300 likes | 803 Views
Fisika Dasar Semester II TMI, TMK, TPM 2. Gerak Rotasi (Pertemuan 3 dan 4). Andre Sugijopranoto SJ. Isi Kuliah. Kinematika Rotasi Kelembaman Rotasi Hukum - hukum Rotasi Berbagai Gaya yang Menyebabkan Gerak Benda tegar. 1. Kinematika Rotasi. Arti Benda Tegar :
E N D
Fisika Dasar Semester IITMI, TMK, TPM2. Gerak Rotasi(Pertemuan 3 dan 4) Andre Sugijopranoto SJ
IsiKuliah • Kinematika Rotasi • KelembamanRotasi • Hukum- hukumRotasi • Berbagai Gaya yang MenyebabkanGerak Benda tegar
1. KinematikaRotasi • Arti Benda Tegar: • bendadenganbentuktetap yang tidakberubah, sedemikiansehinggapartikel-partikelpenyusunnyatinggaldalamposisitetaprelatifterhadap yang lain. • Gerakbendategar: • Geraktranslasipusatmassanya, ditambahgerakrotasisekitarpusatmassanya. • Gerakrotasisaja: • Seluruhtitikdalambendabergerakmelingkar • Pusatlingkaran-lingkaranterletakpadasebuahgaris yang disebutsumbuperputaran.
1. KinematikaRotasi • Benda yang berputarpadasumbutetap (O) Setiaptitiknya (P) bergerakdalamsebuahlingkaran yang pusatnyaberadapadasumbu (O) • Jari-jarilingkaran = r (jaraktegaklurustitikpadasumbulingkaran) • Dalamwaktu yang sama, setiaptitikbergeraksebesarsudutθ • Titikinibergerakmelintasijarak l (diukursepanjangkelilinglintasanmelingkarnya) • Sudut θ = rad 1 radian (=rad) : sudut yang dibatasiolehbusur yang panjangnya= jari-jarinya θ = rad θ= 1 rad apabila l = r 1 lingkaranpenuh = 360o ; kelilinglingkaranpenuh= 2π.r θ= rad = rad = 2πrad = 360o 1 rad = 360o / 2π = 57,3o
1. KinematikaRotasi • KecepatanSudut (= ω) kecepatansudut rata-rata = ω = θ / t θadalahsudut (rad) yang dilaluibenda yang diputardalamwaktu t satuan = rad/s seluruhtitikdalambenda, berputardengankecepatansudut yang sama • PercepatanSudut (= α) = perubahankecepatansudutdibagiwaktu yang dibuatuntuk membuatperubahanini α = ωt = kecepatansudutsetelahwaktu t ω0 = kecepatansudutawal satuan = rad/s2
1. KinematikaRotasi • Kecepatan linear Kecepatan yang arahnyamenyinggunglintasanmelingkarsuatutitik. v = ; karena θ = maka v =r v = r.ω Jadi, meskipunkecepatansudutωsamauntuksetiaptitikdalambendaberputarpadasuatusaat, tetapikecepatan linear v nyaberbeda-beda v lebihbesaruntuktitik-titik yang lebihjauhdarisumbu
1. KinematikaRotasi • SinggunganPercepatan linear aτ = = r = r. α Percepatansentripetal (percepatan radial menujukearahpusat) ac = = ω2.r • Percepatan linear total = aτ + ac • Frekuensi (f) = jumlahputaran per detik. 1 putaran = 2 π rad ω = 2 π f rad/s • Periode = waktu yang dibutuhkanuntuk 1 putaran T =
1. KinematikaRotasi Rangkuman
1. KinematikaRotasi Contohsoal: • Berapalaju linear sebuahtitik 1,2 m daripusatputaran yang berputartetapdanmembutuhkanwaktu 4 detikuntukberputarlengkap? F = 1/T = ¼ = 0,25 ω = 2 π f = 2. 3,14. 0,25 = 1,6 rad/s V = r. ω = 1,2 . 1,6 = 1,9 m/s
1. KinematikaRotasi • ContohSoal: piringan hard disk darikomputerberputar 7200rpm (putaran per menit). Berapakecepatansudutpiringan HD? • Jawab: f = 7200: 60 = 120 hz ω = 2 π f = 2. 3,14 . 120 = 753,6 rad/s
1. KinematikaRotasi • Soal: Sebuah rotor dipercepatdaridiammenjadiberputar 20.000 rpm dalamwaktu 5 menit. • Berapapercepatansudut rata-ratanya? • Berapabanyakputarandibuat rotor untukmencapaikecepatanini? ω = 20.000 putaran/menit = 20.000 = 2095,24 rad/s ω= ω0 + αt 2095,24 = 0+ α 5. 60 α = 6,98 rad/s2 θ = ω0t + αt2 = 0+ 6,98. (5. 60)2 = 314.285,71 rad = = 50.045 putaran
1. KinematikaRotasi • Soal: sebuahsepedadengankecepatan 30 km/jam melambatsecaraseragamsampaiberhentidalamjarak 115 m. Garistengahroda = 68 cm. Ditanya: • Percepatansudutrodaawal • Jumlahputaranrodasampaiberhenti • Waktu yang diperlukansampaiberhenti Jawab: b) Sampaiberhentisejauh 115 m, rodaberputar = = 53,86 putaran a) percepatan ω0 = = 30 (1000/3600):0,34 = 24,51 rad/s α = = 0 - 24,512 /2. 2π. 53,86 = - 0,89 rad/s2 tanda - = perlambatan
1. KinematikaRotasi ω= ω0 + αt t = (ω- ω0) / α θ = ω0t + αt2 θ = ω0 + α ( )2 θ = + α θ = + θ = + θ = c) t = (ω- ω0) / α = - 24,51 /- 0,89 = 27,54 detik
Pekerjaan Rumah 2 Sebuah DVD baru saja selesai ditonton dan dimatikan. Kecepatan sudut DVD saat dimatikan adalah 40 rad/s. DVD mengalami perlambatan berputar sebesar 8 rad/s2. Pada saat dimatikan, titik P dan Q terletak pada sumbu x. Berapa kecepatan sudut DVD, 3 detik setelah dimatikan? Di mana letak titik P dan Q diukur dari sumbu x?
2. KelembamanRotasi • Untukmemutarpipa, posisitangandititik A lebih sedikitmembutuhkantenagadibandingdititik B. • Momen (= τ) = hasil kali gayadgnlenganpengungkit τ = F. r • Lenganpengungkit: jaraktegaklurussumbu perputarandarigariskerjagaya. • Rumusumummomen: τ = F.r sin θ Satuanadalahm.N (untukmembedakandenganenergi: N.m) • Kelembamanrotasipartikel = mr2 momenkelembaman = I = mr2 artinya: silinderbergaristengahbesarakanmemilikikelembamanrotasi > daripadasilinderbermassasamadengangaristengahlebihkecil. Siliderpertamalebihsulituntukmulai/mengakhiriputaran.
2. KelembamanRotasi • Macam-macamMomenKelembaman • Jari-jarigirasi (=k) : jari-jari rata-rata jikaseluruhmassadikumpulkanmenjadisatupadajarak k darisumbu, iaakanmemilikimomenkelembaman (=m.k2) samasepertibendaasal.
2. KelembamanRotasi • Ototbisepmendesakangayavertikal 700 N kelenganbawah. Hitungmomensekitarsendi. Dianggapototmenempel 5 cm daribahu r = 0,05 m τ = F. r = 700. 0,05 = 35 mN
2. KelembamanRotasi • Duapiringantipisditempelkanmenjadisatupadasatusumbuputar. RA = 30 cm dan RB = 50 cm. Berapamomenpadasumbuputarapabilamasing-masingpiringandikenaigaya 50 N sepertidalamgambardisamping? • FAmenyebabkanputaranberlawananarahjarum jam, danFBmenyebabkanputaransearahjarum jam. Makaharusadatanda yang berlawanan (+ dan -). • τA = FA. rA = 50. 0.30 = 15 mN (berlawananarahjarum jam = +) • τB = - FB . rB = - 50 sin 60. 0.50 = -21,65 mN • τ = 15 - 21,65 = - 6,65 mN (se arahjarum jam)
2. KelembamanRotasi • Duabuahgayadikenakanpadasebuahmistar yang ujungkirinyadapatberputar. Gaya A sebesar 30 N dikenakanpadaujungkananmistardengansudut 30o, sedangkangaya B sebesar 20 N dikenakantegaklurusmistarditengah-tengahnya. Gaya mana yang membuatmomen yang lebihbesarpadasumbuputar ? τA = FA. rA = 30. L sin 30 = 15 L τB = FB. rB = 20. 0,5 L = 10 L Jadi, gaya FAlebihbesarmenghasilkanmomenpadasumbuputar.
2. KelembamanRotasi MomendanKelembamanRotasi Partikelbermassa m berputardisebuahlingkaran berjari-jari r. Sebuahgayatunggal F bekerjapadanya. Momen yang menaikanpercepatansudut = τ = F. r Hk. Newton II F = m.a Percepatan linear = a = r. α • τ = m.r2. α τ = I. α
2. KelembamanRotasi Soal: Gaya 15 N dikenakankekabel yang dililitkandisekelilingrodadenganmassa 4 kg danjari-jari 33 cm Rodadipercepathomogendaridiamsampaimencapaikecepatansudut 30 rad/detikdalamwaktu 3 detik. Apabilaterjadimomengesekanτfr= 1,1 mN, tentukanmomenkelembamanroda. Rodadianggapberputarsekitarpusatnya. Berapajari-jarigirasinya? • Jawab: Momenakibatgaya 15 N τ = 15. 0,33 = 4,95 m.N • Momen total = 4,95 – 1,1 = 3,85 m.N. • ω= ω0 + αt 30 = 0 + α. 3 α = 10 rad/s2 • Momenkelembaman = I = τ/α = 3,85 / 10 = 0,385 kg m2 • Jari-jarigirasi = k = = = 0,31 m
EnergidalamGerakRotasi EnergiKinetikRotasi I. ω2 Apabilabenda yang berputaritubergeraktranslasi, makaenergikinetiknyaadalahpenjumlahanenergikinetiktranslasi ( m.v2) danenergikinetikrotasi.
2. KelembamanRotasi Soal: berapakecepatan bola padatbermassa M danberjari-jari R padasaatmencapibagianbawahbidang miring jika bola mulaidaridiampadaketinggianvertikal H danbergulingtanpatergelincir. Abaikanefekperlambatan Jawab: Energi total = Energikinetiktranslasi + Energikinetikrotasi + Energipotensial = mv2 + Iω2 +mgh Energi total dipuncak = Energi total dibawah 0 + 0 + M.g.H = Mv2+ ( MR2)( ) + 0 g.H = v2 v =
Momentum Sudut L = I.ω Hukumkekekalan momentum berlakujikamomen yang bekerjapadabenda = 0
Soal-soalMekanika Benda Tegar Sebuahtimbaberisi air seberat 5 kg dijatuhkandarikeadaandiamkedalamsumur. Berattalidiabaikan. Kerekanberjari-jari 10 cm. Momenakibatgesekantalipada “kerekan” (τfr) = 1 mN. Momeninersia total = 0,4 kg m2. • Berapakahpercepatansudut “kerekan”? • Berapakahpercepatan linear timba? • Setelahtimbadijatuhkan 3 detik, berapakahkecepatansudut “kerekan”? Berapakecepatan linear timba? Jawab: Gaya berattimbaberisi air = F = m.g = 5. 9,8 = 49 N Gaya inimenimbulkanteganganpadatalitimbasebesar FT Hukum Newton II: m.g – FT = m.a FT = m.g- m.a (pers. 1) Percepatanpadatimbasamadenganpercepatan yang terjadipadatalitimbadisisi “kerekan” a = α. R (pers. 2)
Soal-soalMekanika Benda Tegar Kelembaman (=I) = τ/α Besarmomen total (= τ ) = I.α = FT . R - τfr Pers. 1 I.α = (m.g- m.a ). R - τfr Pers. 2 I.α = (m.g- m. α. R ). R - τfr α (I+m.R2) = m.g.R- τfr α = m.g.R- τfr = momen total yang terjadipadakerekan I+m.R2= momeninersia (kelembaman) rotasi Percepatansudutkerekan α = (5. 9,8. 0,1 – 1) / (0,4 + 5. 0,12) = 8,67 rad/s2 Percepatan linear timba = a = α. R = 8,67. 0,1 = 0,87 m/s2 Kecepatansudutsetelah 3 detik ω= ω0 + αt = 0 + 8,67. 3 = 26 rad/s Kecepatan linear = ω R = 26. 0,1 = 2,6 m/s
Soal-soalMekanika Benda Tegar H Mencapaidasar: tergantungkecepatantranslasinya Hukumkekekalanenergi • mgH = mv2 + Iω2 mgH = mv2 + (k.mr2) ( )2 • gH= v2 (1+ k) v2 = Kecepatantranlasibendatergantungpadabesar k. Semakinbesar k semakinlambatbendamencapaidasar.Besar k untukcincin = 1; silinder = ½; bola = 2/5. Cincinmencapaidasar paling lambat. Bola paling cepat. Beberapabendadigulirkankebawahdisuatubidang miring dariketinggian H. Bendanyaadalah: (a) Cincintipis; (b) Silindersamarata; (c) Bola sama rata. Benda mana yang mencapaidasarbidang paling cepatdan paling lambat?
Soal-soalMekanika Benda Tegar • H • θ Berapakahpercepatanrotasi bola yang bergulirdisuatubidang miring dariketinggian H danmempunyaigayagesekFfr ? Ffrmg sin θ mg cosθ mg • Gaya sumbu x • m.g.sin θ – Ffr = m. a (pers. 1) • Gaya sumb Y • m.g.cos θ = Fn • Momendanmomeninersia • τ = I. α Ffr.R = 2/5 mR2α = 2/5 mR2a/R Ffr. =2/5ma • Pers. 1: m.g. sin θ – 2/5m.a = m. a a = 5/7 g.sin θ