311 likes | 603 Views
Media pembelajaran Interaktif. Perkembangan Teknologi Informasi. Mulai. Pengantar Perkembangan Teknologi. K ui s. Sejarah komputer. Pendahuluan. Pendahuluan. Mengapa kita mempelajari Pengantar Teknologi Informasi ?. Pendahuluan. Mempelajari PTI.
E N D
Media pembelajaranInteraktif PerkembanganTeknologiInformasi Mulai
PengantarPerkembanganTeknologi Kuis Sejarah komputer Pendahuluan
Pendahuluan Mengapakitamempelajari PengantarTeknologiInformasi?
Pendahuluan Mempelajari PTI Mengetahui Perkembangan Teknologi Informasi Meningkatkan Kinerja, Meningkatkan berbagai kegiatan dapat dilaksanakan dengan cepat, tepat dan akurat Meningkatkan Produktifitas
Pendahuluan Apaitu IT ? • Teknologi yang digunakanuntukmengolah data, • Termasukmemproses, mendapatkan, menyusun, menyimpan, memanipulasi data dalamberbagaicarauntukmenghasilkaninformasi yang berkualitas. • Point TI : • 1. • 2. • 3
PERKEMBANGAN PIRANTI KOMPUTER • Tujuan : • Mahasiswamampumemahamiperkembanganpirantikomputer, elemensistemkomputer, klasifikasikomputer, sertaperananteknologiinformasidalamberbagaiaspekkehidupan. • SasaranPembelajaran : • Setelahmempelajaribabini, mahasiswadiharapkan : • MemilikipengertianawalmengenaiperkembanganPeralatanPengolahan Data • Mengetahuipengertiankomputersertaelemen yang menyusunsebuah system komputer • MengetahuiPengklasifikasianKomputer • Memahamiperananteknologiinformasidalamberbagaiaspekkehidupan.
PERKEMBANGAN PERALATAN PENGOLAHAN DATA PenggolonganPeralatanPengolahan data : • Peralatan manual yaituperalatanpengolahan data yang sangatsederhana, danfaktorterpentingdalampemakaianalatadalahmenggunakantenagamanusia. • Peralatanmekanik yaituperalatan yang sudahberbentukmekanik yang digerakkandengantangansecara manual. Contoh : sempoa contoh : kalkulatorrodanumerik
3. Peralatan Mekanik Elektronik Peralatan mekanik yang digerakkan secara otomatis oleh motor elektronik Contoh : mesin differensial • Peralatan Elektronik • Peralatan pengolahan data yang bekerja secara elektronik penuh contoh : Analytic Engine komputer general purpose pertama yang dibuat oleh Charls Babbage
Sejarah komputer Kuis 1. Komputer Generasi Pertama 2. Komputer Generasi Kedua 3. Komputer Generasi Ketiga 4. Komputer Generasi Keempat 5. Komputer Generasi Kelima
Sejarah komputer Generasi Pertama Komputer Generasi pertama dikarakteristik dengan fakta bahwa instruksi operasi dibuat secara spesifik untuk suatu tugas tertentu. Setiap komputer memiliki program kode biner yang berbeda yang disebut "bahasa mesin" (machine language). Hal ini menyebabkan komputer sulit untuk diprogram dan membatasi kecepatannya. Ciri lain komputer generasi pertama adalah penggunaan tube vakum (yang membuat komputer pada masa tersebut berukuran sangat besar) dan silinder magnetik untuk penyimpanan data 1 2 3 4 5
Sejarah komputer 1 Gambar komputer Generasi Pertama 1 2 3 4 5
Sejarah komputer 2 Generasi kedua Komputer generasi kedua menggunakan transistor dan dioda untuk menggantikan tabung . Kecepatan proses komputer generasi kedua lebih cepat dibandingkan generasi pertama. Awalnya, komputer generasi kedua menggunakan bahasa program tingkat tinggi, seperti Foltran (1954) dan COBOL (1959). Kedua bahasa program itu menggantikan bahasa mesin. Pada generasi in, ukuran komputer lebih kecil. Komputer generasi ini digunakan untuk proses data di bidang perniagaan, universitas, dan militer. Contoh komputer pada generasi kedua adalah DEC PDP-8, IBM 700, dan IBM 7094. 1 2 3 4 5
Sejarah komputer Contoh komputer Generasi kedua 1 2 3 4 5
Sejarah komputer Generasi ketiga 3 Komputer generasi ketiga dibuat dengan menggabungkan beberapa komponen di dalam satu tempat. tampilan dari komputer juga disempurnakan. Selain itu, komputer generasi ketiga penyimpana memorinya lebih besar dan diletakkan diluar (eksternal). Penggunaan listriknya lebih hemat dibandingkan komputer generasi sebelumnya. Ukuran fisiknya menjadi lebih kecil sehingga lebih menghemat ruang. komputer generasi ketiga juga mulai menggunakan komponen IC atau disebut chip. Dapat digunakan untuk multiprogram. Contoh komputer generasi ketiga adalah Apple II, PC, dan NEC PC. 1 2 3 4 5
Sejarah komputer 3 Contoh komputer Generasi ketiga 1 2 3 4 5
Sejarah komputer 4 Generasi keempat Komputer generasi keempat masih menggunakan IC/chip untuk pengolahan dan penyimpanan data. Pengolahan data dapat dilakukan dengan lebih cepat atau dalam waktu yang singkat. Media penyimpanan komputer generasi ini lebih besar dibanding generasi sebelumnya. Komputer generasi ini sering disebut komputer mikro. Teknologi IC komputer generasi ini yang membedakan antara komputer mikro dan komputer mini serta main frame. Beberapa teknologi IC pada generasi ini adalah Prosesor 6086, 80286, 80386, Pentium I, Celeron, Pentium II, Pentium III, Pentium IV, Dual Core, dan Core to Duo. 1 2 3 4 5
Sejarah komputer 4 Contoh komputer Generasi keempat 1 2 3 4 5
Sejarah komputer 5 Generasi kelima Komputer generasi kelima memang belum terwujud karena komputer generasi ini merupakan komputer impian masa depan. Komputer generasi kelima ini diperkirakan mempunyai lebih banyak unit pengolahan yang bekerja secara serentak untuk menyelesaikan lebih dari satu masalah dalam waktu bersamaan. Komputer generasi ini juga mempunyai memori yang besar. Komputer impian ini diperkirakan akan mempunyai kepandaian tersendiri atau dapat membuat keputusan sendiri. Sifat luar biasa komputer ini disebut sebagai kecerdasan buatan. 1 2 3 4 5
Pada tahun 1642 Blaise Pascal menemukan alat hitung yang diberi nama..... Pascaline A Kalkulator B Arithometer C 1
Bahasa-bahasa pemrogaman bermunculan mulai generasi..... Pertama A Kedua B Ketiga C 2
Sistem komputer mulai menggunakan sistem biner dalam aljabar pada tahun... 1903 A 1871 B 1923 C 3
Penemu sistem biner dalam aljabar adalah..... Clifford Berry A Herman Hollerith B George Boole C 4
Notebook mulai muncul pada komputer generasi.... Kedua A Ketiga B Keempat C 5
Selamat anda telah menjawab kelima soal dengan benar, terimakasih atas partisipasinya