150 likes | 622 Views
Teknologi plasma Solusi Alternatif Pengolahan Sampah Plastik. Anggota. M. Rahmansyah (10500027) Ahmad S (10501033) M. Ruslin M (10502011) Abdullah (10502013) M. Ruiyat (10502039) Aldy Reza S (10502053). Pendahuluan. . Banyak sampah plastik di lingkungan kita
E N D
Teknologi plasma Solusi Alternatif Pengolahan Sampah Plastik
Anggota • M. Rahmansyah (10500027) • Ahmad S (10501033) • M. Ruslin M (10502011) • Abdullah (10502013) • M. Ruiyat (10502039) • Aldy Reza S (10502053)
Pendahuluan . Banyak sampah plastik di lingkungan kita . 90% TPA sampah di Jawa Barat tidak layak pakai, sehingga menjadi sumber penyakit ("PR", 22/11) .Sistem pengolahan sampah konvensional kurang ramah lingkungan . Teknologi plasma solusi pengolahan sampah yang menjanjikan
Mengenal Teknologi Plasma Pengertian Plasma merupakan bentuk zat keempat selain zat padat, cair ,dan gas. Plasma merupakan kondisi gas terionisasi. Sumber -Halilintar, aurora -Dibuat dengan metode electrical discharge
Sampah Anorganik Organik Molten Slag Fuel Gas +Air Logam Glassy Material Pengolahan Sampah Menggunakan Teknologi Plasma
Reaksi Dalam Reaktor Plasma . Gasifikasi. Pada proses ini dihasilkan hidrokarbon ringan seperti metana dan hidrogen. . Oksidasi parsial. Pada proses ini dihasilkan CO, CO2, dan H2O. . Reforming. Merupakan kombinasi dari reaksi-reaksi yang terjadi selama proses gasifikasi berlangsung. Reaksi reforming ini memiliki kemungkinan untuk membentuk fuel gas
Simpulan Teknologi plasma dengan banyak keuntungannya lebih menjanjikan dibanding metode konvensional
Sekian Terima Kasih