360 likes | 742 Views
Termodinamika Lingkungan. Sifat-sifat zat murni. Pendahuluan. ZAT MURNI ( PURE SUBSTANCE) Merupakan zat yang mempunyai komposisi kimia yang tetap ( stabil ), misalnya : air (water) , nitrogen, helium, dan CO 2 .
E N D
TermodinamikaLingkungan Sifat-sifatzatmurni
Pendahuluan • ZAT MURNI (PURE SUBSTANCE) • Merupakanzat yang mempunyaikomposisikimia yang tetap (stabil), misalnya : air (water) , nitrogen, helium, dan CO2. • Zatmurnibisaterdiridarisatuelemenkimia (N2 ) maupuncampuran (udara).Campurandaribeberapafasezatmurniadalahzatmurni, contohnyacampuran air danuap air. Tetapicampurandariudaracairdan gas bukanzatmurnkarenasusunankimianyaberubahatauberbeda.
FASE dari ZAT MURNI Diidentifikasiberdasarkansusunanmolekulnya. • Solid (padat) : jarakantarmolekulsangatdekatsehinggagayatarikantarmolekulsangatkuat, makabentuknyatetap. Gaya tarikantaramolekul-molekulcenderunguntukmempertahankannyapadajarak yang relatifkonstan.Padatemperaturtinggimolekulmelawangayaantarmolekuldanterpencar.
Liquid (cair) : Susunanmolekulmiripdenganzatpadat , tetapiterhadap yang lain sudahtidaktetaplagi. Sekumpulanmolekulakanmengambangsatusama lain. • Gas : Jarakantarmolekulberjauhandansusunannyaacak. Molekulbergeraksecaraacak.
PERUBAHAN FASA dari ZAT MURNI • Semuazatmurnimempunyai kelakuanumumyang sama. Sebagaicontoh air (water). • State 1 : Pada state inidisebut compressed liquid atau subcooledliquid. • Padastate inipenambahanpanashanyaakanmenaikkantemperaturtetapibelummenyebabkanterjadipenguapan (not about to vaporize)
State 2 : Disebutsaturated liquid (cairanjenuh). Pada state inifluidatepatakanberubahfasenya. Penambahanpanassedikitsajaakanmenyebabkanterjadipenguapan (about to vaporize). Akanmengalamisedikitpenambahan volume.
State 3 : Disebut “Saturated liquid - vapor mixture” (campuranuap - cairanjenuh). Padakeadaaniniuapdancairanjenuhberadadalamkesetimbangan. Penambahanpanastidakakanmenaikkantemperaturtetapihanyamenambahjumlahpenguapan.
State 4 : Campurantepatberubahjadiuapseluruhnya, disebut “saturated vapor” (uapjenuh). Padakeadaaninipenguranganpanasakanmenyebabkanterjadipengembunan (“about to condense”).
State 5 : Disebut “superheated vapor” (uappanaslanjut). Penambahanpanasakanmenyebabkankenaikkansuhudan volume. Gambar 2.Pemanasan Air pada tekanan konstan
GambarDiagram T-v prosesperubahanfase air padatekanankonstan Proses 1-2-3-4-5 adalah pemanasan pada tekanan konstan Proses 5-4-3-2-1 adalahpendinginanpadatekanankonstan
PROPERTY DIAGRAM ( DIAGRAM SIFAT) • Diagram T - v Gambar. Diagram T- v perubahanfasezatmurni (air) padaberbagaivariasitekanan
Dari gambardapatdilihatbahwasemakintinggitekanan air makasemakintinggi pula titikdidihnya. • TsatmerupakanfungsidariPsat,(Tsat= f Psat) • Tsat= Saturation temperature , temperatursaatzatmurniberubah phase padatekanantertentu. • Psat= Saturation pressure , tekanansaatzatmurniberubah phase padatemperaturtertentu.
Garis yang menghubungkankeadaancairjenuhdanuapjenuhakansemakinpendekjikatekanannyamakinbesar. • Padatekanantertentu (22,09 MPa) keadaancairjenuhdanuapjenuhberadapadasatutitik. Titikinidisebuttitikkritis (critical point). • Untukair (water) : T cr= 374,14oC ; Pcr= 22,09 MPa. ; vcr= 0,003155 m3/kg. • Jikatitik-titikpadakeadaancairjenuhdihubungkanmakadiperolehgariscairjenuh. Jikatitik-titikpadakeadaanuapjenuhdihubungkanmakadiperolehgarisuapjenuh. Keduagarisinibertemudititikkritis.
Di atastitik tekanan kritisproses perubahan daricairmenjadi uaptidaklagiterlihatjelas/nyata. Terjadiperubahan secaraspontandari cairmenjadiuap. GambarDiagram T- v zatmurni
Bentukdari diagram P-v miripdengan diagram T- v. Pada diagram P-v garistemperaturkonstanmempunyai trend menurunsedangkanpada diagram T-v garistekanankonstanmempunyai trend menaik.
GambarDiagram P- v zatmurni yang mengembangsaatmembeku (contohnyaadalah air)
Padakondisitertentufasepadat, cairdan gas beradadalamkesetimbangan. Pada diagram P-v dan T-v keadaaniniakanmembentuksuatugaris yang disebutTriple line. • Dalamdiagram P-T keadaanininampaksebagaisuatutitikdandisebut Triple point. Triple point air adalah T TR= 0,01 oCdan PTR = 0,06113 kPa.
Diagram P-T seringdisebutsebagai diagram fasekarenadalam diagram P-T, antartigafasedipisahkansecarajelas, masing-masingdengansebuahgaris. Ketigagarisbertemuditriple point. Garispenguapan (vaporisation) berakhirdititikkritiskarenatidakadabatas yang jelasantarafasecairdanfaseuap. • Tidakadazat yang beradapadafasecairjikatekanannyaberadadibawahtekanan Triple point. • Adaduacarazatpadatberubahmenjadiuap Pertamamelaluiprosesmencairkemudianmenguapkeduafasepadatberubahlangsungmenjadifase gas (disebutmenyublim). Menyublimhanyadapatterjadipadatekanandibawahtekanan Triple point.
PROPERTY TABEL (TABEL SIFAT-SIFAT THERMODINAMIKA) • Sebagaicontohakandibahastabel air (water), untukzat yang lain analog. • Tabeljenuh air (saturated water table) : • Padaprosesperubahanfasetemperaturdantekananmerupakanvariabel yang salingtergantung (dependent variable). Olehkarenaitudisusunduatabelyaitutabeldengantemperatursebagai variable bebasdantabeldengantekanansebagaivariabelbebas.
indeksf = fluid : cairanjenuh ( vf, uf , hf, sf) g = gas : uap jenuh (vg , ug , hg , sg ) fg= fluid - gas : selisihantarahargauapjenuhdancairanjenuh ( vfg= v g- vf; ufg= u g- uf;hfg= h g- hf;sfg= s g- sf) hfg= entalpipenguapan(latent heat of vaporisation) yaitujumlahenergi yang diperlukanuntukmenguapkansatusatuanmassacairanpadasuatutemperaturdantekanantertentu.
Jikatekanandantemperaturbertambahmakahfgakanberkurang, danpadatitikkritikharganyanol ( hfg= 0 ). • Enthalpy merupakangabunganantaraenergidalam, tekanandan volume. • H = U + P V atau h = u + P v
Campuranuapdancairanjenuh (saturated liquid vapor mixture) • Padaprosespenguapanzatcairdanuapberadapadakesetimbanganatauzatberadapadafasecairdanfaseuapsecarabersama-sama. • Untukmelakukananalisapadafaseinidimunculkansuatubesaran yang disebutkualitasuap (fraksiuap).
Sifat-sifattermodinamikasuatucampurancairjenuhdanuapdengankualitas X : • u = u av= u f+ X ufg • h = h av= h f+ X hfg • s = s av= s f+ X sfg • secara umum y = y f+ X yfg
PERSAMAAN GAS IDEAL • Persamaankeadaan (equation of state) : persamaan yang menghubungkantekanan, temperaturdan volume jenissuatuzat. • faseuapsuatuzatdisebut gas jikaberadadiatastemperaturkritis. • vapor (uap) : gas yang tidak jauh dari keadaan kondensasi
• Robert Boyle (Inggris, 1662) • J. Charles dan J. Gay Lussac (Perancis 1810) :
Padatekananrendahdantemperaturtinggi gas dapatdianggapsebagai gas ideal. Awas : • Uap air bukan gas ideal. Untukuap air jangangunakanpersamaan gas ideal. Di sekitargarisuapjenuhkesalahanbesar.
FAKTOR KOMPRESIBILITAS (Z) • Merupakantolokukurpenyimpanganterhadapsifat gas ideal