1 / 18

Pemahaman Aikitab Interaktif GKI CINERE Selasa 30 Juli 2012 Pdt. Agus Wiyanto

THE POWER OF “KEPEPET”. Pemahaman Aikitab Interaktif GKI CINERE Selasa 30 Juli 2012 Pdt. Agus Wiyanto. THE POWER OF KEPEPET (1). WHAT/Apa “kekepet” ? Kondisi yang tidak enak/tidak menyenangkan. Situasi terdesak.......membuat kita menyingkir?, tidak bebas/terjepit

cassie
Download Presentation

Pemahaman Aikitab Interaktif GKI CINERE Selasa 30 Juli 2012 Pdt. Agus Wiyanto

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. THE POWER OF “KEPEPET” Pemahaman Aikitab Interaktif GKI CINERESelasa 30 Juli 2012Pdt. Agus Wiyanto

  2. THE POWER OF KEPEPET (1) • WHAT/Apa “kekepet”? Kondisi yang tidak enak/tidak menyenangkan. Situasi terdesak.......membuat kita menyingkir?, tidak bebas/terjepit • Bisa datang : dari Dalam –salah langkah? Atau dari luar yg menekan? • Eg. Masalah ekonomi? Politik? Agama? Sosial?- ex PKI, Nazi zaman Hitler di Jerman

  3. THE POWER OF KEPEPET (2) • WHO/SIAPA? - Bisa “kekepet?” bukan hanya orang marginal. Pengusaha juga bisa “kekepet” tidak punya duwit- atau bangkrut. • Orang kristen bisa “kekepet” ketika diperhadapkan situasi seperti zaman “WAHYU” • Kepepet bisa dialami semua orang.............

  4. BAGAIMANA MENGATASI SITUASI “KEPEPET”? • Motivasi : Kembangkan VISI yg kuat? Apa impian anda. Apa yang akan dicapai 10 th.... • Jangan menyerah kalah. Tapi KEMBANGKAN sikap ......”KEPEPET” bertindak lebih effektif • Dari mana datangnya kekuatan : power of kepepet......? • Efek placebo-percobaan Tony Dickenson.

  5. MENGAPA bertahan? • Enyahkan fobia ketakutan?-belum apa apa sdh takut dahulu • Atasi bersama TUHAN.

  6. BAGAIMANA CARANYA bertahan? • Memelarkan otak + Tajamkan spiritual. • Bdk.Otot akan membesar bila dilatih tiap hari. Otak kreativitas- ada 2 skaklar : bisa versus tidak bisa? • Tekan tombol: dulu saja bisa, sekarang pasti bisa. Apalagi dengan TUHAN

  7. KEPEPET di KITAB WAHYU • Situasi Hidup sebagai orang Kristen- abad 1 – th 95 M. Situasi hidup makin buruk. • Jadi Kristen: berhadapan dengan “kematian” • Hadapi ancaman – tetap teguh bertahan

  8. 1.a.SITUASI “KEPEPET” JEMAAT WAHYU • Baca:Wahyu 1:4 & 9-11 • Ada penguatan:Baca ay 19 tulis yg kau lihat: apa yg tjd sekarang + YAD • Yohanes/ PEMIMPIN: menguatkan scr spiritual Dengan “sastra APOKALIPTIK”-selubung yang dibuka-misteri iman kristen

  9. 1.b.SITUASI “KEPEPET” JEMAAT WAHYU • sekitar abad 1 masehi -95 =membicarakan penganiayaan orang Kristen yang telah terjadi – dan akan berkembang penganiayaan yg makin dahyat • Jemaat dimusuhi pem Romawi-Yohanes dibuang ke Patmos=tempat pembuangan org yg tdk disukai • Anggota jemaat ada yang sudah dibunuh- bahkan akan ada pembunuhan yg banyak lagi Baca Wahyu 6:9-11... 14:13; dan 20:14.

  10. 2.a.SITUASI HISTORIS:Penyembahan kaisar Romawi • Jiwa kaisar didewakan dalam diri DEWI ROMA. Kuil unt dewi Roma didirikan SMIRNA 195 SM • Jiwa Kaisar Roma berinkarnasi dalam manusia kongkret: KAISAR ROMA. • Penyembahan KAISAR- diawali ssdh YULIUS KAISAR wafat.Th 29 SM Agustus memberi izin provinsi Asia + Bithinia mendirikan kuil di EFESUS +NICEA = sembah dewi Roma sekaligus Yulius Caecar yg didewakandan mendorong warga negara ROMAWI menyembahnya. Lama2 bergeser ke KAISAR....

  11. 2.b.SEJARAH PENYEMBAHAN KAISAR ROMA • AGUSTUS –wafat 14 M izinkan penyembahan YULIUS CAESAR • TIBERIUS 14-37 M menolak penyembahan kaisar dan pendirian kuil • CALIGULA 37-41 M-menuntut pendewaan bagi dirinya.memaksa penyembahan kaisar kp org YAHUDI. Merencanakan menempatkan patung dirinya di ruang maha kudus –tapi keburu wafat • CLAUDIUS 41-54 M • Tidak memaksa menyembah dirinya

  12. 2.c.PENYEMBAHAN KAISAR DOMITIANUS • NERO 54-68 tdk menuntut penyembahan diri/tapi menghukum orang Yahudi karena kebakaran wilayah. Diganti VESPASIANUS 69-71 + TITUS 79-81 M tdk menuntut penyembahan dirinya. • DOMITIANUS 81-96 M -MENUNTUT PENYEMBAHAN KAISAR. Jatuhkan hukuman yg kejam kp yg tdk menyembah. • Pengumuman resmi diawali domitianus adalah tuhan &Allah memerintahkan...... • Seluruh wilayah harus sebut kaisar adalah “TUHAN” ATAU dihukum “MATI”....

  13. 2.d.PENYEMBAHAN KAISAR ROMA • Apa yang harus dilakukan orang KRISTEN..... • Apa Harapan yg harus dibangun? • Kepada siapa bergantung? • Mereka ditindas kekuatan Romawi dan tak ada satu negarapun yang dapat menahannya.mereka dihadapkan setia kepada KRISTUS Vs KAISAR DOMITIANUS.

  14. 3. SITUASI “KEPEPET” JEMAAT WAHYU a.Pemerintah memusuhi orang kristen-makin lama makin tidak terkendali-makin sewenang wenang & digambarkan “makin buas” seperti binatang: baca Wahyu 13 b.Keadaan jemaat saat itu merasa seperti tidak berdaya-> menghadapi jalan buntu.....

  15. 4.SITUASI “KEPEPET” JEMAAT WAHYU a.Tujuan Memberikan= penguatan iman + menghibur jemaat dalam keadaan yang buruk. baca Wahyu 1:12 +20 Wahyu 2:9-10. b. Tidak mungkin memberikan ramalan ramalan tentang hal baru yang akan digenapi pada abad XXI c. Masa depan org Xn menikmati kebahagiaan dg Xp

  16. 5. SITUASI “KEPEPET” JEMAAT WAHYU a.Penganiayaan berat  menimpa orang Kristen dari pihak pemerintah Romawi. b. Digambarkan sbg binatang (wahyu 13)=PELACUR BESAR (17) yang sudah mabuk darah orang kudus (17:6) c. Memaksakan penyembahan kp KAISAR- khususnya kaisar DOMITIANUS 81-96.M d. Yang tidak mau melaksanakan dibunuh. Inilah masa pencobaan yang berat dialami orang Kristen

  17. Diskusi aplikasi??? • Lari ke illah baru? Finansial kepepet • Persekutuan yg hangat –masalah politik yg menekan. • Berkaca dari Domisianus yg diagung agungkan apa ada pada diri kita?

More Related