420 likes | 1.17k Views
Pengembangan Karyawan ( Pendidikan dan Pelatihan ). Mustikawati , SE., MSi. PENGERTIAN?. PENGEMBANGAN Suatu usaha untuk meningkatkan kemampuan teknis , teoritis , dan moral karyawan sesuai dengan kebutuhan pekerjaan / jabatan melalui pendidikan dan pelatihan . PENDIDIKAN
E N D
PengembanganKaryawan(PendidikandanPelatihan) Mustikawati, SE., MSi
PENGERTIAN? • PENGEMBANGAN Suatuusahauntukmeningkatkankemampuanteknis, teoritis, dan moral karyawansesuaidengankebutuhanpekerjaan/jabatanmelaluipendidikandanpelatihan. • PENDIDIKAN Berhubungandenganpeningkatanpengetahuanumum, keahlianteoritis, konseptual, dan moral karyawan, sertapemahamanataslingkungankitasecaramenyeluruh. • PELATIHAN Suatuusahameningkatkanketerampilanteknispelaksanaanpekerjaankaryawan.
Menciptakan loyalitas dan kerjasama Meningkatkan kuantitas dan kualitas Kerja Memukhtahirkan keahlian Tujuan Pelatihan Mempersiapkan Karyawan untuk promosi Mengurangi waktu belajar karyawan untuk menjadi kompeten dalam pekerjaannya Membantu memecahkan masalah operasional
Pelatihan di Tempat Kerja Kerja Praktik Pelatihan instruksi kerja Simulasi Pelatihan di tempat kerja Magang Kursus formal Pendekatan Pelatihan Simulasi Off the Job Pusat Pelatihan Permainan Peran Perjalanan di Hutan
Menurut Andrew F. Sikula • Pendidikandanlatihansamadenganpengembanganyaitumerupakanprosespeningkatanketrampilankerjabaikteknismaupunmanajerial. Pendidikanberorientasipadateori, dilakukandidalamkelas, berlangsunglama,ndanbiasanyamenjawab why. Latihanberorientasipadapraktek, dilakukandilapangan, berlangsungsingkatdanbiasanyamenjawabhow
TUJUAN PENGEMBANGAN • Meningkatkanproduktivitaskerja • Meningkatkanefisiensitenaga, waktu, bahanbakudanmengurangiausnyamesin-mesin • Mengurangiterjadinyaberbagaikerusakan • Mengurangitingkatkecelakaandalampekerjaan • Meningkatkanpelayanan yang lebihbaik • Meningkatkan moral karyawan, berhubungndenganantusiasmekaryawandalammenyelesaikanpekerjaan • Memberikankesempatanuntukpeningkatankarir • Meningkatkankemampuanmanajermengambilkeputusan • Meningkatkankepemimpinanseseoranglebihbaik • Meningkatkanbalasjasa (kompensasi).
JENIS-JENIS PENGEMBANGAN • PENGEMBANGAN SECARA INFORMAL Karyawanataskeinginandanusahasendirimelatihdanmengembangkandirinyadenganmempelajaribuku-bukuliteraturygberhubungandenganpekerjaanataujabatannya. • PENGEMBANGAN SECARA FORMAL Karyawanditugaskanolehperusahaanmengikutipendidikanataulatihan, baikygdilakukanperusahaanmaupunolehlembagapendidikan/pelatihan, karenatuntutanpekerjaanuntuksaatiniataumasadatangdan yang sifatnya non karierataupunpeningkatankarierseorangkaryawan
PESERTA & PELATIH • PESERTA : Karyawanbarudan lama, baiktenagaoperasionalataukaryawanmanajerial • Karyawanbaru, pengembangankaryawanbaruperludilakukan agar teoridasar yang telahmerekakuasaidapatdiimplementasikansecarabaikdalampekerjaannya. • Karyawan lama, pengembangankaryawan lama perludilaksanakan agar parakaryawansemakinmemahamitechnical skill, human skill, conceptual skill danmanagerial skill, supaya moral kerjadanprestasikerjanyameningkat.
Pelatih Internal • Seseorangatautimpelatih yang ditugaskandariperusahaanmemberikanlatihanataupendidikankepadakaryawan. Setiapkepalabagianmutlakmenjadipelatih internal bagikaryawanbawahannya, sifatpengembangandilakukanterus-menerusselamakaryawantsbmenjadibawahannya
Pelatiheksternal • Seseorangatautimpelatihdariluarperusahaandimintauntukmemberikanpengembangankepadaparakaryawan. • PELATIH GABUNGAN INTERNAL DAN EKSTERNAL Tim gabunganpelatih internal daneksternal. Cara ini paling baikkarenadasarteoritisdanpraktisnyauntukmelakukanpekerjaanakanlebihmantap
Pelatih • Pelatihatauinstruktur, seseorangatautim yang memberikanlatihan/pendidikankepadaparakaryawan. • Pelatih yang akanmelakukanpengembanganadalahpelatih internal eksternal, sertagabunganintenaldaneksternal. • SYARAT PELATIH : Pelatihharusmemiliki : • Teaching Skills • Communication Skills • Personality Authority • Social Skills • Technical Competent • Emotional Stability
PROSES PENGEMBANGAN • SASARAN Apakahsasaranpengembanganuntukmeningkatkan technical skills, atau managerial skills dan conceptual skills? Penetapansasaranharusberdasarkankebutuhanpekerjaan/jabatankaryawan yang bersangkutan. • KURIKULUM Kurikulumharusditetapkansecarasistematis, jumlah jam pertemuan, metodepengajaran, dansistemevaluasinyaharusjelas agar sasaranpengembanganitu optimal. • SARANA Penyediaansaranaberdasarkanprinsipekonomisertaberpedomanpadasasaranpengembangan yang ingindicapai. Misal, tempatpengembanganhendaknyastrategis, tang, nyaman, dantidakmenganggulingkungan. Mesin2/peralatanygdigunakandalampengembangansamajenisnya dg yang digunakandalambekerja.
PROSES PENGEMBANGAN • PESERTA Menetapkansyaratdanjumlahpeserta. Syarat2 pesertaharusditetapkandenganjelas, misal : usia, jeniskelamin, pengalaman, danlatarbelakangpendidikan. Pesertasebaiknyamemilikilatarbelakang yang relatifhomogendanjumlahnya ideal. • PELATIH Penunjukkanpelatihharusberdasarkankemampuanobyektif (teoritisdanpraktis) bukandidasarkanpadakawanatausaudara. Pelatih yang berkualitasakanmenghasilkananakdidik yang baik. • PELAKSANAAN Pelatihmengajarkanmateripelajarankepadapesertapengembangan. Prosesbelajarmengajarharusdiakhiridenganujianatauevaluasiuntukmengetahuisasaranpengembangantercapaiatautidak.
Sasaranpengembangankaryawan • Meningkatkankemampuandanketerampilanteknismengerjakanpekerjaanatautechnical skill; • Meningkatkankeahliandankecakapanmemimpinsertamengambilkeputusanataumanagerial skilldanconceptual skill.
Metodepengembangan Metodepengembanganterdiriatas • Metodelatihan/training, diberikankepadakaryawanoperasional • Metodependidikan/education, diberikankepadakaryawanmanajerial
Metode Pengembangan 1. MetodeLatihan a. On the Job Training Pesertalangsungbekerjaditempatuntukbelajardanmenirusuatupekerjaandibawahbimbinganseorangpengawas. Adaduacara : -Informal : pelatihmenyuruhpesertautkmemperhatikan org lain yg sedangbekerja, kemudiandisuruhmempraktekkannya. -Formal : supervisor menunjukkaryawan senior utkmelakukan pekerjaantsb, selanjutnyapesertamelakukannyasesuaidengancaraygdilakukanolehseniornya. On the job training dpt pula dilakukan dg menggunakanbagan, gambar, pedoman, contohygsederhana, demonstrasi,dll. Kebaikan : • pesertabelajarlangsungpadakenyataanpekerjaandanperalatan. Keburukan : • pengawasanseringtidakteratur (tidaksistematis) dan • pengawaskurangpengalaman, hasilnyakurangefektif.
Metode Latihan b. Vestibule Training Metodelatihandilakukandlmkelasataubengkel; dibuatduplikat bahan2, alat2, & kondisiygakanditemuidlmsituasiygsebenarnya. c. Demonstration and Example Training Metodelatihan dg caraperagaan & penjelasanbgmnmengerjakanpekerjaanmelalui contoh2 ataupercobaanygdidemonstrasikan. Metodeinisangatefektif, biasanyadilengkapigambar,teks, video, diskusidll. d. Simulation Training Metodelatihan dg membuatsituasiataukejadianygditampilkansemiripmungkin dg situasiriil, ttphanyatiruansaja. e. Apprenticeship Metodemengembangkankeahlianpertukangan dg mempelajarisemuaaspekdaripekerjaan. f. Classroom Methods Metodepertemuandlmkelas; lecturer, conference, studikasus, role playing, metodediskusi, dll.
Metode Latihan Classroom Methods : • Lecturer (ceramah/kuliah); pesertabanyak, ygdiajarkanteori, komunikasisatuarah, • Conference (rapat); pelatihmemberikanmakalahdanpesertaberpartisipasimemecahkan/membahasmakalahtsb, komunikasiduaarah. • Programmed Instruction; pesertabelajarsendiri dg buku, program komputer, ataumesinpengajar. • MetodeStudiKasus; pelatihmemberikankasus dg data ygkuranglengkap, pesertamemecahkankasusdanmengambilkeputusan. • Role Playing; teknikperan, dimanapesertamemainkanperandlmsuatuorganisasitiruan. Mis. Cara memberiperintah, memberihukuman. • MetodeDiskusi; pelatihdanpesertamendiskusikansuatumasalah. • Metode Seminar; pesertamenilaidanmemberikan saran2 thdpendapat/makalahorang lain.
Metode Pendidikan a. Training Methods atau Classroom Methods Model belajar dalam kelas dg menggunakan metoda latihan (lecturer, conference, dll). b. Under Study Praktek langsung bagi seorang yg dipersiapkan utk menggantikan jabatan atasannya (on the job untuk pimpinan). c. Job Rotation and Planned Progression Job rotation (pemindahan karyawan dari satu jabatan ke jabatan lain utk menambah keahlian, tanpa kenaikan gaji; hanya rutinitas). Planned Progression= job rotation tetapi disertai kenaikan gaji. d. Coaching and Counseling Coaching ; atasan mengajarkan keahlian/keterampilan kdp bwhan. Counseling ; diskusi antara pekerja dan atasan/manajer secara langsung.
MetodePendidikan e. Junior Board of Executive or Multiple Management Komitepenasehattetapterdiridari calon2 manajerygikutmemikirkan /memecahkanmasalahperusahaan & direkomendasikankepadamanajerpuncak. kebaikan: 1. biayapendidikanmurah 2. mempermudahmendapatkanpengalamanpraktis 3. membantupencarianmanajer yang berbobot. Kelemahan: 1. pendidikanwaktunyacukup lama 2. perumusanmasalahseringbertele-tele f. Committee Assignment Komiteutkmenyelidiki, mempertimbangkan, menganalisis, danmelaporkansuatumasalahkpdpimpinan (komite formal-informal, komitetetap-sementara, komiteeksekutif-staf).
MetodePendidikan g. Business Games Kelompokpesertadiaduuntukbersaingmemecahkankasustertentu. Tujuannyamelatihpesertadalampengambilankeputusanpadasituasitertentu. Contoh; kelompok-kelompokditugaskanmengambilkeputusan yang tepatdancepattentanghargapokokproduksi, jumlahproduksi, dancarapemasaran. h. Sensitivity Training Pendidikansensitivitaskaryawanterhadapdirinya, karyawan lain, shgdptmenunjangpekerjaan. i. Dan lain-lain
Tolok Ukur Metode Pengembangan • Prestasi kerja karyawan • Tingkat kedisiplinan karyawan • Absensi karyawan • Tingkat kerusakan produksi, alat2, dan mesin. • Tingkat kecelakaan karyawan • Tingkat pemborosan bahan baku, tenaga, dan waktu. • Tingkat kerja sama karyawan • Tingkat upah insentif karyawan • Prakarsa karyawan • Kepemimpinan dan keputusan manajer. • Dll.
Kendala-Kendala Pengembangan • Peserta memiliki latar belakang yg heterogen • Sulit mendapatkan pelatih/instruktur yang ahli/cakap. • Fasilitas sarana dam prasarana pengembangan sangat kurang atau tidak baik. • Kurikulum kurang sesuai, tidak sistematis, shg tidak mendukung tercapainya sasaran pengembangan. • Dana pengembangan sangat terbatas. • Terbatasnya waktu pelaksanaan. • Dll
Pengertian Pemberdayaan SDM Pemberdayaan Lebih berdaya dari sebelum Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Sumber Daya Manusia Kekuatan manusia (energi)
Kekuatan Manusia Pengetahuan Kekuatan Manusia Sikap Keterampilan
Pemberian Wewenang Pengembangan Sikap Pemberian Kepercayaan Implementasi Pemberdayaan SDM dalam Organisasi Pemberian Tanggung jawab Pengembangan Pengetahuan Pengembangan Keterampilan
Keterampilan Pengetahuan Sikap Motivasi Penempatan pegawai yang sesuai Aspek-Aspek Pemberdayaan SDM Kepemimpinan Kewenagan Yang jelas Dukungan Tanggung Jawab Yang jelas Kepercayaan yang diberikan
Produktivitas Kerja Efisiensi Pelayanan Pengaruh Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Kerusakan Konseptual Kepemimpinan