E N D
Media Pembelajaran FITRA HASANE 1105496
BAB 8PENILAIAN MEDIA PEMBELAJARAN A. TUJUAN DAN JENIS PENILAIAN MEDIA PEMBELAJARAN Tujuanpenilaian media pembelajaran • Kekuatandankelemahan media pembelajaranakandiketahuisetelahmelakukanevaluasi. Hasilevaluasiakanmenunjukanapa yang harusdiperbaikisehinggaakhirnyatujuanpembelajarandapattercapai. Tujuanevaluasi media: • Memilih media pendidikan yang akandigunakandikelas • Untukmelihatprosedursuatualat • Untukmemeriksaapakahtujuanpenggunaanalattersebutsudahtercapai • Menilaikemampuan guru dalammenggunakan media pendidikan • Memberiinformasiuntukkepentinganadministrasi • Jenisevaluasi media pembelajaran • Berdasarkanobjek yang dievaluasimakaevaluasi media pembelajaranterkaitdenganevaluasifungsi media, evaluasipenggunaan media oleh guru, danevaluasipengelolaan. Berdasarkanprosesnya, evaluasi media terdiridarievaluasiformatifdansumatif.
B. PROSEDUR/ TAHAPAN-TAHAPAN EVALUASI MEDIA PEMBELAJARAN • Evaluasisatulawansatu Dilaksanakandenganmemilihduaorangataulebihsiswa yang dapatmewakilipopulasi target dari media yang dibuat. Prosedurnya: • Jelaskanpadasiswabahwaandasedangmengujisuatu media barudanandainginmengetahuireaksimerekaterhadap media yang andabuat • Sampaikanpadamereka, jikanantiadakesalahanitukarenakekurangandari media, bukankesalahanmereka • Usahakanmerekabersikaprelaks • Berikantesawaluntukmengetahuisejauhmanakemampuanmereka • Sajikan media dancataberapa lama waktu yang dibutuhkansiswauntukmempelajari media tersebut • Berikantesuntukmengukurkeberhasilanmereka • Analisisinformasi yang terkumpul
Evaluasikelompokkecil • Dapatdicobakanpada 10-20 orangsiswauntukmewakilipopulasisatusekolah. Siswa yang dipilihhendaknyamewakilikarakteristikpopulasi. Prosedurnya: • Jelaskanbahwa media dalamtahapformatifdanperluumpanbalikuntukmenyempurnakannya • Berikantesawaluntukmengetahuisejauhmanakemampuanmereka • Mintasiswauntukmempelajari media itu • Catatwaktu yang dibutuhkandanberikantesuntukmengetahuihasilnya
Evaluasilapangan Iniadalahtahapakhirdarievaluasiformatif yang perludilakukan. Usahakanmemperolehsituasi yang miripdengansebenarnya. Pilihsekitar 30 orangsiswadenganberbagaikarakteristikdansesuaidengankarakteristikpopulasisasaran. Prosedurnya: • Pilih 30 siswa yang benar-benarmewakilikarakteristikpopulasisasaran • Jelaskanpadamerekamaksuddantujuantestersebut • Berikantesawaluntukmengetahuisejauhmanakemampuanmereka • Sajikan media padamereka • Catatsemuarespon yang munculdarisiswa • Berikankuesioneruntukmengetahuipendapatmereka • Analisis data yang diperoleh • Atasdasaritu media diperbaikidanmakindisempurnakan