310 likes | 1.32k Views
DESKRIPSI VARIABEL KATEGORIK DAN NUMERIK. Oleh NUGROHO SUSANTO Prodi Keperawatan UNRIYO, 4 Maret 2013. Pengertian Kategorik dan Numerik. Pada prinsipnya data diklasifikasikan menjadi 2 yaitu data kategorik dan numerik .
E N D
DESKRIPSI VARIABEL KATEGORIK DAN NUMERIK Oleh NUGROHO SUSANTO ProdiKeperawatan UNRIYO, 4 Maret 2013
PengertianKategorikdanNumerik • Padaprinsipnya data diklasifikasikanmenjadi 2 yaitu data kategorikdannumerik. • Data kategorikdalampembagiansetiapjenjangtidakselalujaraknyasama. • Data numerikdalampembagiansetiapjenjangjaraknyasama. • Dalam model statistikkesehatan strata pembagian (kategori) mengacupadakonsepvariabelpenelitianyaituhasilvariabel (skala data)
VariabelKategorik • VariabelKategorikdioperasionalkansebagaisuatubentukklasifikasi strata dimanamasing-masing strata belumtentumemilikikarakteristiksama • Variabelkategorikmemerlukanacuandalammembagisetiap strata dalampenelitian • Variabelkategoriscenderunglebihkasardalamperhitungansecarastatistik
Variabelnumerik • Variabelnumeriktidakmemerlukanoperasionaldalamsetiap strata hasilvariabel • Variabelnumerikdiperolehberdasarhasilpengukuranvariabelpenelitian • Variabelnumerikmemilikijarak yang samapadasetiaphasilvariabel
Pengertian dan Macam Variabel • Variabel adalah suatu ciri, sifat, karakteristik atau keadaan yang melekat pada beberapa subjek, orang, atau barang yang dapat berbeda-beda intensitasnya, banyaknya atau kategorinya. Contoh Ada 10 orang kepada mereka ditanya tentang usia berapa usia saat ini. Jawaban masing-masing orang ternyata berbeda-beda maka ini disebut variabel. Variabel adalah sesuatu yang bervariasi pada beberapa subjek baik barang, orang, atau kasus.
Macam variabel • Variabel independent Variabel independent merupakan variabel yang mempengaruhi atau variabel yang dalam kasanah teori mandiri. • Variabel dependent Variabel depenent merupakan variabel yang dalam penelitian dipengaruhi baik oleh variabel luar atau variabel independent. • Variabel luar (konfonding) Variabel luar merupakan variabel yang dapat mempengaruhi baik variabel independent maupun variabel dependent.
Variabel dan Data Penelitian • Variabel penelitian akan diterjemahkan menjadi data penelitian. • Dalam konsep variabel penelitian, variabel penelitian yang nantinya akan mendapatkan data penelitian. • Data penelitian merupakan hasil pengumpulan dari variabel penelitian.
Variabel sebagai Objek Penelitian • Penelitian dapat berjalan jika dalam penelitian itu ada variabel penelitian dimana variabel itu yang akan dijadikan sebagai objek dari penelitian. • Dengan kata lain prinsip yang dilakukan dalam penelitian salah satunya adalah mengumpulkan data-data yang dibentuk dari variabel penelitian.
Kulaitatif MACAM DATA Deskrit Ordinal Kuantitafif Kontinum Interval Rasio Konsepvariabelberdasarskala data
Deskriptif Statistic Parametric Inferensial Non Parametrik Konsepvariabelberdsarstatistik
Skala nominal • Terdiri atas 2 kategori atau lebih. Kalau terdiri dari 2 kategori disebut dikotomi kalau terdiri dari 3 atau lebih disebut politomi • Kategori bersifat mutually ekslusif • Contoh jenis kelamin: (pria, wanita), status perkawinan: (menikah, lajang, janda/duda)
Contohvariabelberskala nominal VariabelBerskala Nominal
Skala ordinal • Memiliki tambahan kualitas, yaitu penjenjangan. Hal ini disebabkan karena kategori-kategori diurutkan. • Jarak antara kategori tidak harus sama • Contoh : kebiasaan merokok (merokok, ringan perokok sedang, tidak merokok, perokok berat)
Contohvariabelberskala ordinal VariabelBerskala Ordinal VariabelBerskala Ordinal
Skala interval • Jarak antara kategori sama • Tidak mempunyai nol absolot • Contoh: suhu
Contohvariabelberskala interval VariabelPerubahanberskala interval
Skala rasio • Selain memiliki sifat skala interval juga memiliki nilai nol absolut • Contoh: berat badan diukur dalam kilogram, pendapatan diukur dengan rupiah, hemoglobin di ukur dalam gram.
Contohvariabelberskalarasio Variabelberskala data Rasio
Pemilihan skala pengukuran • Pemilihan skala pengukuran sebagian ditetapkan oleh : variabel yang akan diukur, metode pengukuran yang tersedia.
Kriteria pemilihan skala pengukuran • Kesesuaian dengan pengunaanya pada penelitian yang bersangkutan, terutama definisi konseptual dan tujuan penelitian. • Kepraktisan skala pengukuran, apakah sesuai dengan metode pengukuran • Skala pengukuran harus cukup kuat untuk memnuhi tujuan penelitian
Lanjutan • Definisi secara jelas • Skala pengukuran harus memiliki kategori yang cukup • Harus komperhensif artinya setiap subjek bisa digolongkan dalam kategori yang ada. • Tiap kategori dalam skala harus mutually exclusive.
LATIHAN • Apaciri-ciriskala data rasio..? • Apaciri-ciriskala data interval…? • Apaciri-ciriskala data ordinal..? • Apaciri-ciriskala data nominal…?