1 / 10

KURIKULUM BK-KTSP

KURIKULUM BK-KTSP. Disusun Oleh : 1. Alin Eko Nurmahayani 1301412109 2. Errvyna Dianlestari 1301412120 3. Yurika Fridiana 1301412122 . Apakah Kurikulum KTSP itu ?.

Download Presentation

KURIKULUM BK-KTSP

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. KURIKULUM BK-KTSP DisusunOleh : 1. AlinEkoNurmahayani 1301412109 2. ErrvynaDianlestari 1301412120 3. YurikaFridiana 1301412122

  2. ApakahKurikulum KTSP itu ? Dari StandarNasionalPendidikan (pasal 1, ayat15) dikemukakanbahwaKurikulumTingkatSatuanPendidikan (KTSP) adalahkurikulumoperasional yang disusundandilaksanakanolehmasing-masingsatuanpendidikan. KTSP merupakanparadigmabarupengembangankurikulum yang memberikanotonomiluaspadasetiapsatuanpendidikan, danmelibatkanmasyarakatdalamrangkamengefektifkanprosesbelajarmengajardisekolah.

  3. Permendiknas No 22 tahun 2006 yang diperuntukkanpadajenjangpendidikandasardanMenengah, secarabertahapdalamwaktu paling lama 3 tahun, dengantahapan: • Untuk (SD), (MI), dan (SDLB) : • Tahun I : Kelas 1 dan 2 • Tahun II: Kelas 1,2,4 dan 5 • Tahun III: kelas 1,2,3.4.5 dan 6 • Untuk (SMP), (MTs),(SMA),(MA), (SMPLB) dan (SMALB): • tahun I : kelas 1 • tahun II : kelas 1 dan 2 • tahun III : kelas 1,2 dan 3

  4. KeberadaanBimbingandanKonselingdiSekolah BimbingandanKonselingdisuatusatuanpendidikanmerupakanbagian integral dalamsuatusistempendidikan. Jika guru matapelajaranmemberikanmateripelajaranpadapesertadidik, makakonselorsekolahmenggarappengembangandiripesertadidik.

  5. Melihatkedudukandanperannyalayanan BK disekolah, makalayanan BK memilikifungsi : a). pemahaman; b). pencegahan ; c). pengentasan ; d). pemeliharaandanpengembangan; dan e). fungsiadvokasi.

  6. KerangkaKerjaBimbingandanKonselingdiSekolah Bidang BK a. Bidang pengembangan Kehidupan Pribadi, b. Bidang pengembangan kehidupan sosial, c. Bidang pengembangan kegiatan belajar d. Bidang pengembangan perencanaan, pelaksanaan , dan pemantapan karir 2. PenilaianLayanan BK Dalampenilaian program BK harusdiupayakantindakanatau proses yang dapatmenentukanderajatkualitaskemajuansuatupelaksanaan yang bertumpupadaperencanaan program yang telahdijadikansebagaipatokantahunberjalan.

  7. PenilaianProsespenilaianproses, untukmengetahuisampaisejauhmanakeefektifanlayanan BK dilihatdariprosesnya, dan • Penilaianhasil, untukmemperolehinformasikeefektifanlayanan BK dilihatdarihasilnya. Aspek yang dinilaibaik proses maupunhasilantaralain: • a) kesesuaianantara program danpelaksanaan; • b) keterlaksanaan program; • c) hambatan yang dijumpai; • d) dampaklayanan BK terhadap KBM; • e) responsiswa, personelsekolah, orangtuadanmasyarakat ; • f) perubahankemajuansiswadilihatdaripencapaiantujuanlayanan BK, pencapaiantugas-tugasperkembangan, hasilbelajardankeberhasilansiswasetelahmenamatkansekolah, baikpadastudilanjutanmaupunpadapadakehidupannyadimasyarakat. JuntikadanAkurSudianto (2004) mengemukakanduamacampenilaiandalam BK yakni :

  8. Namunapabiladilihatdarisegievaluasi, makaevaluasidalam BK lebihbersifatpenilaiandalam proses yang dapatdilakukandengancara : mengamatipartisipasidanaktivitassiswadalamkegiatanlayananbimbingan; mengungkapkanpemahamansiswaatasbahan-bahan yang disajikanataupemahaman / pendalamansiswaatasmasalah yang dihadapinya; mengungkapkankegunaanlayananbagisiswadanperolehansiswasebagaihasildaripartisipasi/aktivitasnyadalamkegiatanlayananbimbingan; mengungkapkanminatsiswatentangperlunyabimbinganlebihlanjut; mengamatiperkembangansiswadariwaktukewaktu; mengungkapkankelancaran proses dansuasanapenyelenggaraankegiatanlayanan.

  9. Kesimpulan Mengacupadanaskah KTSP tentangPengembanganPribadi, makalayananbimbingandankonselingdisekolahwajibdilaksanakansesuai, sebabmateritersebutdapatmengantarkanpesertadidikuntukdapatberkembangsecara optimal, mampumengenaldanmemahamidiri, keluargadanlingkungannya. Dalampelaksanaannyatentunyadapatmelibatkanpihak lain (guru matapelajaran) denganmelihatkondisisekolah. Tanpapemberianmateripengembangandirimenyebabkanberbagaihalnegatifyaknianomalisosial. Olehkarenaitupara guru pembimbing/konselorsekolahwajibmeningkatkan 4 kompetensi agar dapatmelaksanakantugas yang diembannyadenganbaikdanbenar.KonselorSekolahharusmampumenjabarkantugas-tugasperkembanganuntukdijadikanbahanbimbingandalamupayamengantarkanpesertadidikberkembangansecara optimal.

  10. TERIMAKASIH

More Related