120 likes | 353 Views
CATATAN SIPIL. DEWI NURUL MUSJTARI, SH., M.HUM FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA. PENGERTIAN CATATAN SIPIL:.
E N D
CATATAN SIPIL DEWI NURUL MUSJTARI, SH., M.HUM FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
PENGERTIAN CATATAN SIPIL: • CatatanSipilmenurut H.F.A. Vollmaradalahsuatulembaga yang diadakanolehpenguasa, yang bermaksudmembukukanselengkapmungkindankarenaitumemberikankepastiansebesar-besarnyatentangsemuaperistiwa yang pentingbagi status keperdataanseseorangsepertikelahiran, pengakuan, perkawinan, perceraiandankematian (1989: 37). • Sedangkanmenurut Lie Oen Hock , CatatanSipiladalahsuatulembaga yang bertujuanmengadakanpendaftaran, pencatatansertapembukuan yang selengkap-lengkapnyadansejelas-jelasnyasertamemberikankepastianhukum yang sebesar-besarnyaatasperistiwakelahiran, pengakuan, perkawinandankematian (1961: 1).
DASAR HUKUM: • Pasal 2 ayat (1) dan (2) PP No. 9 Tahun 1975 menentukan: “Pencatatanperkawinandarimereka yang melangsungkanperkawinanmenurut agama selain agama Islam dilakukanolehpegawaipencatatperkawinanpadakantorCatatanSipil”. • KeputusanMendagri No. 22 Tahun 1975 tentangPencatatanPerkawinandanPerceraianpada Kantor CatatanSipil. Hal inimempertegastugasdanwewenangdarikantorCatatanSipilmengenaipencatatanperkawinandanperceraian. • KeputusanPresiden No. 12 Tahun 1983 makakelembagaandanfungsipencatatansipilsepenuhnyadilimpahkankepadaDepartemenDalamNegeridandilaksanakanolehkantorCatatanSipil.
MACAM-MACAM AKTA CATATAN SIPIL: Berdasarkanperistiwa-peristiwa yang terjadidalamkehidupanmanusia, makaterdapatberbagaimacamaktaCatatanSipil, yaitu: a. Aktakelahiran. b. Aktaperkawinan. Berdasarkan Pasal2 ayat 2 UUP: tiap-tiapperkawinandicatatmenurutperaturanperundangan yang berlaku. Selanjutnya Pasal2 PP 9/75 : bagi orang Islam: pegawai pencatat nikah, talak dan rujuk di KUA. Bagi non muslim: KCS. c. Akta perceraian.Pasal 34 (2) PP 9/1975: Perceraiandianggapterjadibesertasegalaakibatnyaterhitungsejaksaatpendaftaranperceraianpada KCS. d. Aktapengakuan/pengesahananak e. Aktakematian: untuk menguruswarisan, pensiun. f. Aktapergantiannama. g. Pencatatanpengangkatananak.Setelah adakeputusanpengadilan.
AdapunkegunaandariaktaCatatanSipiladalah: a. AktaCatatansipilmerupakanalatbuktisempurnadalammenentukankedudukanhukumseseorang. b. AktaCatatanSipilmerupakanaktaautentik yang mempunyaikekuatanpembuktiansempurnadidepan hakim/pengadilan. AktaCatatanSipilmerupakanaktaautentik yang mengandungkebenaranmurni, mempunyaikekuatandankepastianhukum, tidakdapatdikatakanpalsusebelumdinyatakanolehPengadilandenganketetapanataukeputusannyadantidakdapatdiralatataudibatalkanataudiperbaharuiselainatasijinPengadilansertamempunyaikekuatanmengikat.