130 likes | 522 Views
Manajemen Proyek. Pagu anggaran proyek pemerintah merupakan nilai bruto belanja proyek yang sebenarnya, karena mengandung komponen: Pajak Pertambahan Nilai (PPN): 10% ( untuk proyek pengadaan/pembelian barang )
E N D
Pagu anggaran proyek pemerintah merupakan nilai bruto belanja proyek yang sebenarnya, karena mengandung komponen: • PajakPertambahanNilai (PPN): 10% (untukproyekpengadaan/pembelianbarang) • PajakPenghasilan (PPh): 6% (untukproyekyangmengandungkegiatanpekerjaan/jasa) • Biayapencairan dana • Biayaperusahaanbendera (untukmemperkuatbargaining position perusahaanyangbersangkutan, denganmenggandengbeberapamitraperusahaanyangsalingbersinergi agar tidakmudahdikalahkanolehpesaing): 1 juta per perusahaan • Dana taktisinstansi/organisasi: 10% (kisarankasar, tapiekspektasidariorganisasi/unit kerjayangbersangkutansekitar 10%) • Biayapanitia tender (feetambahanuntukpanitia tender): 2.5% • Biayalainnya, tergantungpermintaanpejabatyangberwenangpadaunitkerja/instansiyangbersangkutan • Setidaknyakomponen-komponen ini yang akan dihitungdalamOwnerEstimate (OE) daripanitia tender padaproyekyangbersangkutan. • Secara kasar, panitia tender akan meluluskankandidatpemenang tender yangmemberipenawaran +/- 90% darinilaiOwnerEstimatemereka. Sementaranilai OE berkisar 90% darinilaipaguanggaran.
RENSTRA PROGRAM INDIKATOR KINERJA UTAMA (IKU) INDIKATOR KINERJA KEGIATAN (IKK) PARAMETER KOMPONEN SUB KOMPONEN ANGGARAN RencanaKerjaPemerintahan
RKAKL KOMPONEN/ SUB KOMPONEN DIPA MAK RENCANA KEGIATAN SATUAN KEGIATAN RAB Proses Penyusunan Anggaran Pemerintah
51 BELANJA GAJI/HONOR/VAKASI • 52 BELANJA RUTIN (KEGIATAN/BARANG HABIS PAKAI) • 53 BELANJA MODAL (INVENTARIS/TIDAK HABIS PAKAI) Jenis Mata AnggaranPemerintah
Mata Anggaran52 adalahmataanggaranbelanjakegiatanataubarang yang habispakai/non belanjainventaris. • Mata Anggaraniniadalahmataanggaran yang dikeluarkandenganmenggunakanmekanisme: • SWAKELOLA • UANG PERSEDIAAN • LELANG PENGADAAN BARANG DAN JASA • PENUNJUKAN LANGSUNG (sampaidengan 100 juta) • PEMILIHAN LANGSUNG (100 s.d 200 juta) • LPSE (diatas 200 juta) • Beberapabentukkegiatan yang biasanyadilakukanantara lain adalah: • BelanjaRutin (ATK, BahanMakanan, dll) • Penelitian Mata Anggaran 53
Mata Anggaran 53 adalah mata anggaran belanja modal atau yang tidak habis pakai/belanja inventaris. • Mata Anggaran ini adalah mata anggaran yang dikeluarkan dengan menggunakan mekanisme: • LELANG PENGADAAN BARANG DAN JASA • PENUNJUKAN LANGSUNG (sampai dengan 100 juta) • PEMILIHAN LANGSUNG (100 s.d 200 juta) • LPSE (diatas 200 juta) Mata Anggaran 53
LSM/ Wartawan TAHAP II PELAKSANAAN TAHAP I PERENCANAAN Problem Anggaran