1 / 17

Pertemuan ke 1 PENGANTAR Managemen Energi Listrik

MANAGEMENT ENERGI LISTRIK By Iyus Rusmana. Pertemuan ke 1 PENGANTAR Managemen Energi Listrik. managing energy is not a just technical challenge, but one of how to best implement those technical changes within economic limits, and with a minimum of disruption. MANAGEMEN ENERGI ?.

nyla
Download Presentation

Pertemuan ke 1 PENGANTAR Managemen Energi Listrik

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. MANAGEMENT ENERGI LISTRIK By IyusRusmana Pertemuanke1PENGANTAR ManagemenEnergiListrik

  2. managing energy is not a just technical challenge, but one of how to best implement those technical changes within economic limits, and with a minimum of disruption

  3. MANAGEMEN ENERGI ? - Definisi , TujuandanLatarBelakang

  4. DEFINISI • MANAGEMENT ENERGI ADALAH SUATU LANGKAH PENGATURAN PENGGUNAAN ENERGI YANG EFEKTIF DAN EFISIEN UNTUK MEMAKSIMALKAN KEUNTUNGAN DAN MENINGKATKAN “COMPETITIVE POSITION”

  5. TUJUAN • Memeliharakeberlangsunganenergi primer untukkeberlanjutansistemkelistrikan • Meningkatkanefisiensienergidanmengurangipenggunaanenergi yang tidakperlusehinggaakanmengurangibiayaenergi. • Membangun, menjagadanmemonitorefektifitasstrategi management pemanfaatanenergi • Menanamkankomunikasi yang baikmengenaipermasalahan-permasalahanenergi

  6. TUJUAN 4. Melakukan R & D untukmenemukancara-carabaru yang lebihbaikuntukmeningkatkan “pengembalian” investasienergi 5. Membangunkepeduliandandedikasisemuapegawaiterhadap program managemenenergi 6. Mengurangipengaruhdaripembatasan, pemadamandan “interupsi” catuenergi.

  7. LATAR BELAKANG

  8. REALISASI DAN PROYEKSI MINYAK BUMI INDONESIA

  9. Pengaruhpemanasan global, efekrumahkacadanmakinterbatasnyasumber-sumberenergididunia, sangatmempengaruhikondisilingkungan yang sehat, dandapatmenciptakaniklim yang tidakramahlingkungan

  10. MW MW 0 2 4 6 8 10 12 14 16 18 20 22 24 Jam WADUK (7%) HSD (17%) MFO (7%) COAL (42%) GAS (19%) GEO (5%) ROR (2%) 12 06 18 22 00 24 WBP POLA PRODUKSI LISTRIK JAM POLA PRODUKSI & KARAKTER KONSUMSI Total dengan Rumah Tangga Total tanpa Rumah Tangga Rumah Tangga 88.7 100 1.8 1.5 8 Industri Bisnis LOSS ADMINIS TRASI LOSS TEKNIS LISTRIK ILLEGAL Sosial + Publik KARAKTER KONSUMSI LISTRIK • Padaprosespenyaluran & pendistribusiansampaikeinstalasipemanfaatan, terjadikerugian (losses) dayalistrik, yang disebabkanoleh : • Losses teknik. • Losses administrasi. • Listrikilegal • Losses Nasionaltahun2006, sebesar 11,3 % 11/32

  11. = Bilasetiappelangganberhemat 14 kWh/bulan, makapenghematan per tahunseluruhpelanggan R1-450 VA: 3.105.597 MWh Jumlah pelanggan R1-450 VA se Indonesia:18.485.694 1 kWh 0,3 liter ekivalen ekivalen Penekanan biaya produksi Penghematan listrik Penghematan BBM 3.105.597 MWh 931.679 kiloliter HSD Rp 4,7 trilliun Bilaseluruhpelanggan R1-450 VA diwajibkanberhemat, yang semula rata-rata mengkonsumsi 70 kWh/bulan/pelanggan, kinihanyamenjadi 56 kWh/bulan/pelanggan, maka PLN dapatmengurangiBiayaProduksidengan BBM Rp4,7 triliun/tahun CONTOH : EFEK EFISIENSI • Untuksetiap • pelanggan R1-450 VA/bulan: • Pemakaiansemula 70 kWh • Setelahberhemat 56 kWh • Penghematan 14 kWh

  12. Solusi. • Lakukan management energi • Dari sisipenyediaanenergi • Dari sisipengirimanenergi • Dari sisipemanfaatanenergi • Lakukanintensifikasi, diversifikasidankonservasienergi 21/32

  13. Solusi . • Menekan losses danmeningkatkaneffisiensi • Intensifikasi : • Intensifikasisurveidaneksplorasidilakukanuntukmengetahuidenganlebihpastipotensisumberdayaenergi yang secaraekonomisdapatdimanfaatkanuntukmemenuhikebutuhanenergigunameningkatkankesejahteraanrakyat. • Diversivikasi : • Pengoperasianpembangkitdari BBM kebatubara • dan gas • Konservasi : • Pengoperasiandanpemeliharaanpembangkitdan • jaringanlistriksecarabaik • Pengendalianbebanpuncak • Perbaikanfaktorbeban 21/32

  14. a) Intensifikasi Intensifikasisurveidaneksplorasidilakukanuntukmengetahuidenganlebihpastipotensisumberdayaenergi yang secaraekonomisdapatdimanfaatkanuntukmemenuhikebutuhanenergigunameningkatkankesejahteraanrakyat.

  15. b). Diversifikasi • Diversifikasienergidilakukandenganmengurangipangsaminyakbumiuntukkonsumsidalamnegeridanmenggantikannyadenganjenisenergi lain.

  16. c). Konservasi • Konservasienergiadalahpenggunaanenergisecaraefisientanpapengurangikualitasdankuantitaspelayanandenganmemanfaatkansumberdaya yang adasemaksimalmungkin

More Related