1 / 14

SISTEM MANAJEMEN K3

PENDAHULUAN DAN PENGERTIAN K.3. Drs. Haris Sadiminanto , MMSi , MBA. SISTEM MANAJEMEN K3. MATERI 1. PENDAHULUAN.

ludwig
Download Presentation

SISTEM MANAJEMEN K3

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PENDAHULUAN DAN PENGERTIAN K.3 Drs. HarisSadiminanto, MMSi, MBA SISTEM MANAJEMEN K3 MATERI 1

  2. PENDAHULUAN 1. Kecelakaankerjatermasukpenyakitakibatkerjaditempatkerjasebagianbesardisebabkanolehfaktormanusiatermasukmanajemen, dansebagiankecilfaktorteknistermasukperalatanproduksidanlingkungankerjanya, sehinggaperlupelindungankeselamatandankesehatankerjanya 2. Globalisasiperdagangansaatinimemberikandampakpersaingansangatketatdalamsegalaaspekkhususnyaketenagakerjaan yang salahsatunyamempersyaratkanadanyaperlindungankeselamatan & kesehatankerja 3. Untukmenjaminperlindunganatas K.3 bagitenagakerjadanorang lain yang beradaditempatkerja, termasuk sumber2 produksi, prosesproduksidanlingkungankerjadalamkeadaanamandannyaman, makaperlupenerapan SMK3 secaraterencana, terukur, terstrukturdanterintegrasidalammanajemenPrsh.

  3. PENDAHULUAN 4. Pelaksanaankeselamatandankesehatankerjamelaluipenerapan SMK3 telahberkembangdibeberapanegarabaikberupaperaturanperundangan, pedomanmaupunstandar 5. Untukmemberikankeseragamanbagiperusahaandalammenerapkan SMK3 sehinggaperlindunganataskeselamatandankesehatankerjabagitenagakerja, peningkatanefisiensi, danproduktivitasperusahaandapatterwujud, makaperluditetapkanPeraturanPerundangan yang mengaturpenerapan SMK3 secaranasional

  4. 1. K3 SecaraEtimologis Memberikanupayaperlindungan yang ditujukan agar tenagakerjadanorang lain ditempatkerjaselaludalamkeadaanselamatdansehatdan agar setiapsumberproduksiperludipakaidandigunakansecaraamandanefisien 2. K3 SecaraFilosofi Suatukonsepberpikirdanupayanyatauntukmenjaminkelestariantenagakerjadansetiapinsanpadaumumnyabesertahasilkaryadanbudayadalamupayamencapaiadil, makmurdansejahtera 3. K3 SecaraKeilmuan Suatucabangilmupengetahuandanpenerapan yang mempelajaritentangcarapenanggulangankecelakaanditempatkerja PENGERTIAN

  5. 4. K3 SecaraPerspektifEkonomi / Business Merupakanaspekpentingdalampengendalianrisikokerugian/ kerusakanakibatdariperistiwakecelakaan/ kejadianberbahayasepertipeledakan, kebakaran, pencemaranlingkungandll. 5. KeselamatanKerja Ilmupengetahuanteknik, manajerialdansistemikuntukmencegahkecelakaankerja. 6. KeselamatanKerja Suatukondisi yang bebasatau yang relatifsangatkecil, dariresikokecelakaanataukerusakan PENGERTIAN

  6. 7. KeselamatanKerja Interaksiantaramanusia, mesindan media yang dapatberakibatkerusakansistem, tidaktercapainyasasaran, hilangnya jam kerjaataucelakanyatenagakerja. 8. KesehatanKerja Ilmupengetahuanteknis (medis – ergonomi), manajerialdansistemikuntukmencegahpenyakitkerja. 9. KesehatanKerja Upayapemeliharaanderajat yang setinggitingginyakeadaanfisik, mental dansosialpekerjadisemuajenispekerjaan, pencegahangangguankesehatan yang disebabkankondisipekerjaan, perlindungantenagakerjadarifaktor yang mengganggukesehatan, penempatandanpemeliharaantenagakerjadaridalamsuatulingkungankerja yang sesuaidengankemampuanfisiologis, psikologisdanpenyesuaianantaratenagakerjadenganpekerjaannya. PENGERTIAN

  7. 10. Manajemen K3 Ilmuperilaku yang mencakupaspeksosialdaneksak yang tidakterlepasdaritanggungjawab K3 baikdarisegiperencanaanmaupunpengambilankeputusandanorganisasi 11. SMK3 Bagiandarisistemmanajemensecarakeseluruhandidalamperusahaan yang meliputistrukturorganisasi, perencanaan, tanggungjawab, pelaksanaanprosedur, prosesdansumberdaya yang dibutuhkanbagipengembangan, penerapan, pencapaian, pengkajiandanpemeliharaankebijakan K3 dalamrangkapengendalianresiko yang berkaitandengankegiatankerja, gunatercapainyatempatkerja yang aman, efesiendanproduktif. PENGERTIAN

  8. PENGERTIAN 12. SMK3 Bagiandarisuatusistemmanajemenperusahaansecarakeseluruhandalamrangkapengendalianrisiko yang berkaitandengankegiatankerja, gunatercapainyatempatkerja yang aman, efesiendanproduktif. 13. Tenagakerjaadalahtiaporang yang mampulakukanpek. gunamenghasilkanbarang/ jasauntukmenuhikebutuhansendirimaupunmasyarakat 14. Pekerjaadalahorang yang bekerjadenganmenerimaupahatauimbalandalambentuk lain

  9. PENGERTIAN 15. TEMPAT KERJA : Tiapruangan/ lapangan, tertutup/ terbuka, bergerak/ tetap, dimanatenagakerjabekerja/ yang seringdimasukitenagakerjauntukkeperluansuatuusahadandimanaterdapatsumber-sumberbahayasebagaimanadiperinci pasal2 Undang-undang No.1 Tahun 1970, termasukjugasemuaruangan, lapangan, halamandansekelilingnya yang merupakanbagian-bagianatau yang berhubungandengantempatkerjatersebut.

  10. PENGERTIAN 16.PERUSAHAAN ADALAH : a. Setiapbentukusahaberbadanhukumatautidak, milikorangperorangan, persekutuan, ataumilikbadanhukum, baikmilikswastamaupunnegara yang mempekerjakanpekerjadenganmembayarupahatauimbalandalambentuk lain b. Usaha-usahasosialdanusaha lain yang mempunyaipengurusdanmempekerjakanorang lain denganmembayarupahatauimbalan

  11. MENCIPTAKAN SUATU SISTEM K.3 DI TEMPAT KERJA DENGAN MELIBATKAN UNSUR MANAJEMEN, TENAGA KERJA, KONDISI DAN LINGKUNGAN KERJA YANG TERINTERGRASI DALAM RANGKA MENCEGAH DAN MENGURANGI KECELAKAAN DAN PENYAKIT KERJA SERTA TERCIPTANYA TEMPAT KERJA YANG AMAN, EFISIEN DAN PRODUKTIF. TUJUAN DAN SASARAN SMK3

  12. ASAS MANAJEMEN K3 KEBIAJKAN MANAJEMEN OPERASIONAL • PRESTASI KERJA • KONDISI KERJA • PRESTASI KERJA • KONDISI KERJA • PERBUATAN YANG TIDAK SELAMAT • KONDISI YANG TIDAK SELAMAT • KECELAKAAN • FATAL • LUKA-LUKA

  13. PENERAPAN SMK3 Perbaikanberlanjut KomitmendanKebijakan PeninjauanUlangdanPeningkatanolehManajemen Perencanaan Penerapan PengukurandanEvaluasi

  14. TerimaKasih

More Related