140 likes | 270 Views
“ Sesungguhnya yang paling baik di antara kalian ialah yang paling bagus akhlaknya .” (HR. Bukhari dan Muslim dari ‘Abdullah bin ‘ Amr bin Al ‘Ash). M a l u. Definisi ?. 1. Keengganan hati melakukan suatu hal karena khawatir akan mendapat celaan .
E N D
“Sesungguhnya yang paling baikdiantara kalian ialah yang paling bagusakhlaknya.”(HR. Bukharidan Muslim dari ‘Abdullah bin ‘Amr bin Al ‘Ash) green.bluegreenlover.blue@gmail.com
M a l u green.bluegreenlover.blue@gmail.com
Definisi ? 1. Keenggananhatimelakukansuatuhalkarenakhawatirakanmendapatcelaan. 2. Satuperubahan yang munculdalamhatiketikaadaperasaantakutdihinadandicela. 3. Sebuahperangai yang mendorongpemiliknyameninggalkankeburukandanmelakukankebaikan. green.bluegreenlover.blue@gmail.com
Mengapamuncul? • faktorkejiwaan ( nafsani ) : membukaaurat, malubilaadaorangmelihatnyasedangbersebadan • faktorkeimanan (Imani) : tidakmaubermaksiatkarenatakutkepada Allah. 2 sahabat green.bluegreenlover.blue@gmail.com
Bagiandariiman ” Imanmemilikilebihdaritujuhpuluhtigaataulebihdarienampuluhtigacabang. Yang paling tinggiadalahucapanlaailaahaillallahdan yang paling rendahialahmenyingkirkanhal yang mengganggudijalan. Dan malu termasukcabangiman.” (HR MUSLIM :1/63) green.bluegreenlover.blue@gmail.com
warisan para Nabi yang terus diambil dan diamalkan dari generasi ke generasi : Sesungguhnyaapa yang diperolehmanusiadariucapankenabian yang pertamaialah : “Kalaukamutidakmalumakalakukanlah yang kamukehendaki.” (HR. BukharidalamKitabulAdab 7/100 dari Abu Mas’udradliyallahu 'anhu) green.bluegreenlover.blue@gmail.com
”Lima hal yang menjadisunnahparaRasul: Malu, bijak, bekam, siwak, danmemakaiwewangian.” (HR Bukhari- Baihaqi ) green.bluegreenlover.blue@gmail.com
“Malu tidak mendatangkan kecuali kebaikan.” (HR. Bukhari dan Muslim dari ‘Imran bin Husain radliyallahu 'anhu). Dalam riwayat Muslim : “Malu seluruhnya adalah kebaikan.” green.bluegreenlover.blue@gmail.com
Rasa malukarenamanusiatidakmendapatpahala, adapun rasa malukarena Allah mendapatpahaladanhaliniharusdiusahakansecaramaksimalkarenacelaandanpujian Allah diatassegalanya. Pujiansejatiadalahpujian yang didapatdari Allah dancelaansejatiadalahcelaan yang datangdari Allah. Semakinkitamerasa Allah selalumengawasimaka rasa maluakanterasalebihhangatmenyelimuti. ”Apakahdia tidaktahubahwasesungguhnya Allah melihatsegalaperbuatannya?” (al-‘Alaq : 14) green.bluegreenlover.blue@gmail.com
10 perkarayang masukkategoriakhlakmulia • jujurdalamberbicara, • setiadanperhatiankepadamanusia, • menyampaikanamanat, • menyambungkerabat, • melindungitetangga, • melindungiteman, • membalasbudibaikorang lain, • menyuguh (menjamudanmenghormati ) tamu, • memberikepada yang meminta, • danmenjadikan rasa malusebagaidasardarisemuanya. green.bluegreenlover.blue@gmail.com
Pemalu • Rasulullah • Sahabat • Malaikat • 2 orangputrisyu’aib : antri air, panggilnabi Musa green.bluegreenlover.blue@gmail.com
Bila rasa malumenjadipokokdarisemuabudipekertimuliamakabisadisimpulkanbahwa rasa maludimanapunpastiakanmenjadisebuahperhiasanindahyang menambahkeindahansesuatu yang memangsudahindah, laksanarerumputandanbunga-bunga yang menghiasitanah… green.bluegreenlover.blue@gmail.com
Makaberhiaslahdenganakhlakmalu --wahaisaudarikuMuslimah-- karenaakhlakinisangatlahindahdansuatuperhiasan yang istimewajika kalian maumemakainya… green.bluegreenlover.blue@gmail.com
Sebaik-baik akhlak adalah akhlak Rasulullah Shallallahu 'Alaihi Wa Sallam Wallahu A’lam Bis Shawab green.bluegreenlover.blue@gmail.com