1 / 9

FAKTOR KEBUDAYAAN YANG MEMPENGARUHI PENGGUNAAN PELAYANAN KESEHATAN (4)

FAKTOR KEBUDAYAAN YANG MEMPENGARUHI PENGGUNAAN PELAYANAN KESEHATAN (4). SR.DEVY, DRA.,M.Kes. FKM-UNAIR. Pengantar. Teori Blum ( 1974 ), Kesehatan dipengaruhi oleh keturunan , lingkungan , pelayanan kesehatan dan perilaku. Kelompok. Kumpulan 2 orang atau lebih

arista
Download Presentation

FAKTOR KEBUDAYAAN YANG MEMPENGARUHI PENGGUNAAN PELAYANAN KESEHATAN (4)

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. FAKTOR KEBUDAYAAN YANG MEMPENGARUHI PENGGUNAAN PELAYANAN KESEHATAN(4) SR.DEVY, DRA.,M.Kes. FKM-UNAIR

  2. Pengantar Teori Blum ( 1974 ), Kesehatandipengaruhiolehketurunan, lingkungan , pelayanankesehatandanperilaku.

  3. Kelompok • Kumpulan 2 orang atau lebih • Berinteraksi secara teratur dan intensif • Untuk mencapai tujuan bersama yang telah ditetapkan

  4. Kelompok • Secara sadar mereka merasa bagian dari kelompok • Memiliki sistem norma tertentu, peranan, struktur, fungsi dan tugas dari masing-masing anggota kelompok untuk mancccapai tujuan

  5. SUCHMAN - RENDAHNYA PENGGUNAAN SARANA YANKES DI MASYARAKAT,KRN MEREKA BERANGGAPAN YANKES MODERN TIDAK BERMANFAAT. - SEMAKIN TINGGI PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG PENYAKIT DAN MEDIS MODERN, MAKA SEMAKIN TINGGI PENGGUNAAN YANKES.

  6. MASYARAKAT TERPENCIL MEMILIKI IKATAN KEKELUARGAAN YANG KUAT MENYEBABKAN PENOLAKAN TERHADAP MEDIS MODERN.

  7. GEERTSEN - ORANG YANG KUAT IKATAN DENGAN KELUARGANYA, BANYAK MENGGUNAKAN FASILITAS YANKES.

  8. - RENDAHNYA PENGGUNAAN PELAYANAN KESEHATAN KARENA INDIVIDU TSB : 1. MERASA TIDAK PASTI TERHADAP GEJALA PENYAKIT YANG MUNCUL 2. MERASA TAKUT TERHADAP PENYAKIT, SEHINGGA LEBIH BAIK TIDAK MENGETAHUI PENYAKITNYA

  9. - SIKAP DAN KEPERCAYAAN MASYARAKAT TERHADAP PROVIDER KESEHATAN SANGAT BERMANFAAT UTK MENGETAHUI PENGGUNAAN PELAYANAN KESEHATAN YANG BERSIFAT PENCEGAHAN (PREVENTIF)

More Related