560 likes | 1.75k Views
Kesusastraan Zaman Pramodern ( Zaman Edo). Fitriana Puspita Dewi. Penyebaran Kesusastraan Rakyat. Pembagian Zaman. Sastrawan Terkenal Zaman Edo. Masa Perkembangan Sastra. Jenis Sastra & Penulis. NINGYOU JORURI, KABUKI, RAKUGO. DRAMA. JORURI 人形浄瑠璃. Definisi.
E N D
KesusastraanZamanPramodern (Zaman Edo) FitrianaPuspitaDewi
Definisi • NingyouJoruriadalah drama bonekaJepangdiiringi drama musikdarishamisen. • Padaawalnyahanyaceritauntukdidengar, setelahdiberibonekajadisandiwaraboneka • Sejarahnya, padapermulaantahunKeichoo (1600an) BonekaJoruriberkembangdi Kyoto, tahun Kan-ei (1624) di Edo. DulunyaJoruridisebutkojoruri (joruritua) bahannyadiambildariKoowakadanYookyoku (syair drama noh)
ChikamatsuMonzaemon • Chikamatsuseringdisebutsbg Shakespeare-nyaJepang, iamenulisnaskah drama Joruri & Kabuki. Iatelahmenulisnaskah kabuki sebanyak 40 judul & Joruri 114 judul.
ContohkutipanSonezakiShinjuu (bunuhdiribersamadiSonezaki ) Keduaoranginitidak lama lagiakanberpisahdenganduniadanmalamsebentarlagiakanberakhir. Nyawakeduanyasetapakdemisetapakbertambahsingkat. Ketikaituterdengarloncengpemberitahuanpukultigadarikuil. Rumput2, pohon2, danlangittidakdapatdilihatuntukkeduakalinya. Di waktukeduanyamelihatlangitterlihatadasungaibintang-bintangdanadapulabintangHokuto. Menurutdongeng, adaceritattgbintanglaki-laki & bintangperempuan. Keduabintangitutidakbisabertemukarenadihalangiolehsungaibintang-bintang….
Unsurdalambunraku - bonekaberukuransetengahhingga 2/3 ukuranmanusiabiasa - senigerak yang dilakukanparapemainnya - senisuara yang dilakukanolehtayū - pengantarmusikritmikdenganiringanshamisen
Pappeteer/人形遣い Penggerakbonekadibutuhkan 3 pembantudalang = ayatsurizukai 足を うごかします あしづかい(pembantudalang bag. Kaki) おもづかい(pembantudalangutama) あたまや かお、右手を うごかします 左手を うごかします ひだりづかい (pembantudalang bag. Kiri)
Tayuu (narator) • 1 orang yang membacakanjalanceritadanmembawakansuaraberbagaiperan
Shamisen • 1 orangpemainshamisen, sebagaimusikpengiring
Panggung • Panggungtempatpertunjukanboneka, tempatpemainshamisendandalang • Luasnya 90m persegidenganpanjangpanggunghampir 10 meter • Tempatpertunjukanbonekaterdiridariruangtengahdantesuri (utkmemperlihatkanbonekaketikaditampilkan, seolahdiatastanah, tikardll) • DI bag. Kanan & kiritempatkeluarmasukboneka yang disebutagemaku
Kabuki • Kabuki lahirdimasa Tokugawa (1603) • Munculdikalanganpedagangdan orang2 biasa • Mulanyapertunjukantarianolehseorangwanita, dicetuskanolehIzumo no Okuni. Tapikarenamengarahkepraktekseksual, kabuki dilarangdandigantikanolehpemainlaki-laki (wakashu kabuki) tapimenjadipraktikhomoseksual, laludilarang. Tahun 1653 diperbolehkanlagiasalmaumemotongponi (maegami) dan dialog jadiunsurutama. Wakashu kabuki (remajapria)-> yarokabuki(priadewasa), kabuki akhirnyamenjadi drama sesungguhnyadanlahironnagata (peranwanita) • 2 aliran Kabuki; Kamigata Kabuki di Kansai (kyoto, osaka) dan Edo Kabuki di Tokyo
Kyakuhon (TeksLakon) • Jidaikyogen : Ceritasebelumzaman Edo, misalnyadarizamanHeian, kamakura • Sewakyogen : tentangmasyarakatkehidupanrakyatzaman Edo • Buyogeki : Tarian yang diiringimelodigidayu (dalang) • Kabuki Juhachiban : tentang tokoh2 samurai, lakon kabuki yang sangatpopuler • Shinsaku Kabuki : Lakon yang ditulissetelahZaman Meiji
Make-up/Kumadori Digunakanpadaperanpenjahatatauperanutama, danseringdilihatpadapenampilanaragoto.
Pemain Kabuki • Kabuki hanyadimainkanolehlaki-laki • Peranlaki-laki:立ち役(たちやく) • Peranwanita:女形(おんながた)
TipeCerita • 『時代物』(じだいもの) A historical drama • 『世話物』(せわもの)Realistic, common people dramacc • 『荒事』(あらごと) A fighting play • 『和事』(わごと) Love play • 『丸本』(まるほん) Plays originated in Bunraku
KeteranganPanggung • Hanamichi : lorongdiantaratempatdudukpenontondisebelahkiri & kananpanggung. Yang permanensebelahkiri, disebelahkananhanyasementara. Ketikaaktor kabuki munculdiHanamichipenontonakanberteriakmemanggilaktortsbdengannamakhusus yang disebutYago(namabeken). => keunikanpanggung kabuki karenaadahubunganistimewaantarapenontondanaktor • Supponadalahlubangsegiempatpadahanamichi yang dapatditarikkeatasdankebawah, untuklakonmanusia super seperti ninja, hantu, binatangjadi-jadiandsbnya • MawariButai : bulatanbesarditengahpanggung yang bisaberputar, untukpertukaranadegansiang & malam • Yuka : tempatduduktayudanpemetikshamisen • Geza : Tempatalat-alatmusik
引き幕(ひきまく)LayarPanggung Kabuki 歌舞伎座 Teater Kabuki
落語Rakugo (Storytelling ) • Rakugomulaiadadipertengahan Edo. • Rakugoberasaldarikata-kataRaku (ochiru, jatuh) dan go (kata). Merupakan humor yang disampaikanmengenaikehidupansehari-hariorangkota. RakugodikategorikanmenjadiKamigataRakugo (Kansai) dan Edo Rakugo (Tokyo) • KamigataRakugobiasanyaditampilkandijalan yang ramaiuntukmenarikperhatian agar orang-orangberhenti & mendengarkan.
Rakugo • SalahsatuciriKamigataRakugoadalahpenggunaaninstrumenmusik yang disebutHamemono. Mengiringikeluar – masuknyanarator (Debayashi),