210 likes | 674 Views
Manejemen Logistik. Rr.Tutik sri Hariyati, SKp., MARS. Manajemen logistik: upaya pengaturan logistik pada pelayanan kesehatan untuk kepentingan produksi jasa pelayanan kesehatan yg bermutu dari mulai fase perencanaan s/d penghapusan
E N D
Manejemen Logistik Rr.Tutik sri Hariyati, SKp., MARS
Manajemen logistik: upaya pengaturan logistik pada pelayanan kesehatan untuk kepentingan produksi jasa pelayanan kesehatan yg bermutu dari mulai fase perencanaan s/d penghapusan • Manajemen logistik merupakan pengaturan tersedianya bahan logistik setiap saat meliputi jenis, jumlah, spesifikasi, kualitas dan waktu secara efisien
Fungsi manajemen logistik • Perencanaan • Penganggaran • Pengadaan • Penyimpanan • Penyaluran/distribusi • Penghapusan • Pengendalian
Perencanaan • Berdasarkan kebutuhan waktu terdahulu • Berdasarkan permintaan masing-masing unit • Berdasarkan catatan manual • User dan manajer terkadang punyai pandangan yang berbeda dlm perencanaan • Pengontrolan sulit
Penganggaran & Pengadaan • Data dari anggaran dan pengadaan sebelumnya • Penetapan terkadang subyektif • Pengadaan terlambat, stok kosong • Rentan penyalah gunaan
Penyimpanan, penyaluaran & penghapusan • Gudang pusat, gudang ruang unit • Manajemen storage • Ditribusi macet • Penghapusan:kadaluawarsa, rusak
Siklus logistik perencanaan penganggaran pengendalian penghapusan pengadaan penyimpanan penyaluran
Sistem dalam logistik • Perencanaan Analisis kebutuhan/deman diperoleh dari hasil kebutuhan alat keperawatan/kesehatan dalan pelaksanaan aksep • Penganggaran Analisis kebuthan diterjemahkan dalam bahasa budgeting. Contoh kebutuhan betadine 2 lt, 1 lt betadine Rp @ jadi anggran yang dibutuhkan 2 x Rp @ Total cost ?
Lanjutan sistem logistik • Pengadaan Masalah: barang apa yang menjadi prioritas, berapa dan kapan/economic order quantity, biaya order/order cost • Penyimpanan dan penyaluran Kegiatan penannganan, pencatatan administrasi fisik, unsur pertanggung jawaban, pembiayaan/holding cost Hares adiatur sistem, alur, prosedur penyimpanan dan sistribusi
Pemeliharan dan penghapusan • Memperhatikan proses administrasi, biaya pemeliharaan • Memperhatikan kehilangan barang akibat kesalahan kecelakaan, administrasi yang salah, barang kadaluarsu Bagaimana saudara merencanakan kebutuhan logistik di unit kerja anda/ penganggaran?erta order kebutuhan?
Menetapkan Total Cost/TC Tc = HC + OC +MC Q= quantity = V 2DS/hc HC= ½ Q x hc OC = D/Q x S hc = 20% x P (Price) MC/Material cost = D x P OC= Order Cost HC = Holding cost MC = D X P = 600 x Rp. 600.000 = 36.000.000
latihan D = 600 unit/th S = Cs = 50.000 P = 600.000 Tentukan budgeting/anggaran yg hares dikeluarkan Hc = 20% x 600000 = 120.000 Q = V 2DS/hc = V 2 x 600 x 50000/120000= 22.36 HC = 1/2Q x hc = ½ x 22.36 x 120.000 = 1.341.600 OC = D/Q x S = 600/22,36 x 50000 = 1.341.681 TC= HC + OC + MC TC= 1.341.600 + 1.341.681 + 3.600.000 = 38.683.281
Kapan pesan barang • Jika ada waktu tunggu saat pemesanan/lead time dan tidak ada stok maka barang akan kososng sehingga pelaksanaan askep akan terganggun untuk itu butuh stok pengaman/stok minimal/buffer stock Ttk penerima Jlm psn reorder Pemakaian LT Buffer S Lead time
contoh • Demand dalam sehari 1000 • Lead time 2 hari maka • Minimal stock/buffer stock = D x Lt • MS = 1000 x 2 = 2000 Reorder point dilakukan jika stok sama dengan jumlah persedian minimum + jemulah pemakaian selama lead time Reorder point jika MS + pemakaian selama lead time = 2000 + (1000) X 2 = 4000
Logistik non Kesehatan • Alat administrasi • Inventaris ruangan • Sistem informasinya meliputi: daftar pembelian, kepemilikan, th, spsesifikasi, asal produk, harga, kondisi • Perlu evaluasi, apakah perlu pembelian atau perbaikan
Alur Sim Logistik FIK • Tindakan askep di ruangan • 16Kebutuhan barang • Perkiraan anggran • Pengajuan perencanaan kebutuhan dan anggran unit ruang • Deman re, perkiraan anggranan oleh manajer dengan memperhitungkan TC, OC, OC • Penetapan reorder point • Pemesanan oleh manajemen • Penyimpanan dan ditribusi ke unit rawat • Pemeliharaan dan pengendalian • Evaluasi dan umpan balik