220 likes | 960 Views
BAB V PGRI SEBAGAI ORGANISASI PERJUANGAN.
E N D
Sebagaiorganisasiperjuangan, PGRI merupakanperwujudanwadahbagipara guru untukselaluberjuangdanberjuangdalammemperoleh, mempertahankan, meningkatkan, danmembelahakazasi guru baiksebagaipribadi, anggotamasyarakat, warganegara, danpemangkuprofesikeguruan. Lewatwadahini, PGRI berjuanguntukmewujudkanmisihak-hak guru, kesejahteraan guru, danprofesionalitas guru. PGRI SebagaiOrganisasiPerjuangan
Semuaperjuangandilakukanmelaluiberbagaicaradanbentuk yang konstitusional, prosedural, dankonsepsionaldalammemperolehkehidupan guru yang layakdansejahteradalampergaulanbermasyarakatdanbernegaradenganmengedepankanprofesionalitassebagaitenagaprofesibidangpendidikan. PGRI secarakonsistendankonsekuenterusmenerusmemperjuangkankesejahteraan guru baiklahirmaupunbatin, baik material dan nonmaterial agar merekadapatmemperolehkepuasankerja yang didukungolehimbalanjasa yang memadai, rasa amandalambekerja, lingkungankerja yang kondusif, pergaulanantarpribadi yang baikdansehat, sertamemperolehpengembangandiridankarier.
Segenappengurusdananggota PGRI harusmemilikikemurnianperjuangan. Artinya, seluruhpengurusdananggota PGRI dalammenjalankankiprahperjuangannyabersungguh‑sungguh; dilaksanakandenganpenuhtanggungjawabdenganberdasarkanketentuanAnggaranDasardanAnggaranRumahTangga PGRI sertaprogram‑programkerja PGRI yang telahdiputuskanmelaluikongres, konferda, konkerda, konfercab, dankonkercab. Prinsip-PrinsipPerjuangan PGRI
Segenappengurusdananggota PGRI dalammelakukanperjuanganmengutamakankepentinganorganisasidankepentingananggotasejalandenganaspirasi, kehendak, tuntutandankebutuhananggota PGRI diatassegala‑galanya. Denganmengutamakankepentinganorganisasidananggota, perjuangan PGRI akanmendapatkandukungandanberartimenguatkanperjuanganuntukmenujusukses.
Segenappengurusdananggota PGRI dalammelakukanperjuanganmengedepankannilai‑nilaisolidaritasdansetiakawansertakekompakandankeharmonisan; sekaligusmelakukansharingsecarasinergisdenganberbagaielemenmasyarakatdalammemecahkanbersama‑samapersoalan‑persoalanpendidikan.
Segenappengurusdananggota PGRI dalammelakukanperjuanganmengedepankannilai‑nilaiprofesionalitasdenganmenegakkankaidahilmiah yang berbasiskanilmupengetahuandanbertumpupadaupayapeningkatanmututenagapendidikanpadakhususnyadanumumnyamutupendidikan.
Garisperjuangan PGRI difokuskanpadaaspek: (1) peningkatankinerjaorganisasi, (2) peningkatanprofesionalisme guru, (3) pemberdayaanpotensi PGRI, (4) peningkatankesejahteraan, dan (5) peningkatanperanserta PGRI terhadapmasyarakat. Titikfokusperjuangan PGRI adalahpemberdayaan guru sehingga guru dapatmenjalankantugasdanpengabdiannyadenganpenuhtanggungjawab, penuhloyalitasdandedikasisehinggadapatmelakukantugasprofesionalnyaitusesuaidenganprinsip‑prinsipprofesionaldalampembimbingan, pengajarandanpelatihanterhadappesertadidiksejalandengantuntutankemajuandanperadaban. FokusPerjuangan PGRI
Strategi yang harusditempuh PGRI adalahmemahamitantangan yang dihadapidanmelakukankesiapandenganmencarijawabterhadaptantangan yang dihadapidenganmengantisipasidanberadaptasiterhadaptuntutanperubahan. PGRI jugaharusmemahamikebutuhantenagakendidikankhususnya guru denganmengakselerasidanmengembangkanhasil, proses, danlayanan yang lebihbaikberupapelayanan prima. Memahamidanmengetahuipersainganduniapendidikandenganmenjadilebihcakapbelajardaripesaingdanmitrakerja yang bergerakdalamlapanganpendidikan, bukanlagiberhadap‑hadapan, salingmenyalahkan,apalagibermusuhan. StrategiPerjuangan PGRI
Strategidasardalamreformasiorganisasisebagaiorganisasiperjuanganadalahmeningkatkankualitaskomunikasiorganisasidanpeningkatankeberdayaansumberdayamanusiaorganisasidalamberbagaijenjang. Untukmewujudkanamanattersebut, PGRI menggunakanempatstrategidasardenganmetode: (1) intensifikasisilaturahmisecaravertikal, horizontal, dan diagonal baik internal maupuneksternal, (2) optimalisasikemitraansecaraseimbangdenganberbagaipihakterkaitatasdasarsalingmenghormati, (3) aktualisasi program kerjayang lebihberpusatpadahakdanmartabatanggota, (4) transparansimanajemenorganisasidalamberbagaitingkatanorganisasi.
SoaldanTugas • Jawablahsoal-soaldankerjakantugas-tugasdibawahini • Perjuangan PGRI tidakpernahberakhir. Berilahpenjelasantentangmaknakalimattersebut. • Perjuangan PGRI akansuksesbilasesuaidenganprinsipperjuangannyadandidukungdenganstrategi yang tepat. Berilahpenjelasanmengapademikian. • PGRI dalammelakukanperjuanganharusdisesuaikandengantantangandantantanganjamannyasertamengetahuikekuatan yang dimiliki PGRI. Berilahpenjelasantentanghaldimaksud. • Buatlahsuatukaryatulishurufarial, font 12, spasi 1,5, dan minimal 2 halamankuartodenganpilihantopik: • PGRI berjuanguntukkepentinganpendidikan yang bermutu; • PGRI berjuanguntukmeningkatkanprofesionalisme guru; • PGRI berjuanguntukmeningkatkankesejahteraan guru.