1 / 12

Kebutuhan Dasar Ibu masa NIfas

RIZKA ARMAN,SST. Kebutuhan Dasar Ibu masa NIfas. A. GIZI. Sumber tenaga ( energi ) Untuk pembakaran tubuh , pembentukan jaringan baru , penghematan protein. Zat gizi sebagai sumber energi terdiri dari beras , sagu , jagung , tepung terigu dan ubi .

Download Presentation

Kebutuhan Dasar Ibu masa NIfas

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. RIZKA ARMAN,SST KebutuhanDasarIbumasaNIfas

  2. A. GIZI • Sumbertenaga (energi) Untukpembakarantubuh, pembentukanjaringanbaru, penghematan protein. Zatgizisebagaisumberenergiterdiridariberas, sagu, jagung, tepungterigudanubi. Zatlemakdapatdiperolehdarihewani (lemak, mentega, keju) dannabati (kelapasawit, minyaksayur, minyakkelapadan margarine).

  3. Sumberpembangun (protein) Protein diperlukanuntukpertumbuhandanpenggantiansel – sel yang rusakataumati. Sumber protein dapatdiperolehdari protein hewanidan protein nabati. • Sumberpengaturdanpelindung (Mineral, vitamin dan air) Unsur – unsurtersebutdigunakanuntukmelindungitubuhdariseranganpenyakitdanpengaturkelancaranmetabolismedalamtubuh. Ibumenyusuiminum air sedikitnya 3 liter setiaphari.

  4. B. Ambulasidini(early ambulation) • kebijakanuntukselekasmungkinmembimbingklienkeluardaritempattidurnyadanmembimbingnyaselekasmungkinberjalan. • Kliensudahdiperbolehkanbangundaritempattidurdalam 24 – 48 jam postpartum

  5. Keuntungan early ambulation • Klienmerasalebihbaik, lebihsehatdanlebihkuat • Faalususdankandungkemihlebihbaik • Dapatlebihmemungkinkandalammengajariibuuntukmerawatataumemeliharaanaknya, memandikandan lain – lain selamaibumasihdalamperawatan.

  6. C. Eliminasi 1. Miksi • Miksidisebut normal biladpt BAK spontansetiap 3-4 jam. • Ibudiusahakandapatbuang air kecilsendiri, bilatidakdilakukandengantindakan : Dirangsangdenganmengalirkan air krandidekatklien , Mengompres air hangatdiatassimpisis 2. Defekasi • Biasanya 2 – 3 hari postpartum masihsulitbuang air besar. Jikaklienpadahariketigabelumjugabuang air besarmakadiberikanlaksansupositoriadanminum air hangat.

  7. D. Kebersihandiri • Perawatan perineum bersihkandgnsabun perineum setiapselesai BAK atau BAB • Perawatanpayudara Menjagapayudara agar tetapbersih & keringterutamapada putting susu.

  8. E. Istirahat • Ibumengalamigangguantidurkarenabebabkerjaygbertambah & perasaancemasataskemampuanmerawatbayinya. • Anjurkanibuistirahatpadasaatbayitidur. • Kurangistirahatakanmempengaruhiproduksi ASI danprosesinvolusi.

  9. F. Seksual • Jikaperdarahansudahberhenti & lukaepisiotomisudahsembuhmaka coitus bisadilakukanpada 3 – 4 minggu post partum atausetelahhabismasanifas. • Hasratseksualpadabulanpertamaakanberkurangbaikkecepatannyamaupunlamanya, jugaorgasme pun akanmenurun.

  10. G. LatihanSenamNifas • senamnifashendaknyadilakukansecaraperlahandahululalusemakin lama semakinsering / kuat. • Senam yang pertama paling baik paling amanuntukmemperkuatdasarpangguladalahsenamKegel. SegeralakukansenamKegelpadaharipertama postpartum bilamemangmemungkinkan. • SenamKegelmempunyaibeberapamanfaatantara lain membuatjahitanlebihmerapat, mempercepatpenyembuhan, meredakanhemoroid, meningkatkanpengendalianatasrutin.

  11. h. KeluargaBerencana • Idealnyapasanganmenundakehamilansekurang-kurangnya 2 tahun • Bidanmelakukankonselingmetodekontrasepsi yang digunakanuntukmencegahterjadinyakehamilan.

  12. Selesai

More Related