130 likes | 553 Views
Ima Yudha Perwira. Tahapan pada budidaya ikan 2. Penetasan Telur. Induk ikan lele yang telah memijah akan mengeluarkan telurnya pada keesokan harinya (18-20 jam).
E N D
ImaYudhaPerwira Tahapan pada budidaya ikan 2
PenetasanTelur • Indukikanlele yang telahmemijahakanmengeluarkantelurnyapadakeesokanharinya (18-20 jam). • Telurikanlelebersifatmelekat (adesif) kuatpadasubstrat, karenatelurikanleletersebutmemilikilapisanpelekatpadadindingcangkangnyadanakanmenjadiaktifketikaterjadikontakdengan air, sehinggadapatmenjadirusak/koyakketikadicobauntukdicabut. • Untukmengetahuiapakahinduklelesudahbertelurbisadilakukandenganmelihatkakabanyang dipasangdidalamkolampemijahan. • Telur- telurikanlele yang telahterbuahiditandaidenganwarnatelurkuningcerahkecoklatan, sedangkantelur-telur yang tidakterbuahiberwarnaputihpucatatauputihsusu. • Jikakakabantelahberisiatauditempelibanyaktelurberartiinduksudahberhasilmemijah.
Langkahberikutnyaadalahmemindahkankakabankekolampenetasan, ataumemindahkanindukkekolam lain. • Pemindahankakabanharusdilakukansecarahati-hati agar tidakadatelur yang lepasataujatuh. • Embrioterusberkembangdanmembesarsehinggaronggatelurmenjadisesakolehnyadanbahkantidaksangguplagimewadahinya, makadengankekuatanpukulandaridalamolehpangkalsiripekor, cangkangtelurpecahdanembriolepasdarikungkunganmenjadi larva. • Larva yang telahmenetasbiasanyaberwarnahijaudanberkumpuldidasarbakpenetasan.
Padapembenihanudangwindu, induk yang sudahbertelurdapatdiketahuimelaluisisajaringanberwarnajingga yang mengapungdipermukaan air. • Telurhasildaripenetasanindukudangwindudidiamkan ± 12 jam, selamaprosesinidilakukanpengadukantelursetiap 1 jam, agar telur-telur yang mengendapdidasarbakdapatmengapungdipermukaan air danmembantuperangsangandalampenetasantelur. • Setelahtelurmenetasdilakukanpemanenanpada stadia naupli 4-5, pemanenanmenggunakankelambupanenberukuran 200 mikron.
Pemeliharaan Larva danBenih • Larva ikanlelehasilpenetasanmemilikibobot minimal 0,05 gram danpanjangtubuh 0,75-1 cm, sertabelummemilikibentukmorfologi yang definitif(sepertiinduknya). • Larva tersebutmasihmembawacadanganmakanandalambentukkuningtelurdanbutirminyak. • Cadanganmakanantersebutdimanfaatkanuntukprosesperkembangan organ tubuh, khususnyauntukkeperluanpemangsaan (feeding), sepertisirip, mulut, matadansaluranpencernaan. • Kuningtelurtersebutbiasanyaakanhabisdalamwaktu 3 hari, sejalandenganprosesperkembangan organ tubuh larva.
Olehkarenaitu, larva ikanlelebaruakandiberipakansetelahumur 4 hari (saatcadanganmakanandidalamtubuhnyahabis). • Pakan yang diberikanberupapakan yang memilikiukuran yang sesuaidenganbukaanmulut larva agar larva ikanlebihmudahdalammengkonsumsipakan yang diberikan. • Salahsatucontohpakan yang diberikanpadasaat larva ikanleletersebutberumur 4 hariadalahemulsikuningtelur. • Padasaatleleberumur 6 hari, makadapatdiberikanpakanberupaDaphnia sp (kutu air), Tubifex sp (cacing sutra) atauArtemia sp. • Pakantersebutdiberikansecaraadlibitumdenganfrekuensi 5 kali dalamseharidan agar tidakmengotori air pemeliharaan, makadiusahakantidakadapakan yang tersisa.
Larva yang telahberumur 21 hariwarnatubuhnyatampakkehitamandansudahmenyebardipermukaan air, halinimenandakanbahwa larva siapdipanenuntuklangsungdijualatauditebarkekolampendederan yang sudahdisiapkansebelumnya.
Pemeliharaan larva udangwindumaupunudangputihakanmelaluibeberapafaseperubahanbentuk organ tubuhnya, yaitu: fasenauplius, fasezoea, fasemysis, danfase post larva. • Pada stadia awal larva udangwinduyaitu stadia nauplius, tidakdiberipakankarenapada stadia ini larva masihmemilikikuningtelur yang melekatpadatubuhnyasebagaipakan. • Padamasa stadia Zoea – Mysispemberianpakanalamiberupa(SkeletonemaCostatum) danpada stadia postlarvapemberianpakanalamidigantidenganartemia. • Untukpemberianpakanbuatanterlebihdahuluditakarsesuaidengankebutuhan larva, kemudiandimasukkanpadakantongpakan yang sesuaiukuranlaludiikat, setelahitupakanbuatandilarutkankedalam air yang berisikan ± 5 liter air dengancaradigosok-gosokkankedalam air tersebut agar benar-benarlarutdanmudahdicernaoleh larva.
Nauplius 2 Nauplius 1 Zoea1 Zoea 2 Zoea 3 Nauplius 4 Nauplius 3 Mysis 1 Mysis 2 Nauplius 5 Nauplius 6 Mysis 3