1 / 11

Kasus

Kasus. Nilai (kolom A) merupakan daftar angka Keterangan (kolom B) merupakan hasil proses dari: Jika kolom nilai > 5 maka kolom B Besar Selain itu kolom B adalah Kecil. Fungsi IF. Sintak penulisan:. Jika logical_test bernilai true maka fungsi if akan berisi value_if_true

marek
Download Presentation

Kasus

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Kasus • Nilai (kolom A) merupakan daftar angka • Keterangan (kolom B) merupakan hasil proses dari: • Jika kolom nilai > 5 maka kolom B Besar • Selain itu kolom B adalah Kecil

  2. Fungsi IF Sintak penulisan: • Jika logical_test bernilai true maka fungsi if akan berisi value_if_true • Jika logical_test bernilai false maka fungsi if akan berisi value_if_false

  3. True / False ? • Merupakan kondisi benar dan salah Misalkan : • 5>7 adalah False • 7=7 adalah True • “A”=“a” adalah False • “A”=“A” adalahTrue • Pada contoh disamping • A2=3 adalah false • A5>5 adalah true • A13<10 adalah true • A9>=5 adalah true • B1=“Keterang” adalah false • B8=“Kecil” adalah true

  4. Menjabarkan logika ke fungsi IF • Keterangan (kolom B) merupakan hasil proses dari: • Jika kolom nilai > 5 maka kolom B Besar • Selain itu kolom B adalah Kecil • Jika kolom_nilai > 5 maka kolom B=“Besar” selain itu kolom B=“Kecil” • =IF(A1>5;”Besar”;”Kecil”) Pembatas, bisa dengan ; atau dengan , tergantung regional setting di computer Manajemen Informatika STAIN BSK

  5. Gunakan fill handle untuk menyalin dari B2 ke B3,B4,B5 dan seterusnya • Tambahkan kolom Harga pada C1 • Harga adalah: • Jika keterangan=Kecil harga=Murah • Selain itu harga=Mahal

  6. Pilihan lebih dari 2 • Bagaimana jika pilihan lebih dari 2? • Misal, ditambahkan kolom D1, dengan Nama Detil • Detil adalah • Jika Nilai<3 maka detil=Sangat Kecil • Jika nilai<5 maka detil=Kecil • Jika nilai <8 maka agak besar • Jika nilai <=10 maka besar

  7. IF Bertingkat • Sehingga untuk kasus diatas isian untuk D2 adalah: Manajemen Informatika STAIN BSK

  8. If Bertingkat lagi • Misalkan ditambahkan kolom pada E1 dengan nama Subsidi • Subsidi adalah: • Jika detil=Sangat Kecil maka subsidi=10000 • Jika detil=Kecil maka subsidi=20000 • Jika detil=Agak Besar maka subsidi=30000 • Selain itu subsidi=40000 • Buatlah fungsi if untuk E2, E3 dan seterusnya Manajemen Informatika STAIN BSK

  9. Latihan Manajemen Informatika STAIN BSK

  10. COUNTIF • Fungsi COUNTIF digunakan untuk menghitung banyaknya data yang memiliki nilai sama dalam range • Misalkan pada contoh, kita ingin menghitung berapa banyak data yang Harganya Mahal, dan berapa banyak data yang harganya murah

  11. Pada contoh disamping jika ingin menampilkan banyak data harga murah dalam range C2:C13, maka digunakan =COUNTIF(C2:C13;”Murah”) Sehingga didapatkan 8 harga murah dan 4 harga mahal Manajemen Informatika STAIN BSK

More Related