90 likes | 257 Views
Gender dalam kerja APEC dan Proyek Penelitian. Gender dalam kegiatan APEC. Komitmen APEC untuk mengintegrasikan kesetaraan gender dalam kegiatan-kegiatan APEC Di dalam struktur APEC, ada forum yg disebut Policy Partnership on Women in the Economy(PPWE)
E N D
Gender dalam kegiatan APEC • Komitmen APEC untuk mengintegrasikan kesetaraan gender dalam kegiatan-kegiatan APEC • Di dalam struktur APEC, ada forum yg disebut Policy Partnership on Women in the Economy(PPWE) • Merupakan gabungan dari Gender Focal Point Network dan Women Leaders Network • Mandat: membantu pelaksanaan “Framework for the Integration of Women in APEC(Leaders Statement 1988)
Tugas PPWE • Mendukung pelaksanaan pengintegrasian gender di Fora APEC; • Mendorong keterwakilan perempuan dalam Fora APEC; • Mencermati dan melaporkan penggunaan Kriteria Gender dalam Proposal-proposal Proyek; • Mengumpulkan dan berbagi pembelajaran tentang pengintegrasian gender dalam kerja APEC; • Membantu penyusunan proposal proyek.
Statement PPWE 2012 • Innovative economy: • Mendorongpeningkatanperanperempuandalamrisetdibidangiptek • mendorongaksesperempuanpadateknologiuntuk business termasukTeknologiInformasi • Meningkatkanpenggunaan Internet olehperempuanpelakuusahadipedesaan • Membangunjejaring business
Statement 2012 • Business opportunity • Meningkatkanpertukaraninformasi business dikawasanuntukmembukakesempatanberperan • Mendorongpeningkatanaksesperempuanpadasumberdayakeuangan • MembangundukunganuntukpelakuusahapemulamenjadiPengusaha Kecil danMenengah • Membangun leadership dibidang business • Mengurangi barrier bagipelaku UKM untukmasukdalampasar global • Meningkatkanpemahamantentangkesetaraan gender dibidangekonomi
Human Capital: • Mendukungpengembangansistemkerjayg flexible • Mendorongperanperempuandisektorteknologi • Mendukungpemenuhanhakreproduksi • Meningkatkanaksespadainformasipasarkerja
Beberapa bidang kerjasama yang memperhatikan kesetaraan gender • Peningkatan dukungan bagi perempuan pelaku UKM; • Menyiapkan strategi menghadapi pasar global; • Peningkatan akses perempuan pada Teknologi Informasi dan pemanfaatannya; • Gender dalam penanggulangan bencana • Gender dalam pengembangan dan pemanfaatan produk teknologi • Dampak sosial ekonomi dari perdagangan bebas
Harapan • Program RisetdanTeknologiNasionalmengintegrasikankesetaraan gender • Dampaksosialperdaganganbebasdijadikan agenda penelitian • Lebihbanyakkajianttgcaramemanfaatkankesempatanpadaperdaganganbebas • Memasukkankriteria gender dalampenilaianpengusulanpenelitiandanpenerapanteknologi