661 likes | 2.32k Views
dr. Rika Susanti , Sp F. MALPRAKTEK MEDIK dan KELALAIAN MEDIK. Praktek kedokteran. Suatu peradaban manusia Pada masyarakat purba , peran penyembuh (DOKTER) dirangkap oleh pemangku adat ( dukun ) Hubungan sangat paternalistik : pasien percaya sepenuhnya pada penyembuh.
E N D
dr. Rika Susanti, Sp F MALPRAKTEK MEDIKdan KELALAIAN MEDIK
Praktek kedokteran • Suatuperadabanmanusia • Padamasyarakatpurba, peranpenyembuh (DOKTER) dirangkapolehpemangkuadat (dukun) • Hubungansangatpaternalistik: pasienpercayasepenuhnyapadapenyembuh
Pola hubungan dokter pasien • Dasar: kepercayaan • Priestly model(paternalistik): dokter dominan • Collegial model (kemitraan): dokter sederajat dengan pasien • Engineering model: pasien dominan
Praktek kedokteran • Praktek penuh resiko • Hasil akhir dipengaruhi banyak hal: pasien, kondisi terakhir, dokter, obat, lingkungan • Dokter tak bisa menjamin hasil • Hasil pengobatan: sembuh, tak ada perbaikan, cacat, meninggal
Hubungan dokter pasien • Merupakanhubunganperdata: suatuperjanjian kontrakterapeutik • Perjanjianmelahirkanperikatan • Perikatanmenimbulkanhakdankewajibanpadaparapihak • Para pihakterikatuntukmelaksanakankewajibannya (prestasi) masing-masing
PENINGKATAN TUNTUTAN DUGAAN MALPRAKTEK MEDIS • Meningkatnyapendidikandankesadaranatashak • Meningkatnyapenghargaanatashasiltindakanmedis • Komersialisasipelayanankesehatan • Meningktnyabiayanpelayanan • Promosiahlihukumdan UUPK
DAMPAK • Pengawasanpraktekkedokteran • Tekananpsikologistenagakesehatan • Kedokterandefensif ( sangatberhati – hati ) • Diagnostikdantindakanberlebihan • Asuransiprofesi • Biayapelayanantinggi
Pengertianmalpraktekmedis • Teoriutama : Kelalainmedik • Pelanggaranataskewajibandokteruntukbertindaklayakdanhati – hatipadakeadaantertentu, mengakibatkancedera/kerugian yang telahdapatdiperkirakansebelumnya
Malpraktekmedis • Malprakteketik • Malpraktekperdata ( Malpraktek) • Malpraktekpidana • Malpraktekadministratif (?)
w.m.a (1992) • Medical Malpractice involves the phycisian’s failure to conform the standard of care for treatment of the patient condition, or lack of skills, or negligence in providing care to the patient, which is the direct cause of an injury to the patient
Kegagalanmedik, akibat • Perjalananpenyakitalami • Resikodankomplikasi • Culpa : kelalaianmedik • Dolus : kesengajaan
Tindakanmedik, pelanggaranpidana • MalpraktekPidana • Disebuttindakanpidana, bukanmalpraktek • Pelaku : orang/ badanhukum • Penyelesaian ; pengadilan • Hukuman : penjara, denda, sita
Contoh tindak pidana • Menipu pasien (378 KUHP) • Melanggar kesopanan (285, 286, 290, 294 KUHP) • Menggugurkan kandungan (15 jo 80 UU No. 23/1992) • Membuka rahasia kedokteran (322 KUHP) • Euthanasia (344 KUHP)
Malpraktekperdata • Disebut : malpraktek • Pelaku ; orang/badanhukum • Tanggungjawab: sendiri/bersama • Penyelesaian : pengadilan, damai • Hukuman : gantirugi, rehabilitasi
Dasargugatan • Kelalaianmedik • Tindakanmediktanpapersetujuan • Pelanggaranjanji ( wanprestasi) • Prestasidokter ( upaya) • Inspanningsverbintennis
Malpraktek medis • Doktertidakmelaksanakankewajiban (wanprestasi) • Doktermelakukankelalaian: tidakhati-hati, tidakpeduli, tidaktahu, tidakacuh • Doktermelakukankesalahan/kekeliruan • Doktermelanggarhakpasien • Doktermelakukanperbuatanmelawanhukum
Malpraktek medis • Praktek medis yang buruk • Menyimpang dari standar profesi medis: standar rata-rata dari kelompok yang sama dalam hal: • Pengetahuan (knowledge) • Ketrampilan (skill) • Kemampuan memutuskan (judgement)
Principle of liability • Setiap dokter harus memiliki pengetahuan, ketrampilan dan kemampuan memutuskan sesuai dengan rata-rata sejawatnya dengan keahlian yang sama
Pembuktian malpraktek • Pembuktian tidak langsung: 4 D • Duty: ada kewajiban • Dereliction (breach) of duty: pelanggaran kewajiban • Damage: terjadi kerugian • Direct causation: ada hubungan sebab akibat
kelalaian • Tidakmelakukansesuatu yang seharusnyadilakukan; ataumelakukansesuatu yang seharusnyatidakdilakukanolehorang se-kualifikasipadasituasidankondisi yang identik • Kelalainbiasanyatidakdituntutpidanaatausecarahukum, kecuali : • Dilakukanolehorang yang seharusnyabekerjahatihati • Mengakibatkankerugianpadaorang lain
Pelanggaran etika • Dokter melanggar etika kedokteran (KODEKI) • Pengaduan ke MKEK IDI sidang profesi • Sanksi: profesi peringatan, dididik ulang, dikeluarkan dari IDI • Tak ada kaitan langsung dengan pelanggaran hukum
Pelanggaran administrasi • Praktektanpaizin • Praktekdenganizin yang kadaluarsa • Praktektidaksesuaiizinataukeahlian • PengaduankeDepkes • Sanksi: terhadapindividudanBadanHukumpembekuanataupencabutanizinpraktek
Pelanggarandisiplin(UU PraktekKedokteran) • Yaitu pelanggarandalampenegakan aturan-aturan dan atau ketentuan-ketentuan penerapan keilmuan dalam pelaksanaan pelayanan yang harus diikuti oleh dokter dan dokter gigi • PengaduankeMajelisKehormatanDisiplinKedokteran Indonesia
HakdanKewajibanPasiendanDokter • Hak-hakpasiendalamUndang-UndangNomor 29 Tahun 2004, Pasal 52
Hak-hakdokter UU No 29 tahun 2004 tentangPraktikKedokteranPasal 50
Penutup • Dokterpotensialuntukberbuatsalah malpraktektidakselamanyadapatdicegah • Cacatataumeninggalpotensialuntukdigugat • Gugatanumumnyakarenatidakpuasatascaraperlakuan, jarangakibatapa yang merekadapat/tidakdapatkandalampelayanan • Lingkupkesalahanumumnyapada basic care, bukankarenapelayanan yang canggih