270 likes | 735 Views
SYARAT-SYARAT UMUM PERKEMBANGAN EKONOMI. Ekonomi Pembangunan 1 Drs. Agus Luthfi, M.Si. SYARAT UMUM. Menurut B aldwin & M eier : Indegenous forces ( kekuatan dari dalam ) utk berkembang . Mobilitas faktor-faktor produksi Akumulasi kapital
E N D
SYARAT-SYARAT UMUM PERKEMBANGAN EKONOMI Ekonomi Pembangunan 1 Drs. Agus Luthfi, M.Si.
SYARAT UMUM MenurutBaldwin & Meier : • Indegenous forces (kekuatandaridalam) utkberkembang. • Mobilitasfaktor-faktorproduksi • Akumulasikapital • Kriteriaatauarahinvestasi yang sesuaidengankebutuhan • Penyerapankapital • Stabilitasdannilaisertalembaga-lembaga yang ada
INDEGENOUS FORCES (KEKUATAN DARI DALAM) UTUK BERKEMBANG • Merupakankekuatan yang adadalammasyarakatitusendiriuntukberkembang (Suparmoko: 2008, 260). • Misalnya: Bantuanluarnegeribelumtentumenjaminterusberkembangnyaperekonomian. Prakarsa danpengaturanlembaga-lembagamasyarakatuntukperkembanganharustumbuhdarimasyarakatsendiri
MOBILITAS FAKTOR-FAKTOR PRODUKSI • Ketidaksempurnaanpasar (market imperfections) akansangatmembatasimobilitasfaktor-faktorproduksidaripenggunaan yang kurangproduktifkepenggunaan yang lebihproduktif. • Untukmengatasimarket imperfections makamarket imperfection harusditiadakansehinggafaktorproduksidapatdigunakansepenuhnya
MOBILITAS FAKTOR-FAKTOR PRODUKSI Untukperkembanganekonomiperlumenempatkanusaha-usahakapitaldalam 3 bentuk Meningkatkan jumlahbarangkapital Memperbaikikualitasproduksebagaiprodusen Menambahtingkatusahaproduktif Usaha MenghilangkanMarket Imperfections • Menggantibentuk-bentukorganisasisosialdanekonomi • Memberikankesempatan-kesempatanuntukproduktivitaspadatingkatteknik yang ada • Penjualanprodukdiperluas • Keadaanmonopoliharusdikurangi • Pasarkapitaldiperluas • Kreditdipermudahbagipetani-petanidanpedagangkecil
AKUMULASI KAPITAL Incremental Capital Output Ratio (ICOR) ICOR merupakan Tambahan setiap modal dibandingkan dengan tambahan hasil/output. COR (Capital Output Ratio): Perbandingan antara kapital yang diperlukan dengan rasio yang ingin dicapai ICOR = ΔK/ ΔY ΔK: Penambahan Modal ΔY: PenambahanPengeluaran • Akumulasikapital (capital accumulation) terjadi apabila sebagiandaripendapatanditabung dan diinvestasikandengantujuanmemperbesar output dan pendapatan di kemudianhari. (Todaro: 1999, 124) • Akumulasidapatberwujudkenaikandalam volume tabunganriil, sehinggasumber-sumberuang yang semulauntuktujuan-tujuankonsumtifdapatdiarahkanuntuktujuan-tujuanproduktif
AKUMULASI KAPITAL Faktor-faktor yang mempengaruhi ICOR: Sumber dayaalam Industri – industri Teknologibaru Kepadatanpenduduk Investasi Kebijaksanaanpemberianpekerjaan Pertimbangandalammengukurbanyaknyakapital yang dibutuhkanbagiperkembanganekonomi: • Perkiraantingkatpertambahanpenduduk • Target kenaikanpendapatanriil per kapita • Angkarasiopertambahanantarainvestasidan output atauIncremental Capital Output Ratio (ICOR)
EXAMPLE: Produknasionalpadasaatiniadalah 1000 dantingkattabungan(rate of saving)adalah 8%, sedangkan ICOR sebesar 4. Hitunglahlajuperkembangannya(rate of growth)? Domestic saving = rate of saving x produknasional = 8% x 1000 = 80 (investasi) Kenaikanhasilproduksinasional = investasi/ICOR = 80/4 = 20 MakaLajuPerkembangannya = kenaikanhasilproduksinasionalProduksiNasional = 20/1000 = 2%
MENAIKKAN PENDAPATAN PER KAPITA DENGAN MENINGKATKAN AKUMULASI KAPITAL Cara meningkatkanInvestasi: • Tingkat saving dinaikkandenganmembatasikonsumsi, misalnya : pajak • Pemerintahmenjualobligasinegara • Pembatasanimporbarangkonsumsihinggabarangkapital (Alat-alatproduksi) • Denganmenargetkaninflasi • Memindahkanpenganggurantersembunyi (disguised unemployment) darisektropertaniankesektorindustridanjasa. • Memperluassektorperdaganganinternasionaldengangmenaikkan TOT (Term of trade) hinggapeminjamankapital
KRITERIA DAN ARAH INVESTASI Faktor yang perludiperhatikanpadainvestasiproduktif: Pendapatan per kapita Pendapatannasional Faktor waktu Kepentinganmaasyarakat Unsurpasar Titikpertumbuhan Pertumbuhanseimbang Teknikproduksi KarenakriteriaInvestasibersifatdinamis, yang perludiperhatikandalamkriteriaumumadalah: • Investasiharusditempatkansedemikianrupasehinggamemaksimalkanperbandinganantara output dankapital (COR rendah). • Proyek yang dipilihharusmemberikanperbandingan yang memaksimalkanpenggunaantenagakerjaterhadapinvestasi. • InvestasihendaknyamampumengurangiNeracaPembayaranInternasionalsehingamemaksimumkanperbandinganekspordaninvestasi
PENYERAPAN KAPITAL DAN STABILITAS • Keterbatasanpadakapasitasmenyerapkapital di NSB: • Kurangnyateknologi • Kurangnyatenagaahli • Kurangnyamobilitasfaktorproduksi • Kurangnyatenagakerjaterampil Kemampuanpenyarapankapital (capital absorption capacity) dikarenakanoleh: • Ketersediaanfaktorproduksikomplementer yang bekerjasamadengankapital • Syaratyang diperlukanuntukmenghindariinflasidanuntukmempertahankankeseimbanganneracapembayaraninternasional
NILAI DAN LEMBAGA-LEMBAGA YANG ADA • Nilai dan Lembaga disini bersifat nonekonomi • Perkembanganekonomidapatmelajucepatbiladiciptakankebutuhan- kebutuhanbaru, motif-motif baru, cara/metodeproduksibaru, demikian pula harusadaperubahanlembaga-lembaga yang adadalammasyarakat. • Kriteriaekonomidaninvestasisajatidakcukupdigunakansebagaipatokankebijaksanaaninvestasi. Untukmenggunakanmesin-mesin yang kompleks, dibutuhkan orang kreatif, danberpengaruhumum.
MASALAH PEMBANGUNAN EKONOMI MenurutSadonoSukirno • MasalahPenduduk • Strukturumurpendudukdanmasalahpengangguran • Masalahperpindahanpendudukdaridaerahpedesaankekotabesar MenurutIrawanSuparmoko • MasalahPembangunan dalamnegeri • TekananPenduduk • Tanah danpenggunaannya • Pembangunan masyarakatdesa
KEBIJAKAN EKONOMI • MenurutEalaudan Prewitt cit Suharto (1997), kebijakanadalahsebuahketetapan yang berlakuyang dicirikanolehperilaku yang konsistendanberulang, baikdari yang membuatnyamaupunyang mentaatinya (yang terkenakebijakanitu). • Analisiskebijakanpembangunanekonomiadalahusahaterencana yang berkaitandenganpemberianpenjelasan(explanation) danpreskripsiataurekomendasi(prescription or recommendation) terhadapkonsekuensi-konsekuensikebijakanpembangunanekonomi yang telahditerapkan.
PENGGOLONGAN KEBIJAKAN EKONOMI Kebijakan DalamNegeri • Kebijakan Fiskal • Kebijakan Moneter Kebijakan LuarNegeri • Kebijakan PerdaganganInternasional • Kebijakan PembayaranInternasional • Kebijakan BantuanEkonomiInternasional
DN: KEBIJAKAN FISKAL DI NEGARA BERKEMBANG • Kebijakan pemerintahdalambidangpengeluarandanpendapatannyadengantujuanuntukmenciptakantingkatkesempatankerja yang tinggitanpainflasi. • Tujuandalamkebijakaniniyaitumengusahakan agar keseluruhanpengeluaranmasyarakatdapattercapaiuntukmendekatitingkatproduksimaksimum yang dapatdiciptakanolehmasyarakat (pendapatannasionaldalamfull employment). • Terdapatperbedaanpenerapankebijakankebijakanfiskal di negaramaju (mengatasipenganggurandenganpajak)
DN: KEBIJAKAN MONETER DI NEGARA BERKEMBANG • Kebijaksanaan moneter yaitu kebijaksanaan pemerintah untuk mempengaruhijalannyaperekonomiandengancaramempengaruhipenawaranuangdalammasyarakatataudengancaramempengaruhitingkatbunga. • Ada beberapa jenis kebijaksanaan moneter, yaitu: • Reserve Ratio Policy (Rasiocadanganwajib) • PolitikDiskonto • Credit Selective Control • Open Market Operation (operasipasarterbuka)
LN: KEBIJAKAN EKONOMI LUAR NEGERI PEMERINTAH Kebijakan PerdaganganInternasional • Negara sedangberkembangmelaksanakankebijaksanaanperdaganganinternasionaluntukmelindungi industri dalam negeri. • Merupakankebijakantindakanpemerintahterhadaprekening yang sedangberjalan/current account, yang biasadisebutdenganTransaksiBerjalan di dalamneracapembayaranInternasional, terutamakegiatanperdaganganlintasneraca. Jeniskebijakanini, antara lain : • PengenaanTarifImpor • PersetujuanPerdaganganBilateral
LN: KEBIJAKAN EKONOMI LUAR NEGERI PEMERINTAH Kebijakan PembayaranInternasional • Merupakankebijakan/tindakanpemerintahterhadaprekening modal/capital account, yang biasadisebut : TRANSAKSI MODAL di dalamneracapembayaran, berupapengawasanterhadappembayaraninternasional. Jeniskebijakanini, antara lain : • Pengawasanlalulintasmodal/exchange control • Pengaturanlalulintas modal jangkapanjang
LN: KEBIJAKAN EKONOMI LUAR NEGERI PEMERINTAH Kebijakan BantuanEkonomiInternasional • Merupakankebijakan /tindakanpemerintah yang berkaitandengan: • BantuanTeknis/ grants • Pinjaman/ loans • Bantuanuntukrehabilitasdanpembangunan • Bantuanekonomiuntukkemiliteran(military loans/grants/aids)