210 likes | 404 Views
E- Goverment. Johanes Kevin Lumadi 1501151501 Deny Setiawan 1501152580 Machliza Devi Sasmita 1501169511 Silvia Line 1501171466 Billie Enceil 1501171951. Topik – Topik Lanjutan Sistem Informasi 06-PFM. E- Goverment.
E N D
E-Goverment Johanes Kevin Lumadi 1501151501 Deny Setiawan 1501152580 Machliza Devi Sasmita 1501169511 Silvia Line 1501171466 Billie Enceil 1501171951 Topik – TopikLanjutanSistemInformasi 06-PFM
E-Goverment • E-Govermentadalahpenggunaanteknologiinformasiolehpemerintahuntukmemberikaninformasidanpelayananbagiwarganya, urusanbisnis, sertahal-hal lain yang berkenaandenganpemerintahan. • e-Government dapatdiaplikasikanpadalegislatif, yudikatif, atauadministrasipublik, untukmeningkatkanefisiensi internal, menyampaikanpelayananpublik, atauproseskepemerintahan yang demokratis.
Model Penyampaian Government-to-Citizen atau Government-to-Customer (G2C) Penyampaianlayananpublikdaninformasisatuaraholehpemerintahkemasyarakat, Memungkinkanpertukaraninformasidankomunikasiantaramasyarakatdanpemerintah. Contohnya: • Pajak online, • MencariPekerjaan, • LayananJaminansosial • Dokumenpribadi • Layananimigrasi, • Layanankesehatan, • Beasiswa, • PenanggulanganBencana.
Model Penyampaian Government-to-Business (G2B)Lebihmengarahkepadapemasaranprodukdanjasakepemerintahuntukmembantupemerintahmenjadilebihefisienmelaluipeningkatanprosesbisnisdanmanajemen data elektronik. Aplikasiyang memfasilitasiinteraksi G2B maupun B2G adalahSistem e-procurement. • Contoh: Pajakperseroan, PeluangBisnis, Pendaftaranperusahaan, peraturanpemerintah (HukumBisnis), Pelelangandanpenjualan yang dilaksanakanolehpemerintah, dll.
Model Penyampaian Government-to-Government (G2G) Memungkinkankomunikasidanpertukaraninformasi online antardepartemenataulembagapemerintahanmelaluibasisdataterintegrasi. Contoh: • Konsultasisecara online, • Blogging untukkalanganlegislatif, • Pendidikansecara online, • Pelayanankepadamasyarakatsecaraterpadu.
Manfaat • Pelayananservis yang lebihbaikkepadamasyarakat. Informasidapatdisediakan 24 jam, 7 haridalamseminggu, tanpaharusmenunggudibukanyakantor . Informasidapatdicaridarikantor, rumah, tanpaharussecarafisikdatangkekantorpemerintahan. • Peningkatanhubunganantarapemeritah, pelakubisnis, danmasyarakatumum. Adanyaketerbukaan [transparansi] makadiharapkanhubunganantaraberbagaipihakmenjadilebihbaik. Keterbukaaninimenghilangkansalingcurigadankekesalandarisemuapihak.
Manfaat • Pemberdayaanmasyarakatmelaluiinformasi yang mudahdiperoleh. Denganadanyainformasi yang mencukupi, masyarakatakanbelajaruntukdapatmenentukanpilihannya. Sebagaicontoh, data-data tentangsekolah; jumlahkelas, dayatampungmurid, passing grade, dansebagainya, dapatditampilkansecara online dandigunakanolehorangtuauntukmemilihsekolah yang pas untukanaknya. • Pelaksanaanpemerintahan yang lebihefisien . Sebagaicontoh, koordinasipemerintahandapatdilakukanmelaluie-mail ataubahkanvideo conference.
Kelemahan • Kurangnyaketersediaaninfrastrukturtelekomunikasi. Jaringanteleponmasihbelumtersediadiberbagaitempatdi Indonesia. • Biayapenggunaanjasatelekomunikasi yang mahal. • Masihbanyaknyapenyelenggarapelayananpublikbaikdipusatmaupundaerah yang belummengakomodirlayananpubliknyadenganfasilitas internet.
Tahapane-Goverment MenurutInpresno.3 Tahun 2003 tentangkebijakandanstrateginasionalpengembangan, bahwaTingkat persiapanmeliputi: • Pembuatansitusinformasidisetiaplembaga; • Penyiapan SDM; • Penyiapansaranaakses yang mudahmisalnyamenyediakansarana Multipurpose Community Center, Wernet, dll; • Sosialisasisitusinformasibaikuntuk internal maupununtukpublik.
Tahapane-Goverment Tingkat pematangan yang meliputi : • Pembuatansitusinformasipublikinteraktif; • Pembuatanantarmukaketerhubunganantarlembaga lain. Tingkat pemantapan yang meliputi : • Pembuatansitustransaksipelayananpublik; • Pembuataninteroperabilitasaplikasimaupun data denganlembaga lain.
Tahapane-Goverment Tingkat pemanfaatan yang meliputi : • Pembuatanaplikasiuntukpelayanan yang bersifat G2G (Government To Government), G2B (Government To Business) dan G2C (Government To Citizen) yang terintegrasi.
e-Government di Indonesia Di lihatdaripelaksanaanaplikasi e-government, data dariDepkominfo (2005) menunjukkanbahwahinggaakhirtahun 2005 lalu Indonesia memiliki : • 564 domain go.id • 295 situspemerintahpusatdanpemda • 226 situstelahmulaimemberikanlayananpublikmelalui website • 198 situspemdamasihdikelolasecaraaktif.
e-Government di Indonesia • Pemerintahdaerah yang menggunakan e-Gov adalah: Pemprov DKI Jakarta, Pemprov DI Yogyakarta, PemprovJawaTimur, Pemprov Sulawesi Utara, PemkotYogyakarta,Pemkot Bogor, PemkotTarakan, PemkabKebumen, Pemkab. KutaiTimur, Pemkab. KutaiKartanegara, PemkabBantul, Pemkab Malang. • PemerintahKota Surabaya sudahmulaimemanfaatkan e-Gov untukprosespengadaanbarangdanjasa (e-procurement).
e-KTPWujudPenerapane-Goverment • Salahsatunya Program pembuatan e-Government yang saatinipemerintahsedanggencaradalah program e-KTP atau KTP elektroniksebagaipengganti KTP (kartutandapenduduk) yang telahada. • e-KTP adalahdokumenkependudukan yang memuatsistemkeamanan / pengendalianbaikdarisisiadministrasiataupunteknologiinformasidenganberbasispada database kependudukannasional.
e-KTPWujudPenerapane-Goverment FungsidariE-KTP: • Sebagaiidentitasjatidiri • Berlakunasional, sehinggatidakperlulagimembuat KTP lokaluntukpengurusanizin, pembukaanrekening Bank, dansebagainya • Mencegah KTP gandadanpemalsuan KTP • Terciptanyakeakuratan data pendudukuntukmendukung program pembangunan.
e-KTPWujudPenerapane-Goverment Keunggulan E-KTP dibandingkandengan KTP biasa : • Identitasjatidiritunggal • Tidakdapatdipalsukan • Tidakdapatdigandakan • DapatdipakaisebagaikartudalamPemiluatauPilkada (E-voting) • Sidikjariberjumlahsepuluhjari ( yang di chip hanyajempoldantelunjukkanan)
e-KTPWujudPenerapane-Goverment Kelemahan E-KTP : • Tidakadatandatangandiataskartu E-KTP Contoh: dalamtransaksiperbankan E-KTP tidakdapatdijadikansebagaibukti yang sahkarenatidakadanyatandatangandarisipemegangkartu, sehinggapemegangkartuharusmembuatsuratdariKepalaDinasKependudukandancatatansipiluntukmeyakinkansi bank.
e-KTPWujudPenerapane-Goverment Prosedurpembuatan E-KTP : • Pemohondatangketempatpelayananmembawasuratpanggilan • Pemohonmenunggupemanggilannomorantrean • Pemohonmenujukeloket yang telahditentukan • Petugasmelakukanverifikasi data pendudukdengan basis data • Petugasmengambilfotopemohonsecaralangsung
e-KTPWujudPenerapane-Goverment • Pemohonmembubuhkantandatanganpadaalatperekamtandatangan • Dilakukanperekamansidikjaridanpemindaian retina mata • Petugasmembubuhkantandatangandanstempelpadasuratpanggilan yang sekaligussebagaibuktibahwapenduduktelahmelakukanperekamanfoto,tandatangandansidikjari • Pemohondipersilahkanpulanguntukmenungguhasilprosespencetakan 2 minggusetelahpembuatan
DaftarPustaka • http://sriyanthigeg.blogspot.com/2012/11/pengertian-keuntungan-kerugian-e.html • http://nissaajah91.wordpress.com/2011/03/19/pengertian-dan-manfaat-e-goverment/ • http://id.wikipedia.org/wiki/Pemerintahan_elektronik • http://id.wikipedia.org/wiki/Kartu_Tanda_Penduduk_elektronik • http://adamsardhy.blogspot.com/2014/01/e-government-e-ktp.html