200 likes | 391 Views
BEBERAPA TIPS DALAM PENYUSUNAN PROPOSAL AWAL PHK I 2010. Sosialisasi Panduan PHK I Tahun Seleksi 2009 Palembang, Jakarta, Yogyakarta, Makassar 9-10 Februari 2009. Dewan Pendidikan Tinggi Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional. Apa itu PHK I 2010??.
E N D
BEBERAPA TIPS DALAM PENYUSUNAN PROPOSAL AWAL PHK I 2010 Sosialisasi Panduan PHK I Tahun Seleksi 2009 Palembang, Jakarta, Yogyakarta, Makassar 9-10 Februari 2009 Dewan Pendidikan Tinggi Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional
Apa itu PHK I 2010?? • Program Hibah Kompetisiberbasis INSTITUSI, • Proposal disusun pada tingkat INSTITUSI, • Yang berkompetisi adalah INSTITUSI (Universitas, Institut, Politeknik, Akademi, Sekolah Tinggi), • Bila menang, pelaksanaan juga di tingkat INSTITUSI.
Persiapan Penyusunan Proposal • Perlu Pemahaman terhadap fitur PHK-I: • Pimpinan PT memiliki kewenangan pada arah dan pengembangan berdasarkan RenStra PT, • Perlu keterlibatan dan komitmen penuh dari pimpinan (ED, penetapan tema, penetapan unit), • Program PHK I harus lahir dari hasil evaluasi diri institusi dengan mengakomodasi usulan program dari masing-masing unit, • Proposal Institusi ≠ Kumpulan sub-proposal dari unit internal,
Persiapan Penyusunan Proposal • Pelu pemahaman Panduan PHK I 2010 dengan benar: • Program development objectives untuk masing-masing skema Tema PHK-I (A, B, C, D), • Persyaratan minimum yang disyaratkan, • Format proposal yang diminta, • Kriteria penilaian dan deskripsi masing-masing kriteria.
Pelaksanaan Penyusunan Proposal Awal: langkah kegiatan • Pembentukan Tim Taskforce ditingkat institusi dan pada level unit terkait, • Penyusunan Laporan Evaluasi Diri Institusi, • Perumusan solusi alternatif dan rencana pengembangan, • Penetapan Tema Pengembangan yang diusulkan dan Penyusunan Rencana Kegiatan.
Pelaksanaan Penyusunan Proposal Awal : penetapan tema pengembangan • Penetapan Tema Pengembangan, harus: • Terkait jelas dengan Visi, Misi, Tujuan dan Renstra Institusi; • Ada kejelasan [benang merah] dengan hasil evaluasi diri; • Terdapat kesesuaian dengan sumberdaya yang tersedia; • Aadanya relevansi dan koherensi keseluruhan program yang diusulkan dengan sasaran peningkatan mutu yang ditargetkan.
Pelaksanaan Penyusunan Proposal Awal :beberapa poin penting • Susun sesuai dengan panduan, jangan gunakan panduan tahun lalu. • Perhatikan dan penuhi Atribut Evaluasi Diri yang baik seperti pada panduan. • Data yang dicantumkan dalam proposalharus data yang sebenarnya dan jangan dibuat-buat !!. • Ingat !!! : Reviewer akan mereviewproposal berdasarkan panduan yang sama.
Pelaksanaan Penyusunan Proposal Awal : keterkaitan evaluasi diri dengan usulan tema • Tema A: • Cakupan dan ketajaman evaluasi terhadap sistem tatakelola dan pengelolaan perguruan tinggi. • Tema B: • Cakupan dan ketajaman evaluasi terhadap input, proses, output dan dampak dari proses pendidikan yang dilakukan. • Tema C: • Rekam jejak dalam bidang penelitian dan layanan masyarakat dari PT atau unit yang dilibatkan. • Kontribusi penelitian dan layanan pada masyarakat terhadap proses pendidikan. • Tema D: • Rekam jejak unit yang akan dilibatkan dalam melaksanakan kegiatan tridharma serta reputasi akademik baik secara nasional maupun internasional yang telah dibangun. • Jumlah dosen yang kompeten dalam bidang keilmuan yang terkait dengan program unggulan yang diajukan.
Atribut Proposal Awal: 1. Kepemimpinan dan Komitmen Institusi • Kualitas kepemimpinan institusi: • Kualitas proposal secara keseluruhan • Program peningkatan mutu dan layanan pendidikan tinggi • Kejelasan arah pengembangan institusi • Komitmen institusi: • Program pengembangan mutu • Mengembangkan dan memelihara good practices yang telah dan akan dikembangkan melalui program hibah di tingkat institusi, • Pelaksanaan MonEv internal, • Komitmen institusi dalam mendukung tercapainya tiga program pokok Ditjen Dikti • Keterlibatan pihak internal dan eksternal dalam penyusunan Evaluasi Diri.
Atribut Proposal Awal:2. Kualitas Laporan Evaluasi Diri • Evaluasi diri ADALAH evaluasi diri perguruan tinggi secara keseluruhan. • Tiga aspek penilaian LED: • Cakupan aspek yang dievaluasi, • Ketajaman analisis yang didukung oleh data/informasi yang andal dan memadai, • Ketepatan kesimpulan hasil evaluasi diri sesuai dengan tema program pengembangan yang diajukan.
Atribut Proposal Awal:3. Ketepatan merancang tema/program • Kesesuaian tema pengembangan yang ditetapkan, dengan mempertimbangkan: • Kapasitas, • Kebutuhan, • Strategi pengembangan institusi; • Kesesuaian usulan program pengembangan dengan akar permasalahan yang ditemukenali pada LED.
Kelemahan proposal awal1. Umum • Sebagian besar gagal karena Laporan ED yang sub-standard. • Koherensi antar Bab sangat lemah: analisis evaluasi diri tidak menjadi pijakan dalam menentukan tema dan mengusulkan program pengembangan. • LED yang sumir menyebabkan penetapan Tema Usulan dipertanyakan. • Tema dan Program Pengembangan tidak didasari oleh masalah yang dihadapi atau potensi yang dimiliki. • Tema dan Program Pengembangan yang diusulkan tampak hanya berupa gabungan dari usulan pengembangan unit-unit.
Kelemahan Proposal Awal: 2. Kepemimpinan dan Komitmen Institusi • Tidak terlihat bagaimana peran pimpinan institusi dalam proses penyusunan proposal (seleksi internal, penyusunan ED, penetapan tema, dsb.). • Tidak ditemukan kejelasan bagaimana proposal disusun oleh taskforce yang seharusnya telah ditunjuk oleh pimpinan universitas. • Tidak dikemukakan bagaimana keterkaitan rencana strategi institusi dengan usulan rancangan pengembangan melalui PHK I.
Kelemahan Proposal Awal: 2. Kepemimpinan dan Komitmen Institusi • Tidak terungkap dengan jelas bagaimana Komitmen Pimpinan Institusi terhadap pengembangan mutu tidak terungkap jelas. • Pengusul kurang mengelaborasi implementasi hasil-hasil hibah dikti secara komprehensif (keberhasilan, kegagalan, good practices, dsb.).
Kelemahan Proposal Awal: 3. Kualitas Laporan Evaluasi Diri • Laporan ED sebagian besar hanya berupa deskripsi dan narasi dari data tanpa analisis yang mendalam. • Lingkungan eksternal kurang dianalisis secara lebih mendalam dan kurang relevan dengan usulan tema pengembangan. • Analisis pada evaluasi diri terkait dengan tema dan program yang diusulkan dalam PHK I kurang tajam. • Pengusul ingin mengembangkan program studi melalui Tema B, tetapi analisis LED terlalu umum dan tidak meperjelas posisi prodi yang diusulkan.
Kelemahan Proposal Awal: 3. Kualitas Laporan Evaluasi Diri • Ditemukan banyak pernyataan kontradiktif antar aspek yang dianalisis dalam ED sehingga identifikasi akar masalah menjadi tidak tepat. • Identifikasi masalah terkesan lompat ke kesimpulan. • Evaluasi kinerja dan manajemen program akademik tidak mencakup semua program yang diselenggarakan; manajemen program tidak dievaluasi. • Sumber daya hanya dicakup ketersediaannya, manajemen tidak dibahas. • Evaluasi SDM: hanya mencakup Tenaga Akademik.
Kelemahan Proposal Awal:4. Ketepatan merancang tema/program • Program pengembangan yang diusulkan tidak selaras/terkait dengan Visi, Misi, Renstra Institusi, • Tidak terlihat keselarasan rancangan program antar unit kerja dan dengan arah pengembangan institusi, • Terjadi ketidaksesuaian antara Program/Kegiatan dengan Tema yang diusulkan.
Syukron Merci Trimokasih Grazie Matur nuwun Danke Nuhun pisan Bedankt Gracias Hvala Kiitos Tack Obrigado Siesie Ευχαριστω Thank you Köszönöm Arigato gouzaimasu Teşekkür ederim СПАСІБO
Rektor & Pimpinan Universitas • BAA • BAKeu • BAU • BAPSI Pimp. Fakultas Pimp. Lembaga Pimp. Jur./UPT Staf Akademik Staf adm. Penyusunan prop. awal: Eval. diri, Identifikasi masalah, Analisa thd RenStra Penetapan Tema (A, B, C, D) Penyusunan Solusi alternatif Rencana Pengembangan • Mahasiswa • Alumni Eksternal: • Pemda • Swasta Task Force Penyusunan Proposal PHK-I Secara Terpadu • Penyadaran • Kepemimpinan Visi • Dukungan • Komitmen • instruksi • arahan • Pelaporan • Diskusi • Akses data/ • informasi • Data • Informasi • Komitmen • Kesepahaman • Komitmen • Kesadaran • Dukungan • Kesepakatan • Kerjasama • Sosialisasi/ • Brosur • Diskusi • Sosialisasi/ • Komitmen • Kerjasama
Proposal PHK-I [tema disesuaikan dengan eligibilitas dan kebutuhan institusi]: • Tema A • Kegiatan 1 Dana Dikti • Kegiatan 2 Dana Dikti, PT • Tema B • Kegiatan 1 Dana Dikti • Kegiatan 2 Dana Dikti, PT • Tema C • Kegiatan 1 Dana Dikti • Kegiatan 2 Dana Dikti, Pemda, PT Tujuan Misi Visi Project Proposal A Objective Project Proposal B Rencana Strategis Objective Plan Project Proposal C Objective Laporan Evaluasi Diri