150 likes | 509 Views
Pengembangan Silabus dan RPP PAI Berbasis KTSP. Tujuan Pembelajaran. Menjelaskan makna silabus; Menjelaskan prinsip pengembangan silabus; Menyusun silabus; Menyusun RPP; dan Membuat indikator hasil belajar. S I L A B U S ?.
E N D
TujuanPembelajaran • Menjelaskan makna silabus; • Menjelaskan prinsip pengembangan silabus; • Menyusun silabus; • Menyusun RPP; dan • Membuat indikator hasil belajar
S I L A B U S ? adalah rencana pembelajaran pada suatu kelompok mata pelajaran/tema tertentu yang mencakup standar kompetensi, kompetensi dasar, materi pokok/pembelajaran, kegiatan pembelajaran, indikator, penilaian, alokasi waktu dan sumber/bahan/alat belajar. (Khaeruddin dan Mahfud, 2007: 127)
PrinsipPengembanganSilabus • Ilmiah—bisadipertanggungjawabkansecarakeilmuan; • Relevan—sesuaidengantingkatperkembanganfisik, intelektual, sosial, emosional, spiritual, dsb; • Sistematis—secarafungsionalsalingterkaitantarkomponensilabus; • Konsisten—hubungan yang selaras/ajegdarikompetensidasarhinggasistempenilaian; • Memadai—cakupankomponencukupuntukmencapaikompetensi; • AktualdanKontekstual—selarasdenganperkembangansosialdanperistiwa; • Fleksibel—mengakomodasiperubahan/keragamanpesertadidik, pendidik, sekolahdanmasyarakat; dan • Menyeluruh—mencakupaspekkognisi, afeksidanpsikmotor
I n d i k a t o r ? merupakanpenjabarandarikompetensidasar yang menunjukkantanda-tanda, perbuatandanataurespons yang dilakukanatauditampilkanolehpesertadidik.
K r i t e r i a I n d i k a t o r • Sesuaitingkatperkembanganberfikirpesertadidik; • Berkaitandengan SK dan KD; • Memperhatikanaspekmanfaatdalamkehidupansehari-hari (life skills); • Menunjukkanpencapaianhasilbelajarpesertadidiksecarautuh (kognitif, afektif, psikmotor); • Memperhatikansumber-sumberbelajar yang relevan; • Dapatdiukur/dikuantifikasi; • Memperhatikanketercapaianstandarkelululusansecaranasional; • Berisikatakerjaoperasional; dan • Tidakmengandungpengertianganda (ambigu)