120 likes | 279 Views
Pengenalan Java 2 Micro Edition (J2ME). Oleh : Indra, S.Kom. Tujuan. Dapat memahami definisi dari J2ME Konfigurasi dan Profile J2ME Perbedaan MIDP 1.0 dan MIDP 2.0 Latihan Program J2ME. Definisi J2ME. J2ME adalah device dari java untuk digunakan pada komputasi/alat-alat terbatas
E N D
Pengenalan Java 2 Micro Edition (J2ME) Oleh : Indra, S.Kom
Tujuan • Dapat memahami definisi dari J2ME • Konfigurasi dan Profile J2ME • Perbedaan MIDP 1.0 dan MIDP 2.0 • Latihan Program J2ME
Definisi J2ME • J2ME adalah device dari java untuk digunakan pada komputasi/alat-alat terbatas • Contoh : Handphone, PDA dll
Konfigurasi dan Profile J2ME • Konfigurasi adalah satu set library minimum dan kemampuan Virtual Machine minimum yang dimiliki oleh sebuah device • Ada 2 macam konfigurasi dalam J2ME yaitu CDC (Connected Device Configuration) CLDC (Connected Limited Device Configuration)
Profile • Profile adalah API diatas sebuah konfigurasi yang ditujukan untuk device dengan jenis kegunaan yang serupa • Profile yang terkenal adalah MIDP (Mobile Information Device Profile) • Ada 2 Jenis MIDP yaitu MIDP 1.0 dan MIDP 2.0