910 likes | 2.9k Views
ANALISIS & INTERPRETASI DATA KUALITATIF. PROSES ANALISIS DATA KUALITATIF. PENGKODEAN TEKS UNTUK MENDA-PATKAN DESKRIPSI YANG AKAN DIGUNA-KAN DALAM LAPORAN PENELITIAN. PENGKODEAN TEKS UNTUK MENDA-PATKAN TEMA-TEMA YANG AKAN DIGUNAKAN DALAM LAPORAN PENELITIAN. SIMULTAN. ITERATIF.
E N D
ANALISIS & INTERPRETASI DATA KUALITATIF
PROSES ANALISIS DATA KUALITATIF PENGKODEAN TEKS UNTUK MENDA-PATKAN DESKRIPSI YANG AKAN DIGUNA-KAN DALAM LAPORAN PENELITIAN PENGKODEAN TEKS UNTUK MENDA-PATKAN TEMA-TEMA YANG AKAN DIGUNAKAN DALAM LAPORAN PENELITIAN SIMULTAN ITERATIF SI PENELITI MENGKODE DATA-DATA (MEMILAH-MILAH TEKS ATAS SEGEMENT-SEMEN TERTENTU DAN MEMBE-RIKAN LABEL TERHADAP SEGEMN-SEGEMEN TERSEBUT SI PENELITI MEMBACA/MENELITI DATA SECARA KESELURUHAN (GUNA MENDAPATKLAN GAMBARAN UMUM DARI MASALAH) SI PENELITI MEMPERSIAPKAN DATA UNTUK ANALISIS (MENTRANSKRIPSIKAN FIELDNOTES/CATATAN LAPANGAN) SI PENELITI MENGUMPULKAN DATA ( TUMPUKAN DATA SEPERTI FIELDNOTES, TRANSKRIPSI, BAHAN-BAHAN HASIL SCAN SECARA OPTIK
MODEL VISUAL DARI PROSES PENGKPODEAN DATA KUALITATIF MEMBACA TEKS/ DATA SECARA KESELURUHAN MEMILA-MILAH TEKS KE DALAM BUTIR-BUTIR INFORMASI MEMBERI SEGMEN -SEGMEN TSB LABEL BERUPA KODE KURANGI KODE YANG TUMPANG TINDIH DAN BERULANG BANGUN TEMA-TEMA DARI KODE-KODE TERSEBUT TEKS YANG PANJANGNYA BERHALAM-HALAMAN TEKS YANG SUDAH TERPILAH-PILAH KE DALAM SEGEMN-SEGEMN 30 – 40 BUAH KODE KODE DISEDERHANAKN MENJADI 20 BUAH KODE KODE-KODE YANG ADA DITERJEMAHKAN KE DALAM 5 – 7 BUAH TEMA
BAGAIMANA MENYIAPKAN DAN MNGORGANISASIKAN DATA-DATA UNTUK ANALISIS? • MENGORGANISASIKAN DATA: MENYUSUN DATA-DATA (INFORMASI) KE DALAM FILE FOLDER ATAU FILE DALAM KOMPUTER; BENTUKNYA BISA (A) BERUPA MATRIKS ATAU TABEL TTG SUMBER DATA; (B) DATA-DATA DARI BERBEGAI SUMBER (AWANCARA, OBSERVASI, DOKUMEN DSB-NYA SECARA TERPISAH); (C) ATAU ATAS DASAR PARTISIPAN, SITUS, LOKASI, ATAU KOMBINASI; • MENTRANSKRIPSIKAN DATA: PROSES MENGUBAH REKAMAN AUDIO ATAU CATATAN LAPANGAN MENJADI DATA BERBENTUK TEKS; • MENGANALISIS DATA (MANUAL ATAU DENGAN KOMPUTER): PILIHAN APAKAH SECARA MANUAL ATAU MENGGUNAKAN KOMPUTER TERGANTUNG PADA (A) BESAR KECILNYA DATA; DAN TERSEDIA ATAU TIDAKNYA SOFTWARE UNTUK ITU;
BAGAIMANA MENELUSURI & MENGKODE DATA • DAPATKAN GAMBARAN UMUM TTG DATA MELALUI ANALISIS PENELUSURAN DATA (MENCATAT IDE-IDE YANG MUNCL DALAM BENTUK MEMOING , MELIHAT PENGORGANISASIAN DATA, DAN MEMPERTIMBANGKAN APAKAH MASING PERLU DATA-DATA TAMBAHAN; • PENGKODEAN DATA (PROSES MEMILAH-MILAH DAN MEMBERIKAN LABEL PADA TEKS DALAM RANGKA MEMPEROLEH INFORMASI DAN TEMA-TEMA UMUM): KODE-KODE INI BOSA MELAMBANGKAN BANYAK TOPIK SEPERTI: SETING/KONTEKS; PERSPEKTIF SI PARTISIPAN; CARA BERIKIR SI PARTISIPAN; PROSES-PROSES; AKTIVITAS; STRATEGI-STRATEGI; HUBUNGAN DAN STRUKTUR SOSIAL; • DESKRIPSI (INFORMASI RINCI TTG ORANG, TEMPAT, DAN/ATAU PERUSTIWA PADA SEBUAH SETING;
BAGAIMANA MENELUSURI & MENGKODE DATA • TEMA (KODE-KODE YANG SAMA SECARA AGREGATIF MEMBENTUK GAGASAN POKOK YANG ADA DALAM DATA BASE) • ADA BEBERAPA JENIS TEMA: • TEMA BIASA: TEMA YANG BIASANYA DHARAPKAN MUNCUL; • TEMA YANG TAK BIASA: TEMA YANG KEMUNCULANNYA TAK TERDUGA; • TEMA YANG SUKAR DIKLASIFIKASIKAN: TEMA YANG BERISIKAN GAGASAN-GAGASAN YANG TIDAK MUDAH DIMASUKKAN PADA SESUATU TEMA (TUMPANG TINDIH); • TEMA UTAMA DAN TEMA MINOR: TEMA YANG MEREPRESENTASIKAN GAGASAN-GAGASAN UTAMA DAN GAGASAN-GAGASAN MINOR ATAU SEKUNDER;
BAGAIMANA MENAMPILKAN DAN MELAPORKAN TEMUAN? • Menampilkan temuan-temuan penelitian: • Membuat tabel perbandingan (Tabel 9.1) • Membuat diagram batang secara hierarkis (Diagram 9.8) • Tampilkan Diagram (Diagram 9,9) • Buat peta (Diagram 9.10) • Kembangkan tabel demografis (Tabel 9.2) • Melaporkan temuan-temuan penelitian • Bentuk utama dari penampilan dan pelaporan temuan-temuan itu adalah diskusi naratif (Narrative Discussion ) • Pertimbangkan juga unsur-unsur naratif yang terdapat di dalam laporan temuan penelitian
Masukkan dialog guna memberikan dukungan bagi tema; • Nyatakan dialog tersebut dalam bahasa ibu si partisipan (dengan dialek, logat aslinya) • Gunakan matafor dan analogi. • Cantumkan kutipan-kutipan yang bersumber dari data-data wawancara atau observasi tentang seseorang individu. • Laporkan berbagai perspektif dan bukti-bukti yang berlawanan. • Tuliskan dalam bentuk rincian yang gamblang • Perlihatkan ketegangan dan kontradiksi yang dialami oleh seseorang individu
BAGAIMANA MEMBERIKAN INTERPRETASI TERHADAP TEMUAN? • Tinjauan tentang temuan-temuan pokok dan sejauh mana pertanyaan-pertanyan penelitian sudah terjawab; • Refleksi pribadi si peneliti tentang makna data-data penelitian; • Pandangan pribadi dibandingkan atau dipertentangkan dengan kajian pustaka; • Keterbatasan penelitian; • Saran-saran untuk penelitian lanjutan;
BAGAIMANA ANDA MEMVALIDASI AKURASI TEMUAN-TEMUAN ANDA? • Para peneliti kualitatif melakukan triangulasi terhadap sumber-sumber data yang berbeda guna meningkatkan akurasi temuan penelitian. • Para peneliti juga mengecek temuan-temuannya kepada para partisipan yang terlibat dalam penelitian untuk menentukan apakah temuan-temuan mereka akurat adanya. • Para peneliti boleh jadi juga minta bantuan kepada seseorang yang tidak terlibat dalam kegiatan penlitian untuk melakukan pengecekan terhadap laporan penelitian itu
Beberapa Pertanyaan yang perlu diklarifikasi oleh auditor eksternal • Apakah temuan-temuan ini berakar (grounded) dari data? • Apakah kesimpulan-kesimpulannya logis? • Apakah tema-temanya tepat? • Bisakah keputusan-keputusan tentang penelitian dan perubahan-perubahan metodologis diberikan justifikasi? • Sejauh mana terdapat bias dari si peneliti? • Strategi-strategi apa yang digunakan untuk meningkatkan kredibilitas?
FORMAT PROPOSAL PENELITIAN KUANTITATIF & KUALITATIF KUANTITATIF KUALITATIF • HALAMAN JUDUL • ABSTRAK • PENDAHULUAN • PERNYATAAN MASALAH • TUJUAN, PERTANYAAN DAN HIPOTE- • SIS PENELITIAN • PERSPEKTIF TEORITIS • DEFENISI ISTILAH • PEMBATASAN MASALAH • KAJIAN PUSTAKA • METODE • RANCANGAN PENELITIAN • PROSEDUR, INSTRUMEN, RELIABILI • -TAS, VALIDITAS • ANALISIS DATA • HASIL AWAL/YANG DIHARAPKAN • ISU-ISU ETIKA • JADWAL, BUDGET, OUTLINE LAPORAN • REFERENSI • LAMPIRAN-LAMPIRAN • HALAMAN JUDUL • ABSTRAK • PENDAHULUAN • PERNYATAAN MASALAH • TUJUAN DAN PERTANYAAN PENELITIAN • PEMBATASAN MASALAH • PROSEDUR • RANCANGAN DAN METODOLOGI • KUALITATIF • SITUS PENELITIAN & SAMPLING • PURPOSIF • PROSEDUR ANALISIS DATA • PERANAN SI PENELITI DAN ISU ETIKA • METODA VALIDASI • TEMUAN STUDI AWAL • HASIL YANG DIHARAPKAN & KAJIAN PUSTAKA TENTATIF • JADWAL, BUDJET, OUTLINE LAPORAN • REFERENSI • LAMPIRAN-LAMPIRAN
BENTUK-BENTUK PENULISAN LAPORAN PENELITIAN KUALITATIF • STOREY TELLING APPROACH: BERVARIASI (BISA MEGGUNAKAN BAHASA-BAHASA SASTRA, CREATIVE WRITING, PERSUASIF DSB-NYA); • THEMATIC APPROACH: FORMAT DIDASARKAN PADA SUB-SUB TEMA YANG MEMBANGUN TEMA (MASALAH POKOK PENELITIAN); • DESCRIPTIVE APPROACH: MEMADUKAN DESKRIPSI RINCI TENTANG ORANG DAN TEMPAT UNTUK MENDUKUNG NARASI; • TEORETICAL APPROACH: STUDI KASUS YANG BERORIENTASIKAN TEORI SEPERTI GROUNDED THEORY) ATAU TEORI BERDASARKAN PANDANGAN PARTISIPAN; • EXPERIMENTAL ATAU PERFORMANCE APPROACH: BISA MELIBATKAN BENTUK-BENTUK PUISI, CERITA FIKSI, DRAMA ATAU CATATAN-CATATAN YANG SANGAT PRIBADI (AUTO-ETHNOGRAPHY); • SCIENTIFIC APPROACH : TIDAK JAUH BERBEDA DENGAN LAPORAN PENELITIAN KUANTITATIF;