401 likes | 1.54k Views
Bahasa Indonesia Kelas IV PELAJARAN 7. Standar kompetensi dasar Memahami teks melalui membaca intensif,membaca nyaring dan membuat pantun. Kompetensi Dasar. Membaca pantun anak secara berbalasan dengan lafal dan intonasi yang benar. INDIKATOR
E N D
BahasaIndonesia Kelas IV PELAJARAN 7
Standarkompetensidasar Memahamiteksmelaluimembacaintensif,membacanyaringdanmembuatpantun Kompetensi Dasar • Membacapantunanaksecaraberbalasandenganlafaldanintonasi yang benar • INDIKATOR • Menjelaskan pengertian pantun dan ciri pantun • Menjelaskan pengertian berbalas pantun • Mempraktikkan membaca pantun dengan intonasi yang tepat • Membaca dengan berbalas pantun dengan lafal dan intonasi yang tepat
MATERI Pantunadalahpuisi lama Indonesia yang digunakanuntukmengungkapkanperasaanyakepadaorang lain Ciri-ciripantun Pantunterdiridari 4 baris Satubaristerdiridariatas 8- 12 sukukata Satubarisbersajak a-b-a-b Barispertamadanbariskeduamerupakansampiran Barisketigadankeempatmerupakanisi
Membacapantundenganberbalasanadalahmembacapantunsalingberbalassecarabergantiansecaraberkesinambungandenganlafaldanintonasi yang benar.Isipesannyaberupasindiranuntuklawanmainnya.Biasanyapantun yang digunakanadalahpantunjenaka,nasehatdansebagainya. Caranyaadalah : Aturlahtempatduduk kalian dalamposisimelingkaratauberhadapansehinggasetiapkelompoksalingberhadapan Terdiridari 2 kelompokataulebih Siapkanlahpantun Siapkanlahpembacasetiapkelompok Kemudianbarumembacapantunsecaraberbalasan
Pantun biasanya digunakan untuk mengungkapkan segala macam perasaan atau curahan hati baik perasaan senang,sedih, cinta maupun benci.Membaca pantun dengan berbalasan harus memperhatikan gaya pembacaan dan kejelasan pengucapan dalam kalimat.kalau membaca pantun sedih maka melafalkan dengan intonasi sedih, kalau pantun senang melafalkan pantun senang.Ketiaka melakukan kegiatan berbalas pantun ciptakanlah suasana santai dan gembira.kalau perlu kegiatan dilakukan di luar kelas.
Tirukan pembacaan pantun berikut ! Buahkelapadinginairmu Niradipiringtumpahkaubuang Buatapa main denganmu Jikabermainpastikaucurang Buahnangkabuah durian Cempedakmudadibuatjamu Buatapakitaberteman Jikatakpernah main denganku
TUGAS ! Bagilah kelasmu 2 kelompok A dan kelompok B,Kelompok A adalah Putri dan kelompok B adalah putra,kemudian bacalah pantun dengan berbalasan ! Mengapaburuhkeluarnegeri Bumidisinikekurangankerja Siapasuruhbersakithati Kamisemuatidakbernama Adakahjeramidipohonkenanga AdakahhamaditangkaiSirsat Bolehkahkamimohonbertanya Siapakahnamaadindaberempat
Manggadipetikberwarnamerah Sayangdisayangtinggalahsatu Duhaiabangberbajumerah Sudahlupakahkaupadaku Manggadijualsatukeranjang Dijualnyalewatsurau Adindacantikkasihkusayang manamungkinlupakandikau
TUGAS TERSTRUKTUR Bacalah lima bait pantun berisi tentang nasehat ! Tulislah atau ketik pada kertas ukuran sama! Satukan pantun kalian lalu jilidlah pantun kalian dengan rapi dan berilah judul kumpulan pantun dikelasmu !Jangan lupa mencantumkan nama mu! Pantun digunakan lomba parade Bahasa Indonesia.
UJI KOMPOTENSI Bagilah anggota kelasmu menjadi empat kelompok,kelompok dibagi sebagai kelompok sosial Setiap kelompok untuk membaca 4 bait pantun nasehat sesuai dengan peran kelompok sosialnya Diskusikan hasil kelompokmu dengan kelompok lain ? Kemudian bacakan dengan berbalas pantun antara anggota kelompok sesuai dengan kelompok sosialnya ?