230 likes | 509 Views
GRAFIK. Membuat dan Menempatkan Grafik. Sorotlah range data yang akan Anda buat grafiknya yang mencakup judul baris dan judul kolomnya . Pada tab Insert , dalam group Charts , pilih dan klik tombol pemilihan jenis dan bentuk grafik yang diinginkan .
E N D
MembuatdanMenempatkanGrafik • Sorotlah range data yang akanAndabuatgrafiknya yang mencakupjudulbarisdanjudulkolomnya. • Pada tab Insert, dalam group Charts, pilihdankliktombolpemilihanjenisdanbentukgrafik yang diinginkan. • Setelahjenisdanbentukgrafikdipilih, secaraotomatisgrafikakanditampilkanpadalembarkerja yang samadanpada Ribbon akanditampilkan tab Design, tab Layoutdan tab Format untukpenataangrafik.
Catatan : • Grafik yang sudahditempatkanpadalembarkerja, dapatdiubahposisinyadenganmenggeser mouse keposisibaru yang diinginkan. • Untukmengubahukurangrafik , cukupdilakukandengancaramenggesertitikpegangannya. • Untukmenghapusgrafik, tekantombolDelete
Selaincaradiatas, pembuatangrafikdapatdilakukandengancarasbb : • Pada tab Insert, dalam group Charts, klikikonCreate Chart Dialog Box Launcher. Kotak dialog Create Chartakanditampilkan. • Lakukanpemilihankategorijenisgrafik yang diinginkan. Kemudianpadakotakdaftarpilihan yang adadikanannya, lakukanpemilihanbentukgrafik yang diinginkan. • Klik OK.
Mengatur Design Grafik Untukmengatur design grafikgunakan tab Design yang otomatisditampilkanpada Ribbon. Mengatur design grafik : • MenggantiJenisdanBentukGrafik • MengubahPosisiTampilan Data Grafik • Mengubah Range Sumber Data Grafik • Mengganti Layout Grafik • Mengganti Style TampilanGrafik • MenggantiLokasiPenempatanGrafik
1. MenggantiJenisdanBentukGrafik • Pada tab Design, dalam group Type, AndadapatmenggantijenisdanbentukgrafikmenggunakantombolChange Chart Type.
2. MengubahPosisiTampilan Data Grafik • Pada tab Design, dalam group Data, Andadapatmengubahposisitampilan data daribariskekolomatausebaliknyamenggunakantombolSwitch Row/Column.
3. Mengubah Range Sumber Data Grafik • Pada tab Design, dalam group Data, kliktombolSelect Data. Kotak dialog Select Data Source akanditampilkan. • Pilihatausorot range data baru yang diinginkanmelauitombol collapse dialogs yang adadikanankotakisianChart Data Range. • Jikaperlulakukan pula penyuntinganisiLegend EntriesdanHorizontal Axis Labels. • Klik Ok
4. Mengganti Layout Grafik • Pada tab Design, dalam group Chart Layouts, Andadapatmengganti layout grafikdengancaramemilih layout barupadakotakdaftarpilihanChart Layouts.
5. Mengganti Style TampilanGrafik • Pada tab Design, dalam group Chart Styles, Andadapatmengganti style tampilangrafikdengancaramemilih style tampilanbarupadakotakdaftarpilihanChart Styles.
6. MenggantiLokasiPenempatanGrafik • Pada tab Design , dalam group Location, kliktombolMove Chart. Kotak dialog Move Chart akanditampilkan. • Beritandaataukliksalahsatutombolpilihanberikutini : • New sheet grafikditempatkanterpisahdarilembarkerja data, tapimasihdalambukukerja yang sama. Kotakisiandefaultnyachart 1 bolehdigantisesuaikeinginanAnda. • Object in grafikditempatkanpadalembarkerja data secarabersamaanatauberdampingan. • Klik OK.
MenataGrafik yang SudahDitempatkan • MenempatkandanMengaturJudulGrafik • MenempatkandanMengaturJudulSumbuGrafik • MengaturPosisiPenempatan Legend Grafik • Menempatkan Label Data padaBagianGrafik • MenempatkanTabel Data padaGrafik
Pada tab Layout, dalam group Labels, klikChart Title. Padakotakpemilihan, pilihdanklikjenispenempatanjudulgrafik yang diinginkan. None judulgrafiktidakditampilkan Centered Overlay Title judulgrafikposisinyamelayang / menimpaobjekgrafik Above Chart judulgrafikberadadiatasobjekgrafik Ketikanjudulgrafik. Jikadiperlukanbuatpengaturan format tampilanteksjudulgrafikmenggunakan tab Format, dalam group WortArt Style 1. MenempatkandanMengaturJudulGrafik
Pada tab Layout, dalam group Labels, klikAxis Titles. PilihpenempatandanposisijudulsumbugrafiksesuaikeinginanAnda. KemudianketikanjudulsumbugrafiksesuaikeinginanAnda. 2. MenempatkandanMengaturJudulSumbuGrafik
Pada tab Layout, dalam group Labels, klikLegend. Pilihdanklikposisipenempatan legend yang Andainginkan. 3. MengaturPosisiPenempatan Legend Grafik
Pada tab Layout, dalam group Labels, klikData Labels. Kotakpemilihan label data akanditampilkan. Untukmenampilkan label data, pilihdanklikShow. Untukpengaturanlebihlanjut, pilihdanklikMore Data Label Options. 4. Menempatkan Label Data padaBagianGrafik
Pada tab Layout, dalam group Labels, klik Data Table. Pilihdanklikbentuk data tabel yang diinginkan. 5. MenempatkanTabel Data padaGrafik
Mengatur Format Grafik • MemilihElemenatauObjekGrafik • Memilih Gaya Tampilan Element atauObjekGrafik • Memilih Style TampilanTeks
1. Memilih Element atauObjekGrafik • Pada tab Format, dalam Group Current Selection, pilih element atauobjekgrafikmenggunakantombolChart Area.
2. Memilih Gaya Tampilan Element atauObjekGrafik • Pada tab Format, dalam group Shape Styles, pilihdanklikgayatampilan element atauobjek yang diinginkan. • Untukpengaturan style lebihlanjut, dapatmenggunakantombolShape Fill, tombolShape Outline dantombolShape Effects.
3. MemilihStyeTampilanTeks Pada tab Format, dalam group WordArt Styles, pilihdanklik style tampilanteks yang diinginkan.
MenempatkanObjekBerbentukGambarpadaGrafik • Pilihdanklikgrafik yang akanAndaberiobjekgambar. Apabilagrafiktersimpanpadalembargrafik yang terpisahcukupklik tab lembargrafiknya. • Pada tab Layout, dalam group Insert, kliktombolPicture, kemudianpilihdanklikPicture. Kotak dialog Insert Picture akanditampilkan. • PadatomboldaftarpilihanLook In, pilihdanklik drive atau folder yang Andainginkan.
Padakotakdaftarpilihan Name, pilihdanklik file gambar yang diinginkan. • Kliktombolperintah Insert. Objekgambarakanditempatkanpadagrafik. Catatan : • Untukmengubahukuranobjekgambardengancaramenggesertitikpegangandarigambartersebut. • Untukmengaturletakpenempatanobjekgambardengancaramemilihobjekgambar, lalugeserkeposisi yang diinginkan. • Untukmenghapusobjekgambar, tekantombol Delete.