260 likes | 368 Views
Tes Psikometrik-Kepribadia n. dr. Deasyanti SpKJ RSUD KOJA-2018. Pemahaman Umum. Kepribadian : Seluruh pola emosi dan perilaku yang menetap , dan bersifat khas pada seseorang dalam caranya berhubungan , b erpikir tentang lingkungan dan dirinya sendiri
E N D
TesPsikometrik-Kepribadian dr. Deasyanti SpKJ RSUD KOJA-2018
PemahamanUmum Kepribadian : Seluruhpolaemosidanperilaku yang menetap, danbersifatkhaspadaseseorangdalamcaranyaberhubungan, berpikirtentanglingkungandandirinyasendiri GangguanKepribadian : Kondisipatologikdarikepribadian yang sangattidakfleksibeldansangatsulitmenyesuaikandiridenganlingkunganhidupsehinggamengakibatkangangguanfungsi yang bermakna
PembagianKepribadianKhas 1. KelompokA ( AnehdanEksentrik) -Paranoid, Skizoid, Skizotipal 2. Kelompok B ( DramatikdanEmosionaltakmenentu) -Histrionik, antisosial, borderline, dansadistik 3. Kelompok C (Cemasdantakutberlebihan) -Anankastik,dependen, avoidant dandepresi 4. Kelompok D - Pasifagresif, Self defeating
TesKepribadian 1. MCMI-IV = Millon Clinical Multiaxial Inventory 2. MACI = Millon Adolescent Clinical Inventory 2. M-PACI = Millon Preadolescent Clinical Inventory
PerkembanganTesKepribadian MCMI- IV, MACI,M-PACI dikembangkanoleh Theodore Millon, Phd. ProfesorHarvad Medical Scholl (Pyshiatry) dan University Of Miami (Psychology) Dipakaisangatluas di duniadantelahbanyakditeliti Dibawah MMPI danRorscharddalamhaljumlahpenelitian
MCMI-IV - Millon Clinical Multiaxial Inventory-IV - Terdiridari 195 soal “true-false” untukmengukur 15 pola kepribadiandan 10 sindromklinik - Untukusia 18 tahunataulebih (dewasa)
InterpretasiValiditas MCMI-IV • SkalaValiditas MCMI • Validitas Index (Skala V) • Incosistency Index (Skala W) • Disclosure Index (Skala X) • Desirability Scale (Skala Y) • Debasement Scale (Skala Z)
MCMI-IV SindromKlinik Kecemasan KeluhanFisik Bipolar spektrum Depresi Penggunaanalkohol Pengunaanobat-obatan Post traumatic stress
MACI Millon Adolescent Clinical Inventory TesPsikometrikterdiridari 160 soal “true-false Mengukur 12 polakepribadian, 8 masalahremaja, dan 7 sindromklinis Untukremajausia 13-18
Perkembangan MACI TesMillonuntukremajadimulaitahun 1974 berupa MAPI ( Millon Adolescent Personality Inventory) MMPI tesberkembangmenjadi 2 versi - MAPI-G (Guidance) untuk Scholl Setting - MAPI-C (Clinical) untukkeperluankhusus
PolaKepribadian 1. Intovert 2A. Avoidant 2B. Melankolis 3. Dependen 4. Histrionik 5. Narsisistik 6A Anti sosial 6B Agresif 7. Anankastik 8A Pasif-Agresif 8B Self-Demeaning 9. Borderline
PermasalahanRemaja Identity Diffusion Self Devaluation Body Disapproval Sexual Discomfort Peer Insecurity Social Insentivity Family Discord Childhood Abuse
SindromKlinik Gangguanmakan Ketergantunganzat Perilakukriminal Perilakuimpulsif PerasaanCemas Depresi Kecenderunganbunuhdiri
M-PACI Millon Pre-Adolescent Clinical Inventory Terdiridari 97 soal “true false” Menilai 7 polakepribadiandan 7 sindromklinik Untukanakusia 9-12 tahun
M-PACI – PolaKepribadian Percayadiri Outgoing Anankastik Dependen Avoidant Antisosial Bordeline
M-PACI- SindromKlinik Kecemasan/Ketakutan GangguanPerhatiandanatensi Obsesif/Kompulsif MasalahPerilaku PerilakuDistrutif Mood depresif Reality Distorsion
ManfaatTesKepribadian 1. Membantumenentukan diagnosis 2. Menentukanjenisterapi 3. Membantumemahamimasalahpsikologikremajadan anak-anak