1 / 49

SISTEM TRANSMISI ROBOTIKA

SISTEM TRANSMISI ROBOTIKA. Transmisi daya ( Power transmission) .

lynton
Download Presentation

SISTEM TRANSMISI ROBOTIKA

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. SISTEM TRANSMISI ROBOTIKA

  2. Transmisidaya ( Power transmission) Transmisidayaadalahupayauntukmenyalurkan /memindahkandayadarisumberdaya (motor diesel, bensin, turbin gas, motor listrikdll) kemesin yang membutuhkandaya (mesinbubut, pompa, kompresor, mesinproduksidll).

  3. SistemTransmisiDaya Gears - very efficient, compact, smooth operation, constant ratio of angular velocity, can be noisy, positive action Chains - positive action, long life, noisy, need lubrication, compact width Belts - flexible configuration, quiet, higher losses, cheap, require no lubrication, limited life, variable speed is easy, not positive action (slippage), absorb transients

  4. KlasifikasiTransmisi Adaduaklasifikasipadatransmisidaya : 1. Transmisidayadengangesekan (transmission of friction) : a. Direct transmission: rodagesekdll. b. Indirect transmission: belt (ban mesin) 2. Transmisidengangerigi (transmission of mesh) : a. Direct transmission : gear b. Indirect transmission : rantai, timing belt dll.

  5. RodaGigi Spur dan Helical

  6. RodaGigi Bevel dan Worm

  7. Kerjasamarodagigi.

  8. ProfilGigipada R 1. Profilgigisikloida (Cycloide): strukturgigimelengkungcembungdancekung mengikutipolasikloida . Jenisgigiinicukupbaikkarenapresisidanketelitiannyabaik , dapatmeneruskan dayalebihbesardarijenis yang sepadan, jugakeausannyadapatlebih lama. Tetapimempunyaikerugian, diantaranyapembuatanyalebihsulitdan pemasangannyaharuslebihteliti ( tidakdapatdigunakansebagairodagigi pengganti/change wheel), danhargalebihmahal . 2. Profilgigievolvente : strukturgigiiniberbentukmelengkungcembung, mengikutipolaevolvente. Jenisgigiinistrukturcukupsederhana, carapembuatanyalebihmudah, tidak sangatpresisidanmaupunteliti, hargadapatlebihmurah, baikekalidigunakan untukrodagigiganti. Jenisprofilgigievolventedipakaisebagaiprofilgigi standard untuksemuakeperluantransmisi. 3. Profilgigikhusus : misalnya; bentukbusurlingkarandan miring digunakan untuktransmisidaya yang besardankhusus

  9. Strukturgigipadarodagigi BentukGigi : 1. Gigilurus (spur gear) bentukgigiinilurusdanparaleldengansumburodagigi 2. Gigi miring (helical gear) bentukgigiinimenyilang miring terhadapsumburodagigi 3. Gigipanah (double helical / herring bone gear) bentukgigiberupapanahatau miring dengankemiringan berlawanan 4. Gigimelengkung/bengkok (curved/spherical gear) bentukgigimelengkungmengikutipolatertentu (lingkaran/ellips)

  10. Kerjasamaantarrodagigi : 1. Sumburodagigisejajar/paralel: Dapatberupakerjasamarodagigilurus, miring atau spherical 2.Sumbu rodagigitegaklurusberpotongan : Dapatberuparodagigitrapesium/payung/ bevel denganprofil lurus(radial), miring(helical) ataumelengkung(spherical) 3. Sumburodagigimenyilangtegaklurus : Dapatberuparodagigicacing(worm), globoida, cavex, hypoid, spiroidataurodagigi miring ataumelengkung. 4. Sumburodagigimenyilang : Dapatberuparodagigiskrup(screw/helical) atau spherical. 5. Sumburodagigiberpotongantidaktegaklurus : Dapatberuparodagigipayung/trapesiumatau helical dll.

  11. Syaratduarodagigibekerja-sama: Beberapahal yang cukuppentingpadakerjasamarodagigi, apabila duarodagigiataulebihbekerjasamamaka : 1. Profilgigiharussama (spur atau helical, dll) 2. Modulgigiharussama (modulgigiadalahsalahsatu dimensikhususrodagigi) 3. Suduttekananharussama ( sudutperpindahandaya antargigi) Modulgigiadalahbesaran/dimensirodagigi, yang dapat menyatakanbesardankecilnyagigi .Bilanganmodulbiasanya bilanganutuh, kecualiuntukgigi yang kecil. (Bilangan yang ditulistak berdimensi, walaupundalamarti yang sesungguhnyadalamsatuan mm ) Suduttekananadalahsudut yang dibentukantaragarissinggung duarodagigidangarisperpindahangayaantarduagigi yang bekerjasama.

  12. Modul & Pressure Angle

  13. Gaya tangensial: merupakangaya yang dipindahkandarirodagigisatukerodagigi yang lain. Gaya radial: merupakangaya yang menyebabkan keduarodagigisalingmendorong (dapat merugikan). Dalam era globalisasisuduttekanan distandarkan:  = 20 0

  14. Karakteristik Kelebihan - Pewaktuan yang baik - Mampumemeindahkanbebanlebihbesar - Tidakmudah slip Kekurangan - Biayalebihmahal (dibandingkan belt) - Kecepatanrendah (< 10 m/s) - Harusseringmelakukanpelumasan - Bising

  15. Keuntungan Silent Chain dibandingkandengan Roller Chain • Bisaberoperasidalamkecepatan yang lebihtinggidan kapasitastenaga yang lebihbesar • Suara yang dihasilkan silent chain lebihhalus • Getaran yang dihasilkanlebihkecil • Beban impact yang terjadilebihkecilselama pemasangan sprocket • Efisiensinyalebihtinggimendekati 99% • Umur sprocket lebihtahan lama

  16. TERIMA KASIH

  17. Refrensi: DidikSetyoPurnomo, Electronic Engineering Polytechnic Institute of Surabaya, 2007

More Related