1 / 68

SOAL DAN PEMBAHASAN

SOAL DAN PEMBAHASAN. TEORI KINETIK GAS. Kelompok 1. Anwar S.J. (07) Bachtiar Ali M. (08). Contoh soal :. Besarnya kecepatan rata-rata partikel gas (m = 5,52.10 -27 kg) dan k = 1,38.10 -23 J/K. berapa kecepatan rata-rata partikel gas pada suhu 300 o K.

Download Presentation

SOAL DAN PEMBAHASAN

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. SOAL DAN PEMBAHASAN TEORI KINETIK GAS

  2. Kelompok1 Anwar S.J. (07) Bachtiar Ali M. (08)

  3. Contohsoal : Besarnyakecepatan rata-rata partikel gas (m = 5,52.10-27kg) dan k = 1,38.10-23J/K. berapakecepatan rata-rata partikel gas padasuhu 300o K.

  4. Diketahui : m = 5,52.10-27kg k = 1,38.10-23J/K T = 300o K • Ditanya : = …..?

  5. PENYELESAIAN :

  6. Kelompok 2 Indah Wijayanti / XI IPA 1 / 21 Valentina Dwi Nita P. / XI IPA 1 / 30

  7. Kecepatan efektif suatu gas 400 m/s, jika berada pada wadah bertekanan 8 atm, tentukan massa jenisnya ! • Diketahui : vRMS= 400 m/s P = 8 atm = 8 x 105 Pascal • Ditanyakan : • Jawab : vRMS

  8. Kelompok 3 Monica Abigail/ 27 Novi Dwijayanti/ 28 XI IPA 1

  9. 2 liter gas padasuhu 27°C dantekanannya 1 atm. Gas tersebutdimampatkanvolumenyamenjadi 1 liter dandipanaskansuhunyamenjadi 127°C. Tentukanberapatekananakhir gas tersebut! Soal

  10. Diketahui: P1= 1 atm V1= 2 L V2= 1 L T1 = 300 K T2 = 400 K Ditanya : P2 =….? Jawaban

  11. Kelompok 4 Estiana Yesie P (14/XI IPA 1) Latifah Suryaningrum (25/XI IPA 1)

  12. Soal Jika konstanta Bolzmann , maka energi kinetik sebuah atom gas helium pada suhu 27⁰ C adalah .... (PP 1 tahun 1983) Seribu Pena Fisika hal 215 No 23

  13. Penyelesaian Diketahui : T= 27⁰ C = 300 K Ditanyakan : Ek =?

  14. Jawab :

  15. Kelompok 5 Ana Meilani P (03) Hertian Pratiwi (18) XI IPA 1

  16. Soal: Gas dalam ruang tertutup bertekanan 7 atm dan suhunya 42oC memiliki volume 8 liter. Jika tekanan gas dijadikan 8 atm dan suhu 87oC maka tentukan volumenya saat ini !

  17. Pembahasan: Diketahui: P1=7 atm V1= 8 liter T1= 42oC = 315 K P2= 8 atm T2= 87oC= 360 K Ditanyakan: V2= ?

  18. Jawab:

  19. Kelompok 6 1. AlfiWidyasari (02 / XI IPA 1)2. Clara Avila Dea P (10 / XI IPA 1)

  20. Soal Gas hidrogen (M = 2 kg/kmol) dan gas oksigen (M = 32 kg/kmol) berada dalam suhu yang sama. Tentukan perbandingan kecepatan rms hidrogen dengan kecepatan rms oksigen!

  21. Penyelesaian Diketahui : MH = 2 kg/kmol MO = 32 kg/kmol Ditanya : VRMS H : VRMS O Dijawab :

  22. Jadiperbandingan VRMS H : VRMS Oadalah 4 : 1

  23. Kelompok 7 1.Andre F (04) 2.Fandy Gunawan (15)

  24. 1. Tekanan sebuah gas dalam bejana yang volumenya 100 cm3 adalah 200 kPa dan rata-rata energi kinetik transalasi masing-masing partikel adalah 6 × 10-21 Joule. Tentukan jumlah partikel gas pada bejana!

  25. Diketahui : V =100 cm3 P = 200 kPa = 0,2 Pa Ek = 6 × 10-21 • Ditanyakan :N ?

  26. Jawab :

  27. Kelompok 8 Antonius D.P 05 / XI IPA I MartinusJuanda 26 / XI IPA 1

  28. Dalamruangtertutupterdapat 2 mol gas monoatomikpadasuhu 227°C. jikatetapanboltzman k = 1,38 x 10-23 J/K danbilanganavogadro Na = 6 x 1023 partikel/mol, energikinetikpartikel gas tersebutadalah…

  29. Diketahui : • M = 2 mol • T = 227°C + 273 K = 500 K • k = 1,38 x 10-23 • Na = 6 x 1023 Ditanyakan : • Ek = … ? Jawab :

  30. Kelompok 9 Achmad Bima Aryaputra (01) Imaduddin Salma Faalih (20)

  31. Soal : Pada ruang yang bervolume 44,8 L bertekanan 101 kPa terdapat 4,0 mol gas Argon. Jika Argon adalah gas monoatomik pada keadaan normal. Tentukan energi kinetik molekul-molekulnya ! ( NA = 6,02 x 1023 molekul/mol)

  32. Penyelesaian • Diketahui : Volume = 44,8 L = 44,8 x 10-3 m3 P = 101 kPa = 101 x 103 Pa NA = 6,02 x 1023molekul/mol n Argon = 4,0 mol • Ditanyakan : EK ?

  33. Jawab : N = n x NA = 4 x 6,02 . 1023 = 24,08 . 1023 molekul

  34. (Pa.m3 = Joule)

  35. Kelompok 10 1. Rahmawati W. (29) 2. WahyuKurniawati (31)

  36. SOAL Suhu gas ideal 27°C dalam Energi Kinetik tiap partikel adalah E. Harus dipanaskan sampai berapa °C agar energi Kinetik menjadi dua kali semula?

  37. PENYELESAIAN Diketahui: T1 =27°C Ek1=E =27+273 Ek2=2E =300 K Ditanya: T2 ?

  38. Jadi, untukmendapatkanEnergiKinetikmenjadi 2E harusdipanaskanhinggamencapaisuhu 327 °C Keterangan : T = suhu (°C atau K) Ek = EnergiKinetik

  39. Kelompok 11 Fifian Arizona P (16/XI IPA 1) Karina Ardiani (24/XI IPA 1)

  40. Dalamruangan yang bervolume 1,5 liter, terdapat gas bertekanan Pa. Jikamassa gas yang terkurungdalamruanganadalah 9 gram, tentukankelajuan rata-rata (kelajuanefektif) partikel gas! Diket : V = 1,5 liter m = 9 gram = kg P = Pa Ditanya : ?

  41. Jawab :

  42. Kelompok 12 IkaApri H (19) Inna Faradina P (22)

  43. Pada suhu 27 °C amonia bermassa 20 gram diubah menjadi energi kinetik. Carilahbesar energikinetiktersebutbilamassamolekul dari gas amoniaadalah 17,03 gram/mol!

  44. Jawab Diketahui : T = 27◦C = 27 + 273 = 300 K m = M = Ditanya : Ekbilamassamolekuldari gas amoniaadalah 17,03 gram/mol??

  45. Kelompok 13 Dionysia Okta Suryaningtyas13/ xi ipa 1

  46. Soal • Gas karbon pada suhu 27 0C massa jenisnya 2kg/m3 jika berat molekul gas carbondioksida 44 kg/K mol dan R= 8, 31 . 103 J/K mol K. Berapa pascal tekanan gas tersebut ?

More Related