190 likes | 813 Views
Aplikasi Prinsip 10 Benar Pemberian Obat. NOLA ASRIL. FKep Unand. Form Order Status Pasien Lembar Daftar Obat Papan ABO Pena 4 warna Kom Obat Baki Obat Penggaris ( Bila perlu ) Obat-obatan Potongan kertas Gunting. Alat. a.c ( ante cimum ) = ½-1 jam sebelum makan
E N D
AplikasiPrinsip 10 BenarPemberianObat NOLA ASRIL FKepUnand
Form Order • Status Pasien • LembarDaftarObat • Papan ABO • Pena 4 warna • KomObat • BakiObat • Penggaris (Bilaperlu) • Obat-obatan • Potongankertas • Gunting Alat
a.c (ante cimum) = ½-1 jam sebelummakan • p.c (post cimum) = ½-1 jam setelahmakan • DC (discontinue) = Dihentikan • STOP = Dihentikan • OMIT = Hentisementara • C1 = 1 Sendokmakan • Cth1 = 1 Sendokteh Istilah
Penggunaan Pena Warna • Merah Antibiotik, alergi • Hitam Oral • Biru Injeksi • Hijau Dosistunggal
Cucitangan • Cekprofilpasien • Cekpermintaanobat • Ketahuialasanpasienmendapatkanobat • Cek label 3x: • Lihatkemasan • Baca permintaan & bandingkan dg kemasansebelumdituang • Kembalikankemasankelemariobatsetelahdituang • Cektanggalobatdiorder & tanggalakhirpemberian (seperti: antibiotik) • Perhatikansimboltertentu, contoh: • a.c (ante cimum) ½-1 jam sebelummakan • p.c (post cimum) ½-1 jam setelahmakan • Cektanggalkadaluarsa • Cekulangperhitungandosisolehperawat lain (bilaperlu) • Periksaobatygperludiwaspadai • Tuang tablet/kapsulkedalamkomobat. Untukdosistunggal, kemasandibukadisamping t4 tidurpasien • Menuangcairansejajarmata (seperti: sirup) • Gerusobatygmengiritasilambung (seperti: Aspirin) atauberikanbersamamakanan Persiapan
Berikanobatyghanyadisiapkan. Janganmemberikanobatygdisiapkanolehpetugas lain • Kenaliidentitaspasien • Jelaskanprosedurobat • Berikaninformasi • Kajiketepatanposisipasiensesuairutepemberianobat • Nilaikemampuanmenelanpasienataucekkepatenan slang NGT & irigasi dg air sebelum & setelahpemberianobat • Dampingipasiensampaiobat oral diminum • Lakukanteknikaseptikuntukrute parenteral • Berikancairan IM <2.5 atau 3ml di 1 t4. Pemberiansubkutanpadabayi (infan) <1ml • Tidakmenggunakanjarumsuntikygsama • Pemberianobatuntuksekelompokpasien, berikanobatterakhirpadapasien dg bantuan • Mintabnama & tandatanganpasien Pemberian
Cont...... • Jarumsuntikdibuangke t4 khusus • Pembuanganobatssikebijakan RS • Ketepatanpenyimpanan. • Tulistanggaldanwaktudibukadaninisialperawat di label • Simpannarkotik di lemariterkunci. • Kuncilacinarkotikdisimpanolehperawat & tidakdibiarkansaja • Hindarikontaminaasithdkulit & terhiruppartikelygmenyebabkanalergibagiygsensitif
LaporkanlangsungkesalahanobatkepemberiresepataumanajerkeperawatanLaporkanlangsungkesalahanobatkepemberiresepataumanajerkeperawatan • Lengkapilaporankejadian • Catat: Obatygdiberikan, dosis, waktu, rute, waktudantanggalpemberian & namasertatandatanganperawat • Catatsegerasetelahdiberikan, terutamadosissekalipemberian • Catatkeefektifan & reaksiobat • Laporkankepetugasdancatatobatygditolak dg alasanpenolakan (lampirkan Form Penolakan) • Catatjumlahcairanygdiberikan dg obat di lembarkeseimbangancairan Pelaporan
PerawatAnisakanmelakukanpemberianobat. Saatiniiaakanmenyiapkanobatsiang (a.c) untukNy. V (32 th) denganSyndrom Dyspepsia, terapinyayaitu: • Nexium2 x 40mg/IV • Farmacrol 3 x CI • Vometa FT 3 x 1 tab • Stator 0 – 0 – 20mg • Diit MLDLRLDH • FG Troches SD BagaimanacaraPerawatAnismenyiapkandanmemberikanobatsesuaiprinsipsepuluhbenarpemberianobat? Skenario 1
PerawatRiriakanmelakukanpemberianobat. Saatiniiaakanmenyiapkanobatsiang (p.c) untukNn. N (25 th) dengan DHF hari I, terapinyayaitu: • Ondancentron/Cedantron2 x 4mg/IV • Baquinor 2 x 500mg • Sumagesic 3 x 1 tab • Cefat 2 x 1 tab BagaimanacaraPerawatRirimenyiapkandanmemberikanobatsesuaiprinsipsepuluhbenarpemberianobat? Skenario2
PerawatVioakanmelakukanpemberianobat. Saatiniiaakanmenyiapkanobatpagi (p.c) untukNy. Y (40 th) dengan Obs. Vertigo hari IV, terapinyayaitu: • Frego 0 – 0 – 5mg • Mertigo3 x 1 tab • Stator 0 – 0 20mg • Angioten50mg – 0 – 0 • Benocetam 1 x 12gr/drip • Neurosanbe 1 x 1 amp./drip gabungSankorbin 1 x 1 amp./drip BagaimanacaraPerawatViomenyiapkandanmemberikanobatsesuaiprinsipsepuluhbenarpemberianobat? Skenario3
PerawatAurelakanmelakukanpemberianobat. Saatiniiaakanmenyiapkanobatmalam (p.c) untukNn. S (23 th) dengan Abdominal Pain, terapinyayaitu: • Infus RL:D5 1:2 • Diit ML • Farmacrol 3 x C1 • Nexium 2 x 40mg/IV • Ranitidine 2 x 1 amp. (DC) • Vometa FT 3 x 1 tab • Dogmatil 3 x 1 tab BagaimanacaraPerawatAurelmenyiapkandanmemberikanobatsesuaiprinsipsepuluhbenarpemberianobat? Skenario4