerjasama (kolaborasi)

  16. StrategiImplementasi B. TahapPenyelenggaraan • 1. TahapPersiapan a. PenetapanKebijakanNasional Program S1 KKT • b. Penetapan Program StudiPenyelenggara c. SinkronisasiKebijakanantara LPTK denganDinasPendidikan d. Konsolidasi Internal LPTK Penyelenggara

  17. StrategiImplementasi • 2. TahapPelaksanaan a. RekrutmenPeserta b. ProsesPembelajaran • c. EvaluasiPembelajaran d. UjianKomprehensif e. PenentuanKelulusandanYudisium

  18. StrategiImplementasi C. OrganisasiPenyelenggaraan Program S1 KKT 1. Ditjen Dikti • 2. BPSDMP & PMP 3. LPTK 4. PEMPROV/KAB./KOTA 5. PRODI

  19. D. JadwalPelaksanaan

  20. PelaksanaanPenjaminanMutu Dilaksanakansecarabertahap, sistematis, danterencanabertujuanuntukmemenuhiataumelampauistandarmutulayananpendidikantinggimelaluisuatu program penjaminanmutudengan target dankerangkawaktu yang jelassertaperbaikanmutulayananpendidikan yang terus-menerus. Penjaminanmutu S1 KKT dilaksanakanmelalui: (a) PDPT olehDitjenDikti, (b) SPMI oleh LPTK, (c) SPME olehDitjenDikti.

  21. SPM-PT Berdasarkan PP.No.19 Tahun 2005 Tentang SNP Standar Lain (Melampaui SNP) M Internally driven 8 Jenis SNP (Standar Minimal) Wajib

  22. StandarMutu PP.No.19 Tahun 2005 Tentang SNP • Ditetapkan sendiri oleh PT : • a. Penelitian dan publikasi • b. Pengabdian kepada • masyarakat; • c. Sistem informasi; • d. Kerjasama institusional • dalam dan luar negeri; • e. Kemahasiswaan; • f. Suasana akademik; • g. Sumber pendanaan • (revenue generating); • h. Bidang lain sesuai ciri • khas perguruan tinggi • yang bersangkutan. Standar Lain (Melampaui SNP) Internally driven Psl 2 ayat (1) PP No 19/2005 1. Standar Isi 2. Sandar Proses 3. Standar Kompetensi Lulusan 4. Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan 5. Standar Sarana dan Prasarana 6. Standar Pengelolaan 7. Standar Pembiayaan 8. Standar Penilaian Pendidikan 8 Jenis SNP (Standar Minimal) Wajib

  23. RuangLingkupdanStandarMutuAkademik Program S1 KKT Dampak Input Output Proses • Kualitasperencanaanpembelajaran- Kualitaspelaksanaanpembelajaran. Kualitaspenilaianpembelajaran • Tingkat Kelulusan • Waktustudi • Kompetensilulusan - Peserta- Dosen- Kurikulumdanbahan ajar- Saranadanprasarana- Dokumen- Peraturan- dll. • Keterserapanlulusan • Kesesuainmapeldgnprogtambahan • Kesesuainbebankerjamengajarguru.

  24. Tim Penyusun Pedoman Program S1 KKT Dr. Syamsul Hadi, M.Pd, M.Ed (Univ. Negeri Malang) Prof. Dr. Khairil Ansari, M.Pd (Univ. Negeri Medan) Dr. Dinn Wahyudin, MA (Univ. Pendidikan Indonesia) Dr. Haryanto, M.Pd (Univ. Negeri Yogyakarta) Prof. Dr. DYP Sugiharto, M.Pd.Kons (Univ. NegeriSemarang) Prof. Dr. Luthfiyah Nurlaela, M.Pd (Univ. Negeri Surabaya) Prof. Dr. Eko Hadi Sujiono, M.Si (Univ. Negeri Makassar) Dr. Harol R. Lumapow, M.Pd (Univ. Negeri Manado) Dr. Sayama Malabar, M.Pd (Univ. Negeri Gorontalo) Prof. Dr. I Gede Astra Wesnawa, M.Si (Univ. Pendidikan Ganesha)

  25. Terimakasih

More Related