1 / 24

MANAJEMEN PERIKLANAN

MANAJEMEN PERIKLANAN. ANALISIS PRODUK. DISAIN PRODUK. Produk yang baik merupakan kunci keberhasilan . Strategi produk yang kurang baik dapat menghancurkan perusahaan .

zenia-chang
Download Presentation

MANAJEMEN PERIKLANAN

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. MANAJEMEN PERIKLANAN ANALISIS PRODUK

  2. DISAIN PRODUK Produkyang baikmerupakankuncikeberhasilan. Strategiproduk yang kurangbaikdapatmenghancurkanperusahaan. Untukmemaksimalkanpotensikeberhasilanperusahaanunggulanmemfokuskandirihanyapadabeberapaprodukdanberkonsentrasipadaproduk - produktersebut. Contoh: Honda memfokuskandiripadamesin. Sebenarnya, semuaproduk Honda (mobil, motor, generator, pemotongrumput) didasarkanpadateknologimesinnya yang istimewa. Intel yang memfokuskanpadachip komputernya, dan Microsoft pada software PC.

  3. Walaupundemikian, karenahampirsemuaprodukmempunyaisiklushidup yang terbatasdanbahkandapatdiprediksi, perusahaanharussecaraterus-menerusmenemukanprodukbaruuntukdidesain, dikembangkan, dandipasarkan. Manajeroperasi yang balk menuntutadanyakomunikasi yang kuatantarapelanggan, produk, proses, danpemasok yang menghasilkantingkatkeberhasilan yang tinggiuntukprodukbarumereka. Tolokukurmemangbervariasimenurutindustrinyamasing-masing, tetapi Regal memperkenalkanenamperahubarusetiaptahun, sementara Rubbermaid memperkenalkansatuprodukbarusetiaphari.

  4. Salahsatustrategiprodukadalahmembangunkemampuantertentudalamkustomisasikeluargaprodukataujasa yang sudahada. Pendekataninimemungkinkanpelangganuntukmemilihvariasiproduksekaligusmendorongkekuatanorganisasi. Sebagaicontoh, Dell Computer, telahmembangunsebuahpasar yang besardenganmenghadirkankomputerdengan hardware dan software persisseperti yang diinginkanpelanggan. Dan Dell melakukannyadengancepat. Dell memahamibahwakecepatanpengantarankepasarmerupakansyaratmutlakuntukmemenangkanpersaingan.

  5. banyakperusahaanjasajugamengarahkanpenawaranmerekasebagaiproduk. Contoh, saat Allstate Insurance menawarkan polis kepemilikanrumah yang baru, merekamengarahkannyasebagai ' produk ' baru. Samahalnyasaat Citicorp membukadepartemenhipotek, Citicorp menawarkansejumlah'produkhipotekbaru. Walaupunistilahproduklebihseringmerujukpadaproduk yang nyata, tetapijugaditujukanbagipenawaran yang diberikanolehorganisasijasa.

  6. Sebuahstrategiproduk yang efektifmenghubungkankeputusanprodukdenganinvestasi, pangsapasar, dansiklushidupproduk, danmenggambarkanluasnyasuatuliniproduk. Tujuandarisuatukeputusanproduk(product decision) adalahuntukmengembangkandanmenerapkansebuahstrategiproduk yang dapatmemenuhipermintaanpasardengankeunggulanbersaing. Sebagaisatudarisepuluhkeputusan MO, strategiprodukdapatmemfokuskandiripadapengembangankeunggulanbersaingmelaluipembedaan, biayarendah, responscepat, atauperpaduandariketiganya.

  7. PilihanStrategiProdukMenunjangKeunggulanBersaing Pemilihanprodukadalahprosespemilihanprodukataujasauntukdapatdisajikanpadapelangganatauklien. Contoh, rumahsakitmelakukanspesialisasipadaberbagaijenispasiendanberbagaijenisprosedurkesehatan. Manajemenrumahsakitdapatmemutuskanuntukmengoperasikanrumahsakitumum, ataurumahsakitbersalin. SebagaimanadalamkasussebuahrumahsakitShouldicediKanada, yang mengkhususkandiripadapenyakit hernia. Rumahsakitmemilihproduksaatmerekamemutuskanjenisrumahsakitapa yang merekainginkan.

  8. OrganisasisepertiRumahSakitShouldice, melakukanpembedaanmelaluiprodukmereka. Shouldicemelakukanpembedaandenganmenawarkanproduk yang sangatunikdanberkualitastinggi. Pelayananpenyakit hernia yang diberikansangatefektif, sehinggapasiendapatkembalikepadakehidupan normal dalamwaktuhanya 8 hari, tidaksepertiumumnyadengan rata-rata 2 minggu—dandenganrisikokomplikasi yang sedikitsekali. PelangganShouldiceadalahdariseluruhdunia, danrumahsakitinisangatterkenal, sehinggarumahsakitiniterkadangtidakdapatmelayanisemuaorang yang membutuhkannya.

  9. Taco Bell telahmengembangkandanjugamenjalankansebuahStrategibiayarendahmelaluidesainproduk. • Denganmendesainsebuahproduk (menu) yang bisadiproduksidenganjumlahkaryawan minimum didapur yang kecil, Taco Bell telahmengembangkansebuahproduk yang berbiayarendahdanbernilaitinggi. • Desainproduk yang suksesmenjadikan Taco Bell meningkatkankandunganmakananproduknyadari 274 menjadi 454 untuksetiapdolarpenjualannya.

  10. Keputusanprodukmerupakanasasbagistrategiorganisasidalammemilikidampak yang luaspadaseluruhfungsioperasi. • Sebagaicontoh, batangkemudi GM merupakansebuahcontoh yang menunjukkanperanpenting yang dimainkandesainprodukdalamkualitasdanefisiensi. Batangkemudi yang barumempunyaidesain yang lebihsederhana, dengankomponen 30% lebihkecildaripadasebelumnya. Hasilnya: waktuperakitanhanyasepertigadaribatangkemudi yang lama. dankualitasbatangkemudi yang barulebihbaiktujuh kali lipat. Sebagaibonus tambahan, biayamesin-mesinpadaliniproduksi yang baruadalahsepertigalebihrendahdibandingkanliniproduksi yang lama. 

  11. SiklusHidupProduk • Siklushidupprodukmungkinberumurbeberapa jam (koran), bulan (model bajudan PC tahun (rekamanpiringanhitam), ataudasawarsa (Volkswagen Beetle). • Terlepasdaripanjangnyasiklus, tugasmanajeroperasitetapsama: yaitumendesainsebuahsistem yang membantumengenalkanprodukbarudengansukses. Jikafungsioperasitidakdapatberjalansecaraefisienpadatahapanini, makaperusahaanmungkindibebanidenganprodukpecundang - yakniproduk yang tidakbisadiproduksisecaraefisienataubahkantidakbisadiproduksisamasekali.

  12. siklushidupprodukberhubungandenganpenjualanproduk, aruskas, dankeuntungan, sepanjangsiklushidupsebuahproduk. • Biasanyasebuahperusahaanmempunyaiaruskasnegatifsaatperusahaanmengembangkanproduk. Saatprodukberhasil, makakerugianbisateratasi. Bahkanproduk yang suksesdapatmenghasilkankeuntungansebelumsiklushidupnyamenurun. Walaupundemikian, keuntunganberlaludengancepat. Olehsebabitu, terdapattuntutanterus-menerusakanprodukbaru. 

  13. SiklusHidupdanStrategi Ditinjaubeberapapilihanstrategisaatprodukberjalanmelintasisiklushidupnya: • FasePerkenalan Karenaprodukpadafaseperkenalaninisebagaimanateknikproduksimerekamasihsedang "disesuaikan" denganpasar, kondisiinimungkinmemerlukanadanyapengeluaran lain-lain untuk: (1) penelitian, (2) pengembanganproduk, (3) modifikasidanperbaikanproses, dan (4) pengembanganpemasok. Sebagaicontoh, saattelepongenggamdikenalkanpertama kali, keistimewaanpadatelepongenggam yang diinginkanolehmasyarakatmasihbelumditetapkan. Padawaktu yang bersamaan, manajeroperasimasihmencari-cariteknikmanufaktur yang terbaik.

  14. FasePertumbuhan Dalamfasepertumbuhan, desainproduktelahmulaistabil, dandiperlukanperamalankebutuhankapasitas yang efektif. Penambahankapasitasataupeningkatankapasitas yang sudahadauntukmenampungpeningkatanpermintaanprodukmungkindiperlukan.

  15. FaseKematangan Padasaatsebuahprodukdewasa, pesaingmulaibermunculan. produksijumlahbesar clan inovatifsangatsesuaipadafaseini. Pengendalianbiaya yang lebih balk, berkurangnyapilihan clan pemotonganliniprodukmungkinefektifataudiperlukanuntukmeningkatkankeuntungandanpangsapasar. 

  16. FasePenurunan Manajemenmungkinperluagakkejamterhadapproduk yang siklushidupnyamendekatiakhir. Produkyang hampirmatibiasanyaproduk yang burukbagiinvestasisumberdayadankemampuanmanajerial. Kecualijikaproduk yang hampirmatiinimembuatkontribusi yang unikbagireputasiperusahaanatauliniproduknya,. ataubisadijualdenganharga yang tinggi, makaproduksimerekaharusdihentlkan

  17. AnalisisProdukBerdasarkanNilai • Prinsip Pareto: Manajeroperasi yang efektifmemilihproduk yang terlihat paling menjanjikan, (yakni, fokuspadapermasalahan yang sedikittetapipenting, danbukanpadapermasalahan yang banyaktetapisepele) yang diterapkanpadabauranproduk: Sumberdayadiinvestasikanpadapermasalahan yang sedikittetapipenting, danbukan yang banyaktetapisepele.

  18. Analisisprodukberdasarkannilai (product-by-value analysis): Mengurutkanproduksecaramenurunberdasarkankontribusidolarindividumasing-masingprodukbagiperusahaan. Analisisinijugamengurutkankontribusidolartahunan total darisuatuproduk. Kontribusirendah per-unit darifaseproduktertentumungkinakanterlihatsamasekaliberbedajikamewakilisebagianbesarpenjualanperusahaan

  19. Laporanprodukberdasarkannilaimembuatmanajemendapatmengevaluasistrategi yang mungkinuntuksetiapproduk. • Hal inimungkinmeliputipenambahanaruskas (sebagaicontoh, peningkatankontribusidenganmeningkatkanhargajualataumenurunkanbiaya), peningkatanpenetrasipasar (meningkatkankualitasdan/ataumengurangibiayaatauharga), ataumengurangibiaya (memperbaikiprosesproduksi). • Laporanjugamemberitahumanajemen, produkmana yang harusdihilangkandan yang mana yang gagaldantidakmembolehkanadanyainvestasilebihlanjutpadapenelitiandanpengembanganatau modal. Laporanmemfokuskanperhatianmanajemenpadaarahanstrategiuntuksetiapproduk.

  20. MENGHASILKAN PRODUK BARU • Karenaprodukmati; produktidakperluharusdibuangdandigantikan; karenaperusahaanmenghasilkanhampirsemuapendapatandankeuntungannyadariprodukbarumakapemilihanproduk, definisi, dandesaindilakukansecaraterus-menerus. Mengetahuibagaimanamenemukandanmengembangkanprodukbarudengansuksesmerupakansuatukeharusan.

  21. PeluangProdukBaru • Satuteknikuntukmenghasilkanideprodukbaruadalahbrainstorming. • Brainstorming adalahsebuahteknikdimanakelompokorang yang berbedaberbagiidepadatopiktertentutanpamengkritik. • Tujuanbrainstorming adalahuntukmembangkitkandiskusiterbukayang menghasilkanidekreatifmengenaiproduk yang memungkinkanperbaikanproduk. Walaupunperusahaandapatmemasukkanbrainstorming dalamberagamtahapanpengembanganprodukbaru, umumnyaakanbermanfaatbilasecaralangsungdisertaisemangatdapatmemusatkanperhatianpadapeluangtertentu.

  22. Sebagaimanadituliskandibawah: 1. Memahamipelanggan merupakanpermasalahandasardalampengembanganprodukbaru. 2. Perubahanekonomimenyebabkanmeningkatnyatingkatkemakmuranpadajangka pan: tetapisiklusekonomisdanhargaberubahpadajangkapendek. Sebagaicontoh, padajangkapanjang, semakinbanyakorangbisamembelimobil, tetapipadajangkapendekresesidapatmenurunkanpermintaanmobil.

  23. PentingnyaProdukBaru Pentingnyaprodukbarutidakbisaditaksirterlalutinggi. Perusahaan yang memimpinpasarmendapatkansebagianbesarpenjualannyadariproduk yang berumurkurangdari 5 tahun. Hal inimerupakanpenyebabmengapa Gillette mengembangkanpisausiletbarudengantigamata, daripadameneruskanpenjualanluarbiasadaripisausilet yang sangatsuksesbernama Sensor. 

More Related