100 likes | 530 Views
PENYELESAIAN PERSAMAAN VIRIAL DENGAN METODE SECANT. KELOMPOK 4 ASTRID FATIMAH A. HADI YAHYA A.F LINDA TJAHJADI VASCO R. Campuran gas alam mengandung CH 4 sebanyak 80% dan C 2 H 6 sebanyak 20 %. Pada suhu 350 K dan tekanan 2 bar. Tentukan volumenya dengan
E N D
PENYELESAIAN PERSAMAAN VIRIAL DENGAN METODE SECANT KELOMPOK 4 ASTRID FATIMAH A. HADI YAHYA A.F LINDA TJAHJADI VASCO R.
Campuran gas alammengandungCH4 sebanyak80% dan C2H6sebanyak 20%. Padasuhu 350 K dantekanan 2 bar. Tentukanvolumenyadengan menggunakanmetodevirialequation. BuatlahKurva V terhadap P pada temperaturkonstan.
SOLUSI • Step 1 : MenentukanPersamaandan Data-Data yang Diperlukan PersamaanUmumVirial Tetapi, atasdasarrekomendasidariPak Yuswan, makapersamaanvirialyang digunakanhanyasampaipada 3 variabeldi sebelahkanan, sehinggapersamaannya menjadi:
Dimana: Data- data yang diperlukan : Dari Appendix B, BukuIntroduction To Chemical Engineering Thermodynamic 4th Edition, karanganVanNess, didapatkannilai Vcuntuk CH4dan C2H6 adalahsebagaiberikut: VcCH4 = 98.6 cm3/mol danVc C2H6 = 145,5 cm3/mol. NilaiTetapan Gas R= 83,14 cm3 bar mol-1 K-1 Temperaturyang digunakan, T : 350 K
Step 2 : MenentukanNilaiVc NilaiVc yang digunakanadalahnilaiVcgabunganantaraVc CH4danVc C2H6 yang didapatdenganmenjumlahkannilaiVcmasing-masing yang telahdikalikandenganfraksi mol masing-masingterlebihdahulu. /mol
Step 3 : MenetukanNilaiKoefisien B dan C B = -Vc B = - C = Vc / 3 C = - / 3 = 3886,56 cm3/mol Step 4 : Substitusisemua data yang adake persamaanumumvirial Dalamperhitunganini, nilaitekanantidak dimasukkankarenatujuankitaadalahuntuk menentukannilaiVmpadavariasinilaiP. PenentuannilaiVmdilakukandenganmetode pencarianakardenganmetode secant.
Setelah program tersebutdi Run, maka volume pada P = 2 bar yaituVm = 14441,0160 cm3. • Kemudiankita plot grafikuntukbeberapavariasitekananuntukmendapatkanvariasinilai volume. Grafiknyadapatdilihatdibawahini: